Liputan Bogor

Liputan Bogor Liputanbogor.com memberikan Informasi Seputar Bogor untuk masyarakat Bogor
(2)

LIPUTANBOGOR.COM - Ratusan anggota Aliansi Nasional Koperasi Simpan Pinjam Sejahtera Bersatu (KSP SB) menggeruduk kantor...
30/08/2024

LIPUTANBOGOR.COM - Ratusan anggota Aliansi Nasional Koperasi Simpan Pinjam Sejahtera Bersatu (KSP SB) menggeruduk kantor Kejaksaan Negeri Kota Bogor yang berlokasi di Jalan Ir. Djuanda, Kota Bogor, pada Jumat, 30 Agustus 2024. Aksi unjuk rasa ini diawasi oleh aparat kepolisian dan TNI. Mulyadi, Ketua Aliansi Nasional KSP SB, menjelaskan bahwa tujuan aksi ini adalah untuk meminta Kejaksaan Negeri Kota Bogor melepaskan dan mengembalikan aset KSP SB kepada seluruh anggota yang berhak, bukan hanya kepada pihak pelapor....

https://www.liputanbogor.com/aliansi-ksp-sb-desak-kejari-kota-bogor-batalkan-eksekusi-aset/

LIPUTANBOGOR.COM - Ratusan anggota Aliansi Nasional Koperasi Simpan Pinjam Sejahtera Bersatu (KSP SB) menggeruduk kantor Kejaksaan Negeri Kota Bogor yang berlokasi di Jalan Ir. Djuanda, Kota Bogor, pada Jumat, 30 Agustus 2024. Aksi unjuk rasa ini diawasi oleh aparat kepolisian dan TNI. Mulyadi, Ketu...

LIPUTANBOGOR.COM - PLN Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Bogor melalui PLN Unit Layanan Pelanggan (ULP) Prima Pak...
30/08/2024

LIPUTANBOGOR.COM - PLN Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Bogor melalui PLN Unit Layanan Pelanggan (ULP) Prima Pakuan, berhasil melakukan Energize Pasang Baru atas nama PT Batu Multindo Perkasa dengan 520 kVA. PT Batu Multindo Perkasa merupakan perusahaan yang bergerak di industri penggalian batu, yang berlokasi di daