Ragam Nusantara News

Ragam Nusantara News Layanan Informasi Online Seputar Nusantara

Siap Hadapi Tahapan Kampanye dan Logistik Pemilu, Bawaslu Wajo Solidkan Panwascam
21/10/2023

Siap Hadapi Tahapan Kampanye dan Logistik Pemilu, Bawaslu Wajo Solidkan Panwascam

BerandaWajo Siap Hadapi Tahapan Kampanye dan Logistik Pemilu, Bawaslu Wajo Solidkan Panwascam Redaksi 11.46 Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Wajo memastikan kesiapan menghadapi tahapan Kampanye dan Logistik Pemilu 2024 hingga ke tingkat Panwaslu Kelurahan/Desa (PKD).Untuk itu, Pimpinan Bawa...

Owner Percetakan Ganefo Nahkodai HIPMI Kabupaten Wajo
06/09/2023

Owner Percetakan Ganefo Nahkodai HIPMI Kabupaten Wajo

BerandaWajo Owner Percetakan Ganefo Nahkodai HIPMI Kabupaten Wajo Redaksi 20.24 Owner Percetakan Ganefo H. Syamsul Riadi terpilih secara aklamasi Ketua Umum Badan Pengurus cabang (BPC) Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Kabupaten Wajo, dalam Musyawarah Cabang (Muscab) XI yang gelar di Hotel....

Heriyanto Ajak Siswa SMAN 10 Wajo Berkontribusi dalam Pemilu 2024
06/09/2023

Heriyanto Ajak Siswa SMAN 10 Wajo Berkontribusi dalam Pemilu 2024

BerandaWajo Heriyanto Ajak Siswa SMAN 10 Wajo Berkontribusi dalam Pemilu 2024 Redaksi 23.25 Wajo - Anggota Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Wajo, Heriyanto menyampaikan harapannya kepada para siswa SMA Negeri 10 Wajo (eks SMAN 1 Sabbangparu) agar dapat menerapkan prinsip-prinsip demokrasi s...

Festival Danau Tempe Bakal Digelar, Bupati Sebut Ajang Perkenalkan Potensi Wisata dan Kebudayaan
20/08/2023

Festival Danau Tempe Bakal Digelar, Bupati Sebut Ajang Perkenalkan Potensi Wisata dan Kebudayaan

BerandaWajo Festival Danau Tempe Bakal Digelar, Bupati Sebut Ajang Perkenalkan Potensi Wisata dan Kebudayaan Redaksi 20.59 Festival Danau Tempe kembali bakal menghibur masyarakat Kabupaten Wajo di momen hari kemerdekaan tahun ini. Ajang yang sudah masuk sebagai event kalender pariwisata nasional in....

Koperasi Produsen Mitra Usaha Perkasa Dapat Kucuran Dana LPDB
11/08/2023

Koperasi Produsen Mitra Usaha Perkasa Dapat Kucuran Dana LPDB

BerandaWajo Koperasi Produsen Mitra Usaha Perkasa Dapat Kucuran Dana LPDB Redaksi 18.09 Koperasi Produsen Mitra Usaha Perkasa di Kabupaten Wajo mendapat kucuran dana penguatan modal melalui Lembaga Pengelola Dana Bergulir (LPDB).Koperasi ini salah satu yang menjadi mitra LPDB-KUMKM sejak tahun 2021....

Hati-Hati, Bawaslu Wajo Ingatkan ASN Tahan Diri Menampakkan Pilihan kepada Peserta Pemilu
01/08/2023

Hati-Hati, Bawaslu Wajo Ingatkan ASN Tahan Diri Menampakkan Pilihan kepada Peserta Pemilu

BerandaWajo Hati-Hati, Bawaslu Wajo Ingatkan ASN Tahan Diri Menampakkan Pilihan kepada Peserta Pemilu Redaksi 22.23 Ketua Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Wajo, Heriyanto menyampaikan imbauan kepada seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) untuk dapat menahan diri atas keberpihakannya ke...

