lensaku.ID

lensaku.ID Media Rakyat Kaltara

Mulai Bermunculan, sejumlah figur atau tokoh dan politikus Bulungan yang dipasang - pasangkan pada pilkada 27 November 2...
03/03/2024

Mulai Bermunculan, sejumlah figur atau tokoh dan politikus Bulungan yang dipasang - pasangkan pada pilkada 27 November 2024 mendatang,

Kira-kira apa komentar kalian soal iji, dan mana yang cocok untuk mendampingi incumbent..,?

Silahkan komennya ya,,,!!!!

KUNJUNGAN KERJA
22/12/2023

KUNJUNGAN KERJA

Optimalisasi 15 Program Prioritas Bulungan
21/12/2023

Optimalisasi 15 Program Prioritas Bulungan

Pertama Kalinya, Atlet Kickboxing Kaltara Lolos PON 2024TANJUNG SELOR, LENSAKU.ID – Untuk pertama kalinya, atlet Cabang ...
20/12/2023

Pertama Kalinya, Atlet Kickboxing Kaltara Lolos PON 2024

TANJUNG SELOR, LENSAKU.ID – Untuk pertama kalinya, atlet Cabang Olahraga (Cabor) Kicboxing Kalimantan Utara (Kaltara) akan mengirimkan ateltnya dalam Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI di Medan dan Aceh pada 2024 mendatang.

Ketua Pengurus Provinsi (Pengprov) Kickboxing Kaltara, Cheito Karno mengungkapkan ketiga atlet yang akan bertanding di PON 2024 yakni Joshua Togatorop kelas 51 kilogram (kg) putra kategori low kick, Salma Lutfiah dan Salwa Khairiah Kategori creativ form atau beregu.



Penilaian kepatuhan standar pelayanan publik dari Ombudsman RI tahun 2023 kembali dilaksanakan pada seluruh kementerian ...
19/12/2023

Penilaian kepatuhan standar pelayanan publik dari Ombudsman RI tahun 2023 kembali dilaksanakan pada seluruh kementerian atau lembaga dan pemerintah daerah. Kabupaten Bulungan menjadi salah satu daerah yang mendapatkan nilai tertinggi se Provinsi Kalimantan Utara (Kaltara) dengan torehan nilai 94,67 dengan kategori “A” kategori zona hijau atau meraih predikat kepatuhan tertinggi. 

“Alhamdulillah ini adalah bentuk kerja keras dan komitmen bersama semua unsur perangkat daerah dalam memberikan pelayanan berkualitas, cepat, mudah pada masyarakat. Tentu dengan prestasi ini tidak membuat kita lengah, justru bagaiman meningkatkan palayanan lebih baik dari waktu ke waktu,”kata Bupati Bulungan, Syarwani, S.Pd., M.Si

Pekan Olahraga Wartawan Daerah
03/12/2023

Pekan Olahraga Wartawan Daerah



Polresta Bulungan memusnahkan barang bukti sabu dari 4 perkara yang berhasil diungkap.
02/12/2023

Polresta Bulungan memusnahkan barang bukti sabu dari 4 perkara yang berhasil diungkap.

Malam Anugerah Tanda Penghargaan - Kabupaten Bulungan Meraih Swasti Saba Padapa sebagai Kabupaten Kota Sehat (KKS) 2023....
29/11/2023

Malam Anugerah Tanda Penghargaan - Kabupaten Bulungan Meraih Swasti Saba Padapa sebagai Kabupaten Kota Sehat (KKS) 2023.

November2023

  Awasi Bersama   Rakyat Awasi Pemilu   Bawaslu Tegakan Keadilan Pemilu
24/11/2023

Awasi Bersama Rakyat Awasi Pemilu Bawaslu Tegakan Keadilan Pemilu

24/11/2023

Sebuah Awal Langkah dalam Pencegahan Narkoba
23/11/2023

Sebuah Awal Langkah dalam Pencegahan Narkoba

    🤗
22/11/2023

🤗

Dana Desa Sekitar 1,1 M TA 2021 Desa Manuk Bungkul, Nunukan Tak Bisa Dipertanggungjawabkan,,???Baca selengkapnya di www....
27/10/2023

Dana Desa Sekitar 1,1 M TA 2021 Desa Manuk Bungkul, Nunukan Tak Bisa Dipertanggungjawabkan,,???
Baca selengkapnya di www.lensaku.id

