HaloSultra.com

HaloSultra.com HaloSultra.com | Menyapa dengan Fakta
(2)

Sanksi Tegas Pertamina Patra Niaga, Pasokan Solar untuk SPBU Wonggeduku Dihentikan
02/09/2024

Sanksi Tegas Pertamina Patra Niaga, Pasokan Solar untuk SPBU Wonggeduku Dihentikan

KENDARI – PT Pertamina Patra Niaga Regional Sulawesi memberikan sanksi tegas kepada SPBU 7493403 di Desa Lahotutu, Kecamatan Wonggeduku Barat, Konawe Sulawesi Tenggara (Sultra). Hal tersebut disampaikan Area Manager Communication, Relation dan CSR Pertamina Patra Niaga Regional Sulawesi, Fahrougi ...

SPBU Wonggeduku Diduga Layani Pembelian BBM Subsidi dengan Jerigen, Dibeking Oknum Polisi
01/09/2024

SPBU Wonggeduku Diduga Layani Pembelian BBM Subsidi dengan Jerigen, Dibeking Oknum Polisi

KONAWE – SPBU Wonggeduku di Desa Lambangi, Kecamatan Wonggeduku, Kabupaten Konawe, Sulawesi Tenggara (Sultra) diduga melayani pembelian BBM dengan menggunakan jerigen dan drum modifikasi. Hal tersebut terungkap berdasarkan temuan Satgas Pertamina Intel Kodam XIV/ Hasanuddin di SPBU Wonggeduku pada...

Mahasiswa Baru UHO 2024 Mencapai 8.517, Fakultas Peternakan Sepi Peminat
01/09/2024

Mahasiswa Baru UHO 2024 Mencapai 8.517, Fakultas Peternakan Sepi Peminat

KENDARI – Jumlah mahasiswa baru Universitas Halu Oleo (UHO) yang diterim pada tahun 2024 ini mencapai 8.517 orang. Fakultas Peternakan UHO menjadi jurusan yang sepi peminat, hanya ada 108 mahasiswa. Sedangkan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) menjadi jurusan paling diminati hingga 1.958...

DJPb: Realisasi Penerimaan Negara di Sultra Mencapai Rp 2,6 Miliar
01/09/2024

DJPb: Realisasi Penerimaan Negara di Sultra Mencapai Rp 2,6 Miliar

KENDARI – Kanwil Ditjen Perbendaharaan (DJPb) Sulawesi Tenggara (Sultra) mencatat hingga 30 Agustus 2024 Realisasi Pendapatan Negara di wilayah Sultra mencapai Rp 2.618 miliar. Kepala Kanwil DJPb Sultra, Syarwan mengatakan realisasi pendapatan merupakan penerimaan dalam negeri dari penerimaan perp...

Sudirman Tegaskan Komitmen Tingkatkan SDM Hebat di Kendari Melalui Pendidikan
01/09/2024

Sudirman Tegaskan Komitmen Tingkatkan SDM Hebat di Kendari Melalui Pendidikan

KENDARI – Bakal Calon Wakil Wali Kota Kendari, Sudirman menegaskan komitmennya untuk meningkatkan sumber daya manusia (SDM) hebat di Kota Kendari melalui pendidikan. Hal tersebut disampaikan Sudirman saat menghadiri malam puncak Milad Universitas Muhammadiyah Kendari (UMK) ke-23 pada Sabtu (31/8/2...

Psikotes Bapaslon Pilwali Kendari: AJP-ASLI Ungkap Pertanyaan dan Kejadian Menarik
01/09/2024

Psikotes Bapaslon Pilwali Kendari: AJP-ASLI Ungkap Pertanyaan dan Kejadian Menarik

KENDARI – Aksan Jaya Putra-Andi Sulolipu (AJP-ASLI) tuntas menjalani tes psikologi sebagai bakal pasangan calon Pilwali Kendari di RSUD Kota Kendari pada Minggu (1/9/2024) siang. Aksan Jaya Putra-Andi Sulolipu yang menjalani tes psikologi tertulis bersama bakal pasangan calon lain mulai sekitar pu...