Kembangkan Jenis Padi Varietas Baroma, Koperasi Mitra Usaha Perkasa Jalin Kerja Sama dengan DPKP Wajo
21/07/2023

Kembangkan Jenis Padi Varietas Baroma, Koperasi Mitra Usaha Perkasa Jalin Kerja Sama dengan DPKP Wajo

BerandaWajo Kembangkan Jenis Padi Varietas Baroma, Koperasi Mitra Usaha Perkasa Jalin Kerja Sama dengan DPKP Wajo Redaksi 21.04 Koperasi Produsen Mitra Usaha Perkasa menjalin kerja sama dengan Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Kabupaten Wajo dan para petani.Kerja sama ini dilakukan dalam bentuk p...

KPU Kabupaten Wajo Temukan Banyak Dokumen Bacaleg Belum Benar
21/06/2023

KPU Kabupaten Wajo Temukan Banyak Dokumen Bacaleg Belum Benar

BerandaWajo KPU Kabupaten Wajo Temukan Banyak Dokumen Bacaleg Belum Benar Admin 14.19 Jelang berakhirnya masa Verifikasi Administrasi (Vermin) dokumen persyaratan bakal calon anggota DPRD Kabupaten Wajo, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Wajo menggelar rapat koordinasi bersama partai politik di....

Komposisi Bacaleg Lengkap, PKB Wajo Target Boyong 8 Kursi DPRD
13/05/2023

Komposisi Bacaleg Lengkap, PKB Wajo Target Boyong 8 Kursi DPRD

BerandaWajo Komposisi Bacaleg Lengkap, PKB Wajo Target Boyong 8 Kursi DPRD Admin 23.06 Berkas pendaftaran Bakal Calon Anggota Legislatif (Bacaleg) Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Kabupaten Wajo dinyatakan lengkap dan diterima oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Wajo, Sabtu (...

AMURE: Empat Pilar Kebangsaan Jalan Menuju Indonesia Adil dan Makmur
30/04/2023

AMURE: Empat Pilar Kebangsaan Jalan Menuju Indonesia Adil dan Makmur

BerandaWajo AMURE: Empat Pilar Kebangsaan Jalan Menuju Indonesia Adil dan Makmur Admin 14.41 Angota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa dari Dapil Sulawesi Selatan dua yang meliputi, Bone, Soppeng, Wajo, Sinjai, Bulukumba, Maros, Pangkep, Barru, Pare-...

Jadi Ajang Konsolidasi Ribuan Alumni, IKA PMII Wajo Bakal Gelar Reuni Akbar
29/04/2023

Jadi Ajang Konsolidasi Ribuan Alumni, IKA PMII Wajo Bakal Gelar Reuni Akbar

BerandaWajo Jadi Ajang Konsolidasi Ribuan Alumni, IKA PMII Wajo Bakal Gelar Reuni Akbar Admin 23.50 Ikatan Keluarga Alumni Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (IKA PMII) Cabang Wajo bakal menggelar Reuni Akbar di Sengkang, Kabupaten Wajo, Sulawesi Selatan.Dalam Reuni Akbar yang rencananya dilaksana...

Antisipasi Politik Uang, Panwascam Bola Massifkan Sosialisasi di Media Sosial
01/04/2023

Antisipasi Politik Uang, Panwascam Bola Massifkan Sosialisasi di Media Sosial

BerandaWajo Antisipasi Politik Uang, Panwascam Bola Massifkan Sosialisasi di Media Sosial Admin 17.45 Panitia Pengawas Pemilu Kecamatan (Panwascam) Bola mengajak masyarakat, khususnya di Kecamatan Bola, Kabupaten Wajo untuk bersama-sama menciptakan Pemilu 2024 yang berintegritas dan berkualitas.Untu...

Lawan Politik Uang, Panwascam Tempe Perkuat Sosialisasi di Media Sosial
01/04/2023

Lawan Politik Uang, Panwascam Tempe Perkuat Sosialisasi di Media Sosial

BerandaWajo Lawan Politik Uang, Panwascam Tempe Perkuat Sosialisasi di Media Sosial Admin 17.51 Upaya pencegahan politik uang, politisasi SARA, dan politik identitas terus digencarkan oleh Panitia Pengawas Pemilu Kecamatan (Panwascam) Tempe, Kabupaten Wajo, Sulawesi Selatan.Tak hanya menyampaikan im...

