Media Satya Negeri Laskar Pelangi

Media Satya Negeri Laskar Pelangi Media Pariwisata Bangka Belitung Cakrawala Babel Media PT
(12)

PANGKALPINANG, LASPELA - PT PLN (Persero) Unit Induk Wilayah Bangka Belitung (PLN UIW Babel) melalui program Tanggung Ja...
17/11/2024

PANGKALPINANG, LASPELA - PT PLN (Persero) Unit Induk Wilayah Bangka Belitung (PLN UIW Babel) melalui program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) HUB UMK PLN Babel menyelenggarakan *Pelatihan Pengemasan Produk* bagi 70 UMKM mitra binaan yang diadakan di Aula PLN UP3 Bangka, Pangkalpinang. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas dan daya saing produk lokal dipasar yang semakin kompetitif. GM PLN UIW Babel, yang dalam hal ini diwakili Senior Manager Keuangan, Komunikasi, dan Umum Anton Wahyu Utomo, membuka acara secara resmi....

PANGKALPINANG, LASPELA - PT PLN (Persero) Unit Induk Wilayah Bangka Belitung (PLN UIW Babel) melalui program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) HUB UMK PLN Babel menyelenggarakan *Pelatihan Pengemasan Produk* bagi 70 UMKM mitra binaan yang diadakan di Aula PLN UP3 Bangka, Pangkalpinang. Keg...

BELITUNG, LASPELA -- Terjalinnya komunikasi yang baik antara Pemerintah Pusat hingga ke tingkat paling bawah tentu akan ...
17/11/2024

BELITUNG, LASPELA -- Terjalinnya komunikasi yang baik antara Pemerintah Pusat hingga ke tingkat paling bawah tentu akan memberikan dampak yang besar bagi daerah itu sendiri, tak terkecuali untuk di Bangka Belitung (Babel). Hal ini pun turut diakui oleh Calon Wakil Gubernur Babel, Yuri Kemal Fadlullah. Oleh karena itu, lanjut dia, penting sekali masyarakat Babel memilih pemimpin yang bisa membangun komunikasi baik ke tingkat pusat, sehingga dapat memberikan manfaat bagi masyarakat....

BELITUNG, LASPELA -- Terjalinnya komunikasi yang baik antara Pemerintah Pusat hingga ke tingkat paling bawah tentu akan memberikan dampak yang besar bagi daerah itu sendiri, tak terkecuali untuk di Bangka Belitung (Babel). Hal ini pun turut diakui oleh Calon Wakil Gubernur Babel, Yuri Kemal Fadlulla...

PANGKALPINANG, LASPELA - Lebih dari 120 ton sampah masuk ke Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Parit Enam Pangkalpinang setia...
16/11/2024

PANGKALPINANG, LASPELA - Lebih dari 120 ton sampah masuk ke Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Parit Enam Pangkalpinang setiap harinya. Sampah ini didominasi oleh sampah kantong plastik. Kepala Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Pangkalpinang, Bartholomeus Seoharto menuturkan jika seluruh sampah ini dari seluruh kelurahan di Kota Pangkalpinang, semua lari TPA Parit Enam. Ia mengatakan sampah didominasi sampah organik dan plastik. "Tentu pastinya organik namun yang terlihat dipermukaan memang didominasi sampah plastik karena organik langsung terurai, namun plastik tidak bisa terurai," ujarnya, Sabtu (16/11/2024)....

PANGKALPINANG, LASPELA - Lebih dari 120 ton sampah masuk ke Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Parit Enam Pangkalpinang setiap harinya. Sampah ini didominasi oleh sampah kantong plastik. Kepala Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Pangkalpinang, Bartholomeus Seoharto menuturkan jika seluruh sampah ini dari....

PANGKALPINANG, LASPELA - Program Bazar Tebus Murah Beras premium 5 kg telah dibuka perdana di Kecamatan Gabek. Program d...
16/11/2024

PANGKALPINANG, LASPELA - Program Bazar Tebus Murah Beras premium 5 kg telah dibuka perdana di Kecamatan Gabek. Program dari DPC Partai PDI Perjuangan Pangkalpinang ini, sangat ditunggu-tunggu masyarakat Kota Pangkalpinang. Salah satu warga, Halima mengaku sangat gembira dengan program ini, apalagi ditengah-tengah harga beras yang kian meroket, tebus murah beras premium menjadi salah satu andalan masyarakat untuk memenuhi kebutuhannya. "Alhamdulillah ini sangat bermanfaat, terimakasih kepada PDI Perjuangan dan pak Molen," katanya, Sabtu (16/11/2024)....