Pelaku Penembakan dengan Airsoft Gun di Kendari Tenyata Sering Teror Warga
01/09/2024

Pelaku Penembakan dengan Airsoft Gun di Kendari Tenyata Sering Teror Warga

KENDARI – Polresta Kendari mengungkap fakta baru soal peristiwa penembakan yang dilakukan oleh pria asal Kendari Caddi, Kecamatan Kendari, Kota Kendari kepada kepala ayah tiri kekasihnya menggunakan airsoft gun. Diketahui, pria berinisial MFA (23) itu ditangkap pada Sabtu (31/8/2024) usai ketahuan...

Eko Prasetya Terpilih Jadi Ketua Kwarcab Kota Baubau Secara Aklamasi
01/09/2024

Eko Prasetya Terpilih Jadi Ketua Kwarcab Kota Baubau Secara Aklamasi

BAUBAU – Kepala Dinas Pendidkan dan Kebudayaan (Dikbud) Kota Baubau Eko Prasetya terpilih secara aklamasi menjadi Ketua Kwartir Cabang (Kwarcab) Kota Baubau pada Musyawarah Cabang (Muscab) Gerakan Pramuka Kota Baubau di Aula Palagimata Kamis (29/8/2024) malam. Eko Prasetya menggantikan Roni Muhtar...

Bupati Sampaikan Nota Penjelasan Perubahan KUA PPAS APBD Butur 2024
01/09/2024

Bupati Sampaikan Nota Penjelasan Perubahan KUA PPAS APBD Butur 2024

BUTON UTARA – Bupati Buton Utara (Butur), Muh. Ridwan Zakariah menghadiri Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Butur, dengan agenda Penyampaian Nota Penjelasan Rancangan Perubahan Kebijakan Umum Anggaran (KUA) dan Perubahan Prioritas Plafon Anggaran Sementara (PPAS) APBD Kabupaten Butur Tahun Anggaran 2...

Polresta Kendari mengungkap fakta baru soal peristiwa penembakan yang dilakukan oleh pria asal Kendari Caddi, Kecamatan ...
01/09/2024

Polresta Kendari mengungkap fakta baru soal peristiwa penembakan yang dilakukan oleh pria asal Kendari Caddi, Kecamatan Kendari, Kota Kendari kepada kepala ayah tiri kekasihnya menggunakan airsoft gun.

Adapun fakta lain yang diungkap kepolisian adalah MFA ternyata menjadi target operasi polisi.

Pasalnya, dia kerap meneror warga menggunakan airsoft gun yang dibeli dengan harga Rp3 juta lebih via online.

Bupati Buton Utara (Butur), Muh. Ridwan Zakariah menghadiri Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Butur, dengan agenda Penyampa...
01/09/2024

Bupati Buton Utara (Butur), Muh. Ridwan Zakariah menghadiri Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Butur, dengan agenda Penyampaian Nota Penjelasan Rancangan Perubahan Kebijakan Umum Anggaran (KUA) dan Perubahan Prioritas Plafon Anggaran Sementara (PPAS) APBD Kabupaten Butur Tahun Anggaran 2024 di Gedung DPRD, Kompleks Perkantoran Bumi Sara’ea, Jumat (30/8/2024).

31/08/2024
testing
31/08/2024

testing

01/08/2023

Penyampaian Ketua DPRD Sulawesi Tenggara, Abdurrahman Shaleh terkait nama-nama calon Pj Gubernur Sultra yang akan diusulkan ke Kemendagri RI

Cara Menggunakan QRIS untuk Transfer, Tarik Tunai, dan Setor Tunai
30/07/2023

Cara Menggunakan QRIS untuk Transfer, Tarik Tunai, dan Setor Tunai

JAKARTA – Masyarakat sudah dapat menggunakan Quick Response Code Indonesia (QRIS) untuk transaksi transfer, tarik tunai dan setor tunai mulai Agustus 2023 mendatang. Dilansir dari laman Bank Indonesia, Minggu (30/7/2023), fitur transaksi transfer, tarik tunai dan setor tunai kini tak lagi harus ke...

Dugaan Pemerkosaan Oknum TNI di Kendari Akan Menjalani Sidang
30/07/2023

Dugaan Pemerkosaan Oknum TNI di Kendari Akan Menjalani Sidang

KENDARI – Dugaan tindak pidana pemerkosaan yang dilakukan oleh seorang oknum TNI yang bertugas di Detasemen Polisi Militer (Denpom) VIX/3 Kendari berinisial FA akan menjalani sidang pengadilan militer. Hal itu disampaikan oleh Ketua Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Himpunan Advokat Muda Indonesia (HAMI...

Tina Nur Alam: Fokus Pileg Setelah itu Calon Gubernur Sultra
30/07/2023

Tina Nur Alam: Fokus Pileg Setelah itu Calon Gubernur Sultra

KENDARI – Anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR RI) Tina Nur Alam, memastikan diri akan kembali maju dalam kontestasi pemilihan anggota legislatif (Pileg) 2024 mendatang. Setelah itu baru bakal calon Gubernur Sulawesi Tenggara (Sultra). Keinginan tersebut ia sampaikan Tina Nur Alam usai dilantik me...

Pertamina Tambah Stok 60.816 LPG 3 Kilogram di Sulawesi Tenggara
30/07/2023

Pertamina Tambah Stok 60.816 LPG 3 Kilogram di Sulawesi Tenggara

KENDARI – Pertamina Patra Niaga Regional Sulawesi menambah pasokan tabung LPG 3 kilogram di Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) sebanyak 60.816 tabung atau 50 persen dari rata-rata harian normal. Penambahan pasikan tanung LPG 3 kilogram itu dilakukan Pertamina usai peninjauan lapangan ke beberapa ...

Tina Nur Alam Pimpin Ikatan Alumni FISIP UHO
30/07/2023

Tina Nur Alam Pimpin Ikatan Alumni FISIP UHO

KENDARI – Tina Nur Alam resmi memimpin Ikatan Alumni (IKA) Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Halu Oleo (UHO) untuk periode 2023-2026. Usai dilantik, Tina Nur Alam menyebutkan dirinya akan fokus dua program utama yakni bidang sosial dan bidang pendidikan. Di bidang sosial, I...

Kemenparekraf Serahkan Banper: Bisa Memotivasi Pelaku Ekraf di Konsel
30/07/2023

Kemenparekraf Serahkan Banper: Bisa Memotivasi Pelaku Ekraf di Konsel

KONAWE SELATAN – Direktorat Infrastruktur Ekraf Kementrian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) menyerahkan Bantuan Pemerintah (Banper) Sarana Ruang Kreatif kepada Anakia Food di Konawe Selatan (Konsel), Sulawesi Tenggara (Sultra). “Usulan Banper Sarana Ruang Kreatif untuk pelaku usaha...

Mulai Agustus 2023, QRIS Bisa untuk Transfer, Tarik Tunai, dan Setor Tunai
30/07/2023

Mulai Agustus 2023, QRIS Bisa untuk Transfer, Tarik Tunai, dan Setor Tunai

JAKARTA – Penggunaan Quick Response Code Indonesia Standard standar transfer, tarik tunai dan setor tunai (QRIS TUNTAS) sudah dapat digunakan mulai Agustus 2023. Dilansir dari laman Bank Indonesia, Minggu (30/7/2023), fitur transaksi transfer, tarik tunai dan setor tunai kini tak lagi harus ke ATM...

Dugaan Korupsi PDAM Tirta Anoa, Kejari Kendari Tetapkan Dua Tersangka
24/07/2023

Dugaan Korupsi PDAM Tirta Anoa, Kejari Kendari Tetapkan Dua Tersangka

KENDARI – Kejaksaan Negeri (Kejari) Kendari akhirnya menetapkan Direktur PDAM Tirta Anoa Kota Kendari atas nama Damin sebagai tersangka atas kasus dugaan korupsi proyek pengadaan p***a air di PDAM Tirta Anoa Kendari, Sulawesi Tenggara (Sultra). “Hasil gelar perkara dengan merujuk dua alat bukti,...

Aplikasi Signal Mempermudah Masyarakat Bayar Pajak dengan Mudah
24/07/2023

Aplikasi Signal Mempermudah Masyarakat Bayar Pajak dengan Mudah

KENDARI – Aplikasi Samsat Digital Nasional (SIGNAL) kini hadir yang membawa kemudahan bagi masyarakat Indonesia dalam membayar pajak kendaraan bermotor. Aplikasi yang dikembangkan oleh Korps Lalu Lintas Polri atau Korlantas Polri ini memberikan solusi praktis untuk mengurus pajak kendaraan tanpa p...