Bersama Pemerintah Setempat, Panwascam Takkalla Ajak Warga Tolak Politik Uang
01/04/2023

Bersama Pemerintah Setempat, Panwascam Takkalla Ajak Warga Tolak Politik Uang

BerandaWajo Bersama Pemerintah Setempat, Panwascam Takkalalla Ajak Warga Tolak Politik Uang Admin 17.49 Anggota dan Sekretariat Panwascam Takkalalla bersama Anggota Bawaslu Wajo, Heriyanto (tengah)Panitia Pengawas Pemilu Kecamatan (Panwascam) Takkalalla, Kabupaten Wajo berkomitmen menciptakan Pemilu...

Ajak Masyarakat Tolak Politik Uang, Panwascam Sabbangparu Libatkan Pemerintah Setempat
31/03/2023

Ajak Masyarakat Tolak Politik Uang, Panwascam Sabbangparu Libatkan Pemerintah Setempat

BerandaWajo Ajak Masyarakat Tolak Politik Uang, Panwascam Sabbangparu Libatkan Pemerintah Setempat Admin 18.07 (Panwascam Sabbangparu menerima kunjungan dari Pimpinan dan Sekretariat Bawaslu Kabupaten Wajo)Panitia Pengawas Pemilu Kecamatan (Panwascam) Sabbangparu terus memassifkan sosialisasi anti p...

Memasuki Ramadan, Bawaslu Wajo Imbau Peserta Pemilu dan Pilkada Tak Pasang Baliho di Lokasi Masjid
22/03/2023

Memasuki Ramadan, Bawaslu Wajo Imbau Peserta Pemilu dan Pilkada Tak Pasang Baliho di Lokasi Masjid

BerandaWajo Memasuki Ramadan, Bawaslu Wajo Imbau Peserta Pemilu dan Pilkada Tak Pasang Baliho di Lokasi Masjid Admin 22.29 Memasuki bulan suci Ramadan, nampak berbagai macam poster dan baliho ucapan menjalankan ibadah Ramadan yang terpasang di tempat-tempat strategis, termasuk di pekarangan atau hal...

10 Hari Awasi Coklit, Bawaslu Wajo Temukan Beberapa Dugaan Pelanggaran Ini
21/02/2023

10 Hari Awasi Coklit, Bawaslu Wajo Temukan Beberapa Dugaan Pelanggaran Ini

BerandaWajo 10 Hari Awasi Coklit, Bawaslu Wajo Temukan Beberapa Dugaan Pelanggaran Ini Redaksi 22.49 Pengawasan Pencocokan dan Penelitian (Coklit) data pemilih, Bawaslu Wajo terapkan 2 metode yakni pengawasan melekat dan uji petik.Menurut Heriyanto, penanggung jawab pengawasan tahapan Pemutakhiran d...

6 Kelurahan dan Desa Tak Penuhi Kuota, Panwascam Sabbangparu Perpanjang Pendaftaran Calon PKD
23/01/2023

6 Kelurahan dan Desa Tak Penuhi Kuota, Panwascam Sabbangparu Perpanjang Pendaftaran Calon PKD

BerandaWajo 6 Kelurahan dan Desa Tak Penuhi Kuota, Panwascam Sabbangparu Perpanjang Pendaftaran Calon PKD Redaksi 18.05 Panitia Pengawas Pemilu Kecamatan (Panwascam) Sabbangparu telah menerima 39 pendaftar calon Pengawas Pemilu Kelurahan/Desa (PKD).Jumlah itu tersebar di Kelurahan dan Desa yang ada....