PANGKALPINANG, LASPELA - Program Bazar Tebus Murah Beras premium 5 kg telah dibuka perdana di Kecamatan Gabek. Program dari DPC Partai PDI Perjuangan Pangkalpinang ini, sangat ditunggu-tunggu masyarakat Kota Pangkalpinang. Salah satu warga, Halima mengaku sangat gembira dengan program ini, apalagi d...

PANGKALPINANG, LASPELA - Kepala Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Pangkalpinang, Bartholomeus Soeharto mengapresiasi bet...
16/11/2024

PANGKALPINANG, LASPELA - Kepala Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Pangkalpinang, Bartholomeus Soeharto mengapresiasi betul kunjungan Penjabat (Pj) Wali Kota Pangkalpinang, Budi Utama ke Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Parit Enam, kemarin. Tentu dengan kunjungan dan digelarnya rapat di TPA Parit Enam dapat membuka mata dan fakta jika memang TPA Parit Enam sudah overload. "Kami sangat berterimakasih atas kunjungan ini, karena dengan kunjungan ini kita dapat melihat jika TPA sudah overload itu fakta....

PANGKALPINANG, LASPELA - Kepala Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Pangkalpinang, Bartholomeus Soeharto mengapresiasi betul kunjungan Penjabat (Pj) Wali Kota Pangkalpinang, Budi Utama ke Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Parit Enam, kemarin. Tentu dengan kunjungan dan digelarnya rapat di TPA Parit Enam d...

SUNGAILIAT, LASPELA -- Yayasan Bahrul Ulum Islamic Centre Sungailiat merotasi sejumlah pimpinan di lingkungan pondok pes...
16/11/2024

SUNGAILIAT, LASPELA -- Yayasan Bahrul Ulum Islamic Centre Sungailiat merotasi sejumlah pimpinan di lingkungan pondok pesantren setempat, Jumat (15/1/2024). Rotasi kepemimpinan ini dilakukan sebagai bentuk penyegaran organisasi dan meningkatkan kinerja. Pelantikan yang digelar di kantor MTs Plus Bahrul Ulum tersebut dipimpin langsung Ketua Yayasan Bahrul Ulum, H Syaiful Zohri. Dimana dalam pelantikan tersebut Ustadz Sukaryadi menjabat Kepala Ponpes Bahrul Ulum menggantikan M Ali....

SUNGAILIAT, LASPELA -- Yayasan Bahrul Ulum Islamic Centre Sungailiat merotasi sejumlah pimpinan di lingkungan pondok pesantren setempat, Jumat (15/1/2024). Rotasi kepemimpinan ini dilakukan sebagai bentuk penyegaran organisasi dan meningkatkan kinerja. Pelantikan yang digelar di kantor MTs Plus Bahr...

PANGKALPINANG, LASPELA – PT PLN (Persero) Unit Induk Wilayah Bangka Belitung (UIW Babel) bersama PLN Group Wilayah Bangk...
16/11/2024

PANGKALPINANG, LASPELA – PT PLN (Persero) Unit Induk Wilayah Bangka Belitung (UIW Babel) bersama PLN Group Wilayah Bangka Belitung dan mitra kerja melaksanakan Apel Siaga Kelistrikan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak Tahun 2024 di GOR Sahabudin, Bangka Tengah, yang juga diikuti secara daring oleh personel PLN dan mitra di Pulau Belitung. Kegiatan ini menjadi bukti nyata komitmen PLN dalam mendukung kelancaran demokrasi melalui keandalan pasokan listrik....

PANGKALPINANG, LASPELA – PT PLN (Persero) Unit Induk Wilayah Bangka Belitung (UIW Babel) bersama PLN Group Wilayah Bangka Belitung dan mitra kerja melaksanakan Apel Siaga Kelistrikan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak Tahun 2024 di GOR Sahabudin, Bangka Tengah, yang juga diikuti secara dar...

SUNGAILIAT, LASPELA -- Panitia Pengawas Kecamatan (Panwascam) Sungailiat menggelar Bimbingan Teknis (Bimtek) Pengawasan ...
16/11/2024

SUNGAILIAT, LASPELA -- Panitia Pengawas Kecamatan (Panwascam) Sungailiat menggelar Bimbingan Teknis (Bimtek) Pengawasan dan Sosialisasi aplikasi Sistem Informasi Pengawasan Pemilih (Siwaslih) bagi Pengawas Tempat Pemungutan Suara (PTPS) se-Kecamatan Sungailiat, Sabtu (16/11/2024). Ketua Panwascam Sungailiat, Idris Affandi mengatakan, Bimtek ini untuk mempertajam pemahaman teknis yang akan dilakukan pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 2024. “Fungsi dan kapasitas mereka, pemahamannya, serta apa saja tugas dan tanggung jawabnya, supaya kesalahan bisa diminimalisir sekecil mungkin,” kata Idris Affandi....