Viral, Video Gadis SMP Jadikan Botol Minyak Telon Sebagai Pemuas Hasrat
24/07/2023

Viral, Video Gadis SMP Jadikan Botol Minyak Telon Sebagai Pemuas Hasrat

HALOSULTRA.com – Sebuah video berdurasi 43 detik viral dijagat maya dengan pemeran seorang gadis yang diduga merupakan siswi SMP berdasarkan caption video itu “Viral anak bocil SMP 2023”. Video itu memperlihatkan sang gadis SMP itu sedang memainkan botol minyak telon keluar masuk di area kemal...

Dukungan Projo Pecah di Kubu Ganjar dan Prabowo, Begini Kata Pengamat
24/07/2023

Dukungan Projo Pecah di Kubu Ganjar dan Prabowo, Begini Kata Pengamat

JAKARTA – Direktur Eksekutif Voxpol Center, Pangi Syarwi Chaniago, memberikan pandangannya terkait sikap Relawan Pro Jokowi (Projo) dalam mendukung calon pemimpin nasional. Menurutnya, situasi politik saat ini membuat Projo tidak lagi tegak lurus dalam mendukung salahsatu Capres sebelum ada arahan...

Penggantian Calon Paskibraka asal Konawe Dinilai Sebagai Tindakan Nepotisme
24/07/2023

Penggantian Calon Paskibraka asal Konawe Dinilai Sebagai Tindakan Nepotisme

KENDARI – Ketua Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Sulawesi Tenggara (Sultra) Sumus Gia menanggapi persoalan seorang siswa SMA di Konawe gagal jadi salah satu anggota Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Nasional. Seperti yang telah diketahui Doni Amansa, terpilih sebagai calon anggot...

Kapal Angkut 40 Penumpang Karam Diperairan Mawasangka Buton Tengah
24/07/2023

Kapal Angkut 40 Penumpang Karam Diperairan Mawasangka Buton Tengah

BUTON TENGAH – Sebuah kapal penyeberangan yang mengangkut 40 penumpang karam di perairan Mawasangka, Buton Tengah (Buteng), Sulawesi Tenggara (Sultra) pada Minggu (23/7/2023) malam. Kapal tersebut diketahui membawa penumpang menonton hiburan pada kegiatan perayaan HUT Buteng ke-9 dengan jalur meny...

Dugaan Korupsi Pertambangan, 4 Orang Sudah Ditahan Kejati Sultra
18/07/2023

Dugaan Korupsi Pertambangan, 4 Orang Sudah Ditahan Kejati Sultra

KENDARI – Kejaksaan Tinggi (Kejati) Sulawesi Tenggara (Sultra) sudah melakukan penahanan kepada sejumlah pihak yang diduga terlibat dalam kasus korupsi pertambangan di Wilayah Izin Usaha Pertambangan (WIUP) PT Antam di Blok Mandiodo, Kabupaten Konawe Utara (Konut). Kasi Penkum Kejati Sultra, Dody ...

Mengaku Sebagai Polisi, Pria di Kendari Tipu Karyawan BRI Link
18/07/2023

Mengaku Sebagai Polisi, Pria di Kendari Tipu Karyawan BRI Link

KENDARI – Buser 77 Satreskrim Polresta Kendari menangkap seorang pria MP (32) yang berhasil melakukan penipuan di gerai BRI Link di Jalan RA Kartini, Kelurahan Kendari Caddi, Kota Kendari, Sulawesi Tenggara (Sultra) pada Senin (17/72023). Kasat Reskrim Polresta Kendari, AKP Fitrayadi menyebutkan M...

Cuaca Sultra 18 Juli 2023: Waspadai Potensi Hujan Disertai Angin Kencang
18/07/2023

Cuaca Sultra 18 Juli 2023: Waspadai Potensi Hujan Disertai Angin Kencang

KENDARI – Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Stasiun Meteorologi Maritim (Stamar) Kendari memberikan prakiraan cuaca untuk wilayah Sulawesi Tenggara (Sultra) pada hari ini, Selasa (18/7/2023). Stamar Kendari memprediksi cuaca masih akan turun hujan dihampir seluruh wilayah di Sul...

Address

Kompleks Linggahara B2, Jalan AH. Nasution
Kendari
KOTAKENDARI

Alerts

Be the first to know and let us send you an email when HaloSultra.com posts news and promotions. Your email address will not be used for any other purpose, and you can unsubscribe at any time.

Contact The Business

Send a message to HaloSultra.com:

Videos

Share


Other News & Media Websites in Kendari

Show All