Bidan Dianie

Bidan Dianie Edukasi dan Konseling Seputar Kehamilan, Persalinan, Nifas, KB, Kesehatan Reproduksi, Kesehatan Ibu dan ank, Imunisasi

Ternyata masih banyak ya para busui yang percaya dengan mitos seputar asi dan menyusui, yuks kita baca faktanya supaya i...
18/07/2024

Ternyata masih banyak ya para busui yang percaya dengan mitos seputar asi dan menyusui,
yuks kita baca faktanya supaya ilmu kita berguna untk anak cucu kita kelak...

Semoga bermanfaat 🥰

Bahagianya apabila seorang ayah ikut membantu dlm proses persalinan istrinya seperti ini ☺.Sang bayi disambutnya secara ...
17/07/2024

Bahagianya apabila seorang ayah ikut membantu dlm proses persalinan istrinya seperti ini ☺.
Sang bayi disambutnya secara langsung dgn tangannya sendiri.
Dan akan memberikan energi positif bagi sang ibu untuk lebih bersemangat lagi melahirkan bayi mrk.
Serta sang ayah akan LEBIH menyayangi sang istri dan anknya ☺
Masya Allah.. 😍😍


Poskeskel Keramat Raya

Tubuh ibu hamil bekerja lebih keras untuk memenuhi kebutuhan bayi di dalam kandungan, sehingga bumil memang mudah lelah....
02/06/2024

Tubuh ibu hamil bekerja lebih keras untuk memenuhi kebutuhan bayi di dalam kandungan, sehingga bumil memang mudah lelah.
Jadi, jika lelah “istirahat ya bu”, ngobrol sama suami untuk bantu pekerjaan rumah ya. Jangan di paksain, nanti klo ngeflek, ibu yang bingung sendiri.. 🥲

Ibu yang pernah melewati fase ini, pasti tau gimana beratnya bertahan 💔..Semangat ya untuk semua wanita yang sedang ada ...
28/04/2024

Ibu yang pernah melewati fase ini, pasti tau gimana beratnya bertahan 💔..
Semangat ya untuk semua wanita yang sedang ada di fase ini, yakinlah ada waktunya kita bisa bernafas lega. Kembali menemukan diri sendiri dan berdamai dengan segala keadaan...

Tanda harus membatalkan puasa versi ibu menyusui
14/03/2024

Tanda harus membatalkan puasa versi ibu menyusui

GEJALA-GEJALA KANKER MULUT RAHIM TIDAK NAMPAK PADA TAHAPAN AWAL dan umumnya terjadi pada tahapan akhir perkembangan sel ...
17/02/2024

GEJALA-GEJALA KANKER MULUT RAHIM TIDAK NAMPAK PADA TAHAPAN AWAL dan umumnya terjadi pada tahapan akhir perkembangan sel kanker pada organ ge***al. Gejala-gejala tersebut meliputi :
1. Keluar darah setelah berhubungan seks
2. Keputihan yg tidak normal
3. Nyeri selama berhubungan seksual
4. Pendarahan setelah menopause
5. Mens tidak teratur
6. Pendarahan pada va**na dan tiba-tiba tanpa alasan

Faktor resiko terjadinya kanker serviks :
1. Terinfeksi HPV
2. Bergonta-ganti pasangan
3. Kurangnya komsumsi buah dan sayur
4. Merokok
5. Kelebihan berat badan
6. Hamil di bawah umur 17 thn atau pernah hamil > 3 kali

PERHATIAN !!!!! Meskipun anda memiliki faktor resiko tersebut bukan berarti anda sudah terkena kanker serviks
Kanker serviks bisa di cegah dengan pemeriksaan rutin..

INGAT !!!!! Kanker Serviks pada tahapan awal tidak memiliki gejala. . . Sayangi organ reproduksi kalian dengan melakukan tes IVA dengan Rutin..
Ayoo deteksi secara dini dengan pemeriksaan IVA di Puskesmas terdekat atau di Puskesmas yg sdh memiliki fasilitas tsb ☺

Hayo para bumil dan mantan bumil kalian paling gak s**a aroma apa ketika hamil? 🤭 klo bubid hampir semua gak s**a 😁, kom...
15/02/2024

Hayo para bumil dan mantan bumil kalian paling gak s**a aroma apa ketika hamil? 🤭 klo bubid hampir semua gak s**a 😁, komen yuks 🤗

Love and respect untuk semua pemilik RahimIni tentang organ istimewaBeratnya cuma 70 gr, besarnya hanya sekepalan tangan...
10/01/2024

Love and respect untuk semua pemilik Rahim

Ini tentang organ istimewa
Beratnya cuma 70 gr, besarnya hanya sekepalan tangan yang punya. Tapi menakjubkan karena dari berat 70 gr itu bisa membesar menjadi 1 kg dan sanggup menampung 3 kg bayi, 1/2 kg placenta, dan 1/2 kg air ketuban.

Setelah teregang, membesar, dan melebar sedemikian rupa, setelah melahirkan, seketika rahim akan mulai proses memuju keukuran semula. Tanpa kehilangan fungsinya sama sekali.

Yang tidak mungkin terjadi pada jantung yang membesar atau lambung yang membesar.

IG

Apa betul sering menggendong si kecil bikin bau tangan? Yuk dibaca penjelasannya dibawah ini ⤵️
26/12/2023

Apa betul sering menggendong si kecil bikin bau tangan? Yuk dibaca penjelasannya dibawah ini ⤵️

21/12/2023

Sungguh Kuasa dan Kebesaran Tuhan..

Keajaiban Tali Pusat Bayi Banyak yang tidak mengetahui bahwa tali pusat menyimpan banyak keajaiban. Panjang tali pusat b...
13/12/2023

Keajaiban Tali Pusat Bayi

Banyak yang tidak mengetahui bahwa tali pusat menyimpan banyak keajaiban. Panjang tali pusat bayi rata-rata 50cm dan ketebalannya 12mm
Ternyata darah pada tali pusat dapat digunakan menjadi stem cell, dan dapat digunakan dalam terapi penyembuhan berbagai penyakit seperti Leukimia, Thalasemia, Cerebral Palsy, dan lain-lain.
Dari penelitian disebutkan bahwa diantara sumber stem cell yang ada,sumber dari tali pusat merupakan yang terbaik. Karena darah dari tali pusat itu benar-benar fresh saat diambil, dan proses pengambilan ini dilakukan segera setelah ibu melahirkan bayinya..
Jadi yang bermanfaat itu adalah darah yang ada di dalam tali pusat. "Bukan" tali pusatnya yang disimpan dan lalu bisa buat pengobatan 😃

Seorang ibu itu sangat luar biasa pengorbanannya, mulai sejak hamil sampai melahirkan hingga membesarkan anak-anak ❤️❤️S...
12/12/2023

Seorang ibu itu sangat luar biasa pengorbanannya, mulai sejak hamil sampai melahirkan hingga membesarkan anak-anak ❤️❤️

Semua harus tau, keduanya sama sama penuh pengorbanan, dua-duanya luar biasa efeknya ke moms pasca melahirkan.

Jadi, jangan anggap sepele lahiran normal dan jangan anggap lahiran caesar menyeramkan sampai bikin moms gak bisa ngapa-ngapain.

Semangat buat para pejuang lahiran normal dan lahiran sc, kalian ibu ibu yang hebat ❤️❤️

Karena ngidam, perubahan mood, morning sickness, penambahan berat badan, itu hanya sebagian gejala kecil yang tampak. Si...
10/12/2023

Karena ngidam, perubahan mood, morning sickness, penambahan berat badan, itu hanya sebagian gejala kecil yang tampak. Sisanya Masya Allah, hanya perempuan yang tau rasanya.
Jadi para suami, bersabarlah... mungkin kamu lelah dengan proses ini. Tapi istrimu juga merasakan kelelahan berkali-kali lipat 😊


Apakah kalian tau bahwa 1 dari 3 bayi lahir dengan lilitan tali pusat di lehernya? Itu mungkin tampak menakutkan tetapi ...
08/12/2023

Apakah kalian tau bahwa 1 dari 3 bayi lahir dengan lilitan tali pusat di lehernya? Itu mungkin tampak menakutkan tetapi bukan masalah besar.

Ada sesuatu yang bernama "wharthon's jelly" yaitu cairan licin yang melindungi pembuluh darah di tali pusat. Jadi, jangan khawatir bayi akan mendapatkan darah melalui tali pusat sampai tali pusat berhenti berdenyut atau di potong.

Dan rata rata proses persalinan normal lebih lama rentan waktunya apabila bayi memiliki lilitan tali pusat.

📷
IG

Gambar ini adalah placenta (ari-ari/tembuni) yang memiliki pola seperti sebuah pohon. Yaitu "Pohon Kehidupan"Sungguh bes...
07/12/2023

Gambar ini adalah placenta (ari-ari/tembuni) yang memiliki pola seperti sebuah pohon.
Yaitu "Pohon Kehidupan"
Sungguh besar Kuasa Tuhan ❤️

STOP membandingkan anak!!! ❌
03/12/2023

STOP membandingkan anak!!! ❌

01/12/2023

Ibu guru ini mengajarkan kepada muridnya agar tidak malu membawa bekal dari rumah saat sekolah. Karena bagaimanapun masakan ibumu adalah masakan yang paling enak.

Dan bu guru berkata "Bangga dengan hasil jerih ayahmu, ayahmu yang mencari uang, ibu mu yang memasak dan kamu yang makan".

Keren banget ibu gurunya, tetap semangat dan selalu sehat ya bu 🫶🏻

30/11/2023

Tangisan mu adalah sebuah kebahagian untk kedua org tuamu ya syg ...
Skrg usiamu sdh 5 thn.. Terima kasih krn telah lahir lewat tangan ini 🫶🏻...

29/11/2023

Jangan sering sering ya 👍

29/11/2023

Yang namanya berumah tangga, urus keluarga, urus anak, dll banyaj tantangannya. Jadi diperlukan kerja sama antara suami dan istri. Sepakat ya 🫶🏻

Terima kasih kepada pengikut terbaru saya! Senang kalian bergabung di FP saya 🥰🙏Hasmidar Moets, Dyahayu Amelia, Yulista ...
28/11/2023

Terima kasih kepada pengikut terbaru saya! Senang kalian bergabung di FP saya 🥰🙏

Hasmidar Moets, Dyahayu Amelia, Yulista Andriani, Nayaka Baelahgodfather, Novria Almaz, Ayu Yuliani, Rida Aqilah, Erma Oktriana Habibul, Monalisa, Isti Libra, Ming Ragil, Ayu Wulandari, Yani Setiawan, Mulyati Bundazakiyluthfi, Dhe Oktaviany, Lilis Mamanya Aulya, Nurseniwati Djannia, Dina Hafidha Rahmasofa, Nazla Indris Nur Kamila, Ngon Kapitan, Naiyra Almahira, Leni Auliani, Meri Putri Dewi, Lidya Mulyadi, Dewi Siti Sulaikah, Yuswandi Kendik, Ratna Komala, Erna, Ika Hariyati Ahmad, Elis Dhyasta, Naura Aurel, Ummu Rahma Zayd, Harni Lestari, Putriibee, Kenny Ni Ni, Snnd Ast, Okta Vianti

Nah nah buat para bumil, hayoooo siapa yang sekarang ngerasa hidungnya senstif bangetttts??? 😀 Normal yah memang merasak...
28/11/2023

Nah nah buat para bumil, hayoooo siapa yang sekarang ngerasa hidungnya senstif bangetttts??? 😀
Normal yah memang merasakan mual diawal awal kehamilan, sabar sabar aja badai pasti berlalu, setelah trimester ke 2 biasanya mulai enakan kok gak banyak keluhan lagi ❤️..

Semangat ya bumil demi buah hati 🥰..

NIKAH 4 MINGGU HAMIL 5 MINGGUAda yang kaya begitu. Jangan di suudzonin. Karena emang bisa. Kok bisa? Yuk baca lagi..Kasu...
25/11/2023

NIKAH 4 MINGGU HAMIL 5 MINGGU

Ada yang kaya begitu. Jangan di suudzonin. Karena emang bisa. Kok bisa? Yuk baca lagi..

Kasus:
- Haid terakhir 7 Juli
- Menikah tanggal 20 Juli
- Pas 7 Agustus udah ga mens kan. Tes kehamilan deh. Eh positif alhamdulillah.

1. Kalau dihitung dari HPHT maka sudah hamil 4 minggu (sebulan)
2. Padahal nikahnya baru 2,5-3 minggu tuh

Nah loh?

Jadi untuk menghitung usia kehamilan itu, memang menggunakan HPHT (hari pertama haid terakhir). Dengan cara ini maka kehamilan kira-kira berlangsung 40 minggu.

Tetapi dikenyataan sebenarnya ga mungkin kan waktu mens udah hamil? Masa hamil udah dimulai sejak mens? Hubungan aja belum.

Hamil kira-kira dimulai sejak 2 minggu setelah HPHT. Jadi kehamilan sebenarnya hanya berlangsung 38 minggu.

Kita memakai HPHT Karena lebih mudah bagi semuanya: pasien, bidan, dokter.

Bayangin klo ngitungnya dimulai dari masa subur? Kan lebih susah.

Jadi, kalau ada yang nikahnya baru berapa minggu udah hamil lebih dari minggunya, jangan disuudzonin. Oke?

Lagipula hal hal privacy demikian, tidak selayaknya menjadi urusan kita. Semua orang memiliki kelemahan dan kelebihan masing-masing. Fokus saja dengan diri sendiri dulu sebelum bergosipin orang lain.


Para ibu yang habis lahiran 🙃
23/11/2023

Para ibu yang habis lahiran 🙃

Jadi curiga dengan kasus warga yang keracunan makanan ketika makan masakan di acara hajatan/pernikahan dimana setelah me...
23/11/2023

Jadi curiga dengan kasus warga yang keracunan makanan ketika makan masakan di acara hajatan/pernikahan dimana setelah mereka selesai makan langsung mengalami keluhan diare dan muntah muntah sampe dehidrasi.

Apa cara masak mereka sprti ini? obat sejenis paracetamol, bodrex dan paramex dimas**an ke dalam masakan seperti rendang biar lembut dagingnya...

Daging mungkin bisa lembut, tapi klo sampe membahayakan nyawa banyak orang bisa masuk penjara lho tukang masak dan yang punya hajatan.

Obat kimia untuk uji coba, ginjal dan hati saja bisa rusak jika sering di konsumsi. Apalagi dipake buat masak..

Jika sudah tau bahayanya, tolong jangan di gunakan lagi.



Bumil nuansa merah maroon ❤️
23/11/2023

Bumil nuansa merah maroon ❤️

Address

Palembang

Telephone

+6281222263885

Website

Alerts

Be the first to know and let us send you an email when Bidan Dianie posts news and promotions. Your email address will not be used for any other purpose, and you can unsubscribe at any time.

Contact The Business

Send a message to Bidan Dianie:

Videos

Share

Nearby media companies


Other Palembang media companies

Show All