27/09/2023
Hak Masyarakat Belum Diberikan, Warga Pertanyakan Dokumen Pembangunan Pusat Pemerintahan Tana TidungTANA TIDUNG, LENSAKU...
17/03/2023

Hak Masyarakat Belum Diberikan, Warga Pertanyakan Dokumen Pembangunan Pusat Pemerintahan Tana Tidung

TANA TIDUNG, LENSAKU.ID – Salah satu Warga Terdampak Pembangunan Pusat Pemerintahan Kabupaten Tana Tidung, Natalius Jhon, memberi sorotan terhadap Pemda Tana Tidung yang tidak kunjung menunjukkan dokumen lengkap terkait pembangunan tersebut.
“Pemda KTT selama ini katakan dokumen mereka terkait pembangunan pusat pemerintahan sudah lengkap dan sudah jelas, tapi kok kita belum melihat satupun dokumen tersebut,” kata Jhon, Jumat (17/3).
Lanjut dia, masyarakat sampai saat ini hanya mengetahui jika acuan pembangunan hanyalah SK No.997/MENLHK/SETJEN/PLA.2/9/2022. Apabila merunut dokumen tersebut, Pemda Tana Tidung dinilai masih menyisakan kewajiban yang belum ditunaikan.
Ia memaparkan, mengacu amar ke-empat SK tersebut, disebutkan apabila di dalam kawasan hutan produksi yang dapat dikonversi yang dilepaskan terdapat hak-hak pihak ketiga, maka penyelesaian dilakukan oleh pemerintah daerah Provinsi Kalimantan Utara dengan pihak-pihak yang bersangkutan, sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.
Kemudian, pada amar kelima poin f, disebutkan jika Pemkab Tana Tidung wajib menyelesaikan hak-hak pihak ketiga dan permasalahan sosial pada areal yang dilepaskan dengan berkoordinasi dengan pihak terkait.
“Jadi Jelas dikatakan bahwa Pemda Tana Tidung harus menyelesaikan dulu permasalahan terkait lahan dengan masyarakat, baru bisa melakukan pembangunan. Penyelesaian masalah pun ada batas waktunya sesuai SK tersebut,” paparnya.
Jhon mengungkapkan jika dua poin kewajiban Pemkab Tana Tidung itu belum direalisasikan hingga saat ini. Namun pemerintah disebut selalu mengklaim kepemilikan dokumen. Sehingga pernyataan pemerintah tersebut seyogianya terasa ganjil dan tidak relevan.
“Kami sampai sekarang mempertanyakan betul kah ada itu dokumen. Selama ini hanya omongan-omongan saja dikeluarkan oleh Pemda KTT yang menyatakan tindakan yang mereka lakukan sudah benar,” keluhnya. Baca selengkapmya di www.lensaku.id

05/03/2023

TANJUNG SELOR, LENSAKU.ID – Ikatan Arsitek Indonesia (IAI) Kalimantan Utara (Kaltara) menggelar Musyawarah Wilayah (Muswil) II. Acara diselenggarakan di Ballroom Hotel Pangeran Khar Tanjung Selor, Bulungan, Sabtu (4/3/2023). Mewakili Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang, Perumahan Rakyat da...

06/11/2022

Tarian Dayak Belusu Kabupaten Tana Tidung, Kaltara (IRAU 2022)

17/10/2022

Pohon tumbang tutup jalan poros Tanjung Selor - Tana Tidung - Malinau

21/07/2022

Kerja keras itu indah gaes

26/06/2022

Mahesya Waterpark

Bupati Berau Sri Juniarsih dan Wakil Bupati Gamalis Hadiri Pelantikan Pengurus HMI Cabang Berau dan Korps HMI Wati Berau...
26/09/2021

Bupati Berau Sri Juniarsih dan Wakil Bupati Gamalis Hadiri Pelantikan Pengurus HMI Cabang Berau dan Korps HMI Wati Berau, Sabtu (25/09/21).

Address

Tanjungselor
77212

Alerts

Be the first to know and let us send you an email when lensaku.ID posts news and promotions. Your email address will not be used for any other purpose, and you can unsubscribe at any time.

Contact The Business

Send a message to lensaku.ID:

Videos

Share


Other Media/News Companies in Tanjungselor

Show All