SUNGAILIAT, LASPELA -- Panitia Pengawas Kecamatan (Panwascam) Sungailiat menggelar Bimbingan Teknis (Bimtek) Pengawasan dan Sosialisasi aplikasi Sistem Informasi Pengawasan Pemilih (Siwaslih) bagi Pengawas Tempat Pemungutan Suara (PTPS) se-Kecamatan Sungailiat, Sabtu (16/11/2024). Ketua Panwascam Su...

PANGKALPINANG, LASPELA -- Ratusan masyarakat antusias mengikuti senam pagi yang digelar oleh DPD Partai Golkar Babel, di...
16/11/2024

PANGKALPINANG, LASPELA -- Ratusan masyarakat antusias mengikuti senam pagi yang digelar oleh DPD Partai Golkar Babel, di Alun-alun Taman Merdeka, Kota Pangkalpinang, Sabtu (16/11/2024). Kegiatan senam pagi ini digelar untuk memeriahkan Hari Ulang Tahun (HUT) ke 60 Partai Golkar. Selain itu, juga untuk memecahkan rekor Museum Rekor Indonesia (MURI) yang dilaksanakan serentak di seluruh Indonesia. Pun termasuk di seluruh kabupaten/ kota di Bangka Belitung....

PANGKALPINANG, LASPELA -- Ratusan masyarakat antusias mengikuti senam pagi yang digelar oleh DPD Partai Golkar Babel, di Alun-alun Taman Merdeka, Kota Pangkalpinang, Sabtu (16/11/2024). Kegiatan senam pagi ini digelar untuk memeriahkan Hari Ulang Tahun (HUT) ke 60 Partai Golkar. Selain itu, juga unt...

MENTOK, LASPELA- Ketua Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kabupaten Bangka Barat (Babar), Muhammad Amin mengapres...
16/11/2024

MENTOK, LASPELA- Ketua Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kabupaten Bangka Barat (Babar), Muhammad Amin mengapresiasi capaian Radif Al Ramadhan. Petinju berasal dari Kota Mentok yang berlaga di Pra Pekan Olahraga Pelajar Nasional (Popnas). Radif berhasil meraih medali emas Cabang Olahraga (Cabor) Tinju di ajang Popnas Zona I Sumatera 2024 mewakili Kontingen Provinsi Bangka Belitung (Babel). Dikatakan Amin, atlet seperti ini layak dibina dan dipertahankan, serta dipersiapkan untuk ikut di ajang yang lebih besar nantinya....

MENTOK, LASPELA- Ketua Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kabupaten Bangka Barat (Babar), Muhammad Amin mengapresiasi capaian Radif Al Ramadhan. Petinju berasal dari Kota Mentok yang berlaga di Pra Pekan Olahraga Pelajar Nasional (Popnas). Radif berhasil meraih medali emas Cabang Olahraga (Ca...

PANGKALPINANG, LASPELA -- Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Babel) merupakan salah satu daerah yang kaya akan sumber d...
16/11/2024

PANGKALPINANG, LASPELA -- Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Babel) merupakan salah satu daerah yang kaya akan sumber daya alam, namun sayangnya hingga saat ini sumber daya alam tersebut belum dapat termaksimalkan dengan baik. Hal tersebut tentu sangatlah mengkhawatirkan, oleh karna itu diperlukan langkah krusial dalam mengatasi pengelolaan sumber daya alam di Babel ini, sehingga nantinya dapat memberikan dampak signifikan yang membawa kesejahteraan bagi seluruh masyarakat....

PANGKALPINANG, LASPELA -- Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Babel) merupakan salah satu daerah yang kaya akan sumber daya alam, namun sayangnya hingga saat ini sumber daya alam tersebut belum dapat termaksimalkan dengan baik. Hal tersebut tentu sangatlah mengkhawatirkan, oleh karna itu diperlukan....

PANGKALPINANG, LASPELA -- Komitmen Bersama dalam rangka optimalisasi Pendapatan Asli Daerah (PAD) ditandatangan oleh sel...
16/11/2024

PANGKALPINANG, LASPELA -- Komitmen Bersama dalam rangka optimalisasi Pendapatan Asli Daerah (PAD) ditandatangan oleh seluruh pemerintah kabupaten/kota dan provinsi. Penandatanganan ini disaksikan langsung oleh Penjabat Gubernur Bangka Belitung (Babel), Sugito. Beberapa PAD itu diantaranya, Pemungutan Pajak Kendaraan Bermotor (PKB), opsen Pajak Kendaraan Bermotor, BBNKB, Opsen BBNKB, Pajak Mineral Bukan Logam dan Batuan (MBLB), serta Opsen Pajak Mineral Bukan Logam dan Batuan....

PANGKALPINANG, LASPELA -- Komitmen Bersama dalam rangka optimalisasi Pendapatan Asli Daerah (PAD) ditandatangan oleh seluruh pemerintah kabupaten/kota dan provinsi. Penandatanganan ini disaksikan langsung oleh Penjabat Gubernur Bangka Belitung (Babel), Sugito. Beberapa PAD itu diantaranya, Pemunguta...

Geliatkan dan Kembangkan UMKM di Pangkalpinang, Pj Wali Kota Programkan Kunjung UMKM Kunjung UMKM, Program Pj Wali Kota ...
16/11/2024

Geliatkan dan Kembangkan UMKM di Pangkalpinang, Pj Wali Kota Programkan Kunjung UMKM Kunjung UMKM, Program Pj Wali Kota PANGKALPINANG, LASPELA - Program Kunjung UMKM telah berjalan menjadi rutinitas Pemerintah Kota Pangkalpinang untuk kembangkan pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) Kota Pangkalpinang agar semakin menggeliat. Program yang dicanangkan Penjabat (Pj) Wali Kota Pangkalpinang, Budi Utama ini memberikan ruang kepada pelaku UMKM agar dapat berkembang usahanya....

Geliatkan dan Kembangkan UMKM di Pangkalpinang, Pj Wali Kota Programkan Kunjung UMKM Kunjung UMKM, Program Pj Wali Kota PANGKALPINANG, LASPELA - Program Kunjung UMKM telah berjalan menjadi rutinitas Pemerintah Kota Pangkalpinang untuk kembangkan pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) Kota Pangkalp...

PANGKALPINANG, LASPELA - Serius tangani permasalahan sampah, Penjabat (Pj) Wali Kota Pangkalpinang Budi Utama, bakal boy...
15/11/2024

PANGKALPINANG, LASPELA - Serius tangani permasalahan sampah, Penjabat (Pj) Wali Kota Pangkalpinang Budi Utama, bakal boyong tim baik dari Legislatif dan Eksekutif untuk langsung belajar terkait pengelolaan sampah ke Banyumas. Kunjungan kerja ke Banyumas ini untuk menindak lanjuti atau belajar masalah penanganan sampah, direncanakan tim ini akan berangkat pada Desember mendatang. "Banyumas saya lihat secara singkat, mereka mempunyai kerja sama dengan pihak ketiga dan mereka juga ada melalui Kelompok Pemberdayaan Masyarakat (KPM) nah itu dapat kita contoh, untuk KPM kita bisa ambil dari Karang Taruna, LPM dan sebagainya," katanya....

PANGKALPINANG, LASPELA - Serius tangani permasalahan sampah, Penjabat (Pj) Wali Kota Pangkalpinang Budi Utama, bakal boyong tim baik dari Legislatif dan Eksekutif untuk langsung belajar terkait pengelolaan sampah ke Banyumas. Kunjungan kerja ke Banyumas ini untuk menindak lanjuti atau belajar masala...

KOBA, LASPELA- Pasangan Brader bersama Adet Erlan sukses melakukan kampanye di Desa Kurau Timur Kecamatan Koba Kabupaten...
15/11/2024

KOBA, LASPELA- Pasangan Brader bersama Adet Erlan sukses melakukan kampanye di Desa Kurau Timur Kecamatan Koba Kabupaten Bangka Tengah, Jumat (15/11/2024) sore. Kampanye Paslon nomor urut 2 ini dihadiri ratusan masyarakat bahkan disambutan dengan antusias masyarakat sekitar. Sebelumnya, Paslon ini telah melakukan kampanye tatap muka di berbagai desa di Kabupaten Bangka Tengah, dan kali ini tempatnya di Desa Kurau Timur Kecamatan Koba Kabupaten Bangka Tengah....