Satpol PP Wajo Eksekusi Bangunan Warga yang Berdiri di Atas Lahan Pemerintah
13/01/2023

Satpol PP Wajo Eksekusi Bangunan Warga yang Berdiri di Atas Lahan Pemerintah

BerandaWajo Satpol PP Wajo Eksekusi Bangunan Warga yang Berdiri di Atas Lahan Pemerintah Redaksi 19.29 Sengkang - Puluhan personel Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Wajo diterjunkan untuk melakukan eksekusi lahan milik pemerintah yang sempat diklaim warga.Lahan yang diklaim warga itu....

Satukan Persepsi, Panwascam Dan PPK Rakor Bersama
13/01/2023

Satukan Persepsi, Panwascam Dan PPK Rakor Bersama

BerandaWajo Satukan Persepsi, Panwascam Dan PPK Rakor Bersama Redaksi 18.05 Wajo, Bawaslu Kabupaten Wajo - Dalam rangka persiapan pelaksanaan penyusunan daftar pemilih Pemilu 2024, KPU Kabupaten Wajo gelar Rapat Koordinasi bersama Bawaslu Kabupaten Wajo, Panwaslu Kecamatan, dan Anggota PPK se-Kabupa...

Ketua KPU Wajo Harapkan PPK Jaga Integritas dan Netralitas
04/01/2023

Ketua KPU Wajo Harapkan PPK Jaga Integritas dan Netralitas

BerandaWajo Ketua KPU Wajo Harapkan PPK Jaga Integritas dan Netralitas Redaksi 23.14 Sengkang - Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Wajo, Haedar menegaskan, KPU bersama jajaran sebagai penyelenggara Pemilu harus menjaga integritas dan netralitas.Hal itu ditegaskannya saat pelantikan Panitia....

Ketua KPU Wajo Lantik 70 Anggota PPK se-Kabupaten Wajo
04/01/2023

Ketua KPU Wajo Lantik 70 Anggota PPK se-Kabupaten Wajo

BerandaWajo Ketua KPU Wajo Lantik 70 Anggota PPK se-Kabupaten Wajo Redaksi 22.37 Sengkang - Sebanyak 70 Anggota Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) se-Kabupaten Wajo mengikuti pelantikan di Aula Sallo Hotel lantai I, Rabu (04/01/23).Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Wajo, Haedar hadir langsu...

Unik, Peserta Upacara Peringatan HAB 77 Kemenag Prov. Sulsel Kenakan Pakaian Adat Nusantara
03/01/2023

Unik, Peserta Upacara Peringatan HAB 77 Kemenag Prov. Sulsel Kenakan Pakaian Adat Nusantara

BerandaSulsel Unik, Peserta Upacara Peringatan HAB 77 Kemenag Prov. Sulsel Kenakan Pakaian Adat Nusantara Redaksi 22.54 Makassar (Humas Sulsel) - Pertama dalam sejarah di Kemenag , dimana Pelaksanaan Upacara Peringatan Hari Amal Bhakti (HAB) Digelar dengan nuansa berbeda dan unik, karena seluruh pes...

Menyambut Tahun Baru 2023 Masehi, KPK Wajo Gelar Dzikir dan Tabligh Akbar
31/12/2022

Menyambut Tahun Baru 2023 Masehi, KPK Wajo Gelar Dzikir dan Tabligh Akbar

BerandaWajo Menyambut Tahun Baru 2023 Masehi, KPK Wajo Gelar Dzikir dan Tabligh Akbar Redaksi 21.22 Komunitas Pendakwah Keren (KPK) Zona Kabupaten Wajo, sukses laksanakan acara Dzikir dan Tabligh Akbar menyambut tahun baru 2023 masehi.Acara ini dihadiri langsung oleh Bupati Wajo, Ibu Ketua Tim Pengg...

Jelang Pergantian Tahun, KPK Wajo Bakal Gelar Zikir dan Tabligh Akbar
26/12/2022

Jelang Pergantian Tahun, KPK Wajo Bakal Gelar Zikir dan Tabligh Akbar

BerandaWajo Jelang Pergantian Tahun, KPK Wajo Bakal Gelar Zikir dan Tabligh Akbar Redaksi 22.18 Wajo - Menjelang pergantian tahun baru, Komunitas Pendakwah Keren (KPK) zona Kabupaten Wajo bakal mengadakan zikir dan tabligh akbar.Kegiatan yang digelar dalam rangka menyambut tahun baru Masehi ini meng...

Hari Amal Bakti Ke-77, Wakil Bupati Wajo Harap Sinergi dengan Kemenag Tetap Terjaga
22/12/2022

Hari Amal Bakti Ke-77, Wakil Bupati Wajo Harap Sinergi dengan Kemenag Tetap Terjaga

BerandaWajo Hari Amal Bakti Ke-77, Wakil Bupati Wajo Harap Sinergi dengan Kemenag Tetap Terjaga Redaksi 14.25 WAJO - Jalan Santai Toleransi dan Moderasi Beragama rangkaian Hari Amal Bakti (HAB) Kementerian Agama (Kemenag) RI ke-77 tingkat Kabupaten Wajo berlangsung di Lapangan Merdeka, Kota Sengkang...

Jalan Kaki Ke KPU Diiringi Ratusan Kader, AHY: Kami Siap Ikut Pemilu, Perjuangkan Perubahan & Perbaikan
16/12/2022

Jalan Kaki Ke KPU Diiringi Ratusan Kader, AHY: Kami Siap Ikut Pemilu, Perjuangkan Perubahan & Perbaikan

BerandaPolitik Jalan Kaki Ke KPU Diiringi Ratusan Kader, AHY: Kami Siap Ikut Pemilu, Perjuangkan Perubahan & Perbaikan Redaksi 16.32 Jakarta - Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) berjalan kaki datang ke kantor KPU pusat, diiringi pengurus DPP serta ratusan kader Demokrat.Menjel...

Personil Polsek Maniangpajo Sambangi Kelompok Remaja untuk Memberi Himbauan Kamtibmas
21/11/2022

Personil Polsek Maniangpajo Sambangi Kelompok Remaja untuk Memberi Himbauan Kamtibmas

BerandaWajo Personil Polsek Maniangpajo Sambangi Kelompok Remaja untuk Memberi Himbauan Kamtibmas. Redaksi 21.48 Wajo - Bhabinkamtibmas Polsek Maniangpajo Polres Wajo yang bertugas di Desa Matirowalie Kecamatan Maniangpajo Kabupaten Wajo melakukan kegiatan sambang kelompok remaja di wilayah tugasnya...

Jaga Sinergitas, Wakapolres Wajo Dampingi Dandim Wajo dan Soppeng Gelar Tes Kesamaptaan Jasmani
17/11/2022

Jaga Sinergitas, Wakapolres Wajo Dampingi Dandim Wajo dan Soppeng Gelar Tes Kesamaptaan Jasmani

BerandaWajo Jaga Sinergitas, Wakapolres Wajo Dampingi Dandim Wajo dan Soppeng Gelar Tes Kesamaptaan Jasmani Redaksi 23.43 Wajo - Polres Wajo terus berupaya mewujudkan sinergitas antar institusi, salah satunya dengan TNI.Kali ini, Polres Wajo membuktikan wujud sinergitasnya dengan TNI dalam hal ini D...

Keren, Universitas Puangrimaggalatung Raih Akreditasi Baik Sekali dari BAN-PT
15/11/2022

Keren, Universitas Puangrimaggalatung Raih Akreditasi Baik Sekali dari BAN-PT

BerandaWajo Keren, Universitas Puangrimaggalatung Raih Akreditasi Baik Sekali dari BAN-PT Redaksi 20.26 Sengkang - Segenap civitas academica Universitas Puangrimaggalatung (Uniprima) kini patut bersyukur. Pasalnya, Uniprima berhasil mendapatkan peringkat Akreditasi Institusi Baik Sekali (B) dari Bad...

Address

Sengkang
90912

Alerts

Be the first to know and let us send you an email when Ragam Nusantara News posts news and promotions. Your email address will not be used for any other purpose, and you can unsubscribe at any time.

Videos

Share


Other News & Media Websites in Sengkang

Show All

You may also like