  KOBA, LASPELA- Pasangan Brader bersama Adet Erlan sukses melakukan kampanye di Desa Kurau Timur Kecamatan Koba Kabupaten Bangka Tengah, Jumat (15/11/2024) sore. Kampanye Paslon nomor urut 2 ini dihadiri ratusan masyarakat bahkan disambutan dengan antusias masyarakat sekitar. Sebelumnya, Paslon in...

PANGKALPINANG, LASPELA - Perdana, Program Hotel Kota Berbagi (HOKI) akhirnya resmi berjalan, program inisiasi Penjabat (...
15/11/2024

PANGKALPINANG, LASPELA - Perdana, Program Hotel Kota Berbagi (HOKI) akhirnya resmi berjalan, program inisiasi Penjabat (Pj) Wali Kota Pangkalpinang bersama Hotel dan Restoran di Kota Pangkalpinang menjadi sebuah kegiatan berbagi kepada masyarakat. Pertama berjalan, Program HOKI membagikan sarapan ala hotel kepada anak-anak di Lembaga Kesejahteraan Sosial Anak (LKSA) Muhammadiyah Pangkalpinang. Budi mengatakan jika nantinya setiap minggu hotel yang berbagi ini berbeda-beda, dan LKSA yang menerimanya juga berbeda....

PANGKALPINANG, LASPELA - Perdana, Program Hotel Kota Berbagi (HOKI) akhirnya resmi berjalan, program inisiasi Penjabat (Pj) Wali Kota Pangkalpinang bersama Hotel dan Restoran di Kota Pangkalpinang menjadi sebuah kegiatan berbagi kepada masyarakat. Pertama berjalan, Program HOKI membagikan sarapan al...

PANGKALPINANG, LASPELA - Penjabat (Pj) Wali Kota Pangkalpinang, Budi Utama mengajak seluruh pihak yang terlibat dalam pe...
15/11/2024

PANGKALPINANG, LASPELA - Penjabat (Pj) Wali Kota Pangkalpinang, Budi Utama mengajak seluruh pihak yang terlibat dalam pengelolaan sampah untuk menggelar rapat terkait pengelolaan sampah yang berlangsung di Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Parit Enam, Jumat (15/11/2024). Budi mengatakan, jika pembahasan ini penting dilakukan agar pihaknya mendapat sebuah solusi dalam penanganan sampah Kota Pangkalpinang. "Dari awal kita tidak mengelolah, dan pengelolaan sampah juga hanya sebatas itu saja dan belum maksimal dalam bekerja sama dengan pihak manapun," katanya, Jumat (15/11/2024)....

PANGKALPINANG, LASPELA - Penjabat (Pj) Wali Kota Pangkalpinang, Budi Utama mengajak seluruh pihak yang terlibat dalam pengelolaan sampah untuk menggelar rapat terkait pengelolaan sampah yang berlangsung di Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Parit Enam, Jumat (15/11/2024). Budi mengatakan, jika pembahasan...

BANGKA TENGAH, LASPELA -- PT Timah berkolaborasi dengan berbagai pihak untuk melaksanakan pelestarian lingkungan di wila...
15/11/2024

BANGKA TENGAH, LASPELA -- PT Timah berkolaborasi dengan berbagai pihak untuk melaksanakan pelestarian lingkungan di wilayah operasional perusahaan. Seperti yang dilaksanakan bersama Polda Bangka Belitung. Untuk mendukung program 'Ketahanan Bumi Serumpun Sebalai' yang diinisiasi Polda Babel, PT Timah ikut berpartisipasi dalam kegiatan penanaman pohon mangrove dan cemara laut di Pantai Menuang Desa Baskara Bakti, Bangka Tengah, Jumat (15/11/2024). Direktur Operasi dan Produksi…...

BANGKA TENGAH, LASPELA -- PT Timah berkolaborasi dengan berbagai pihak untuk melaksanakan pelestarian lingkungan di wilayah operasional perusahaan. Seperti yang dilaksanakan bersama Polda Bangka Belitung. Untuk mendukung program 'Ketahanan Bumi Serumpun Sebalai' yang diinisiasi Polda Babel, PT Timah...

Address

Jalan Rasakunda, Sriwijaya, Bukit Intan
Pangkalpinang
33684

Alerts

Be the first to know and let us send you an email when Media Satya Negeri Laskar Pelangi posts news and promotions. Your email address will not be used for any other purpose, and you can unsubscribe at any time.

Contact The Business

Send a message to Media Satya Negeri Laskar Pelangi:

Videos

Share


Other Broadcasting & media production in Pangkalpinang

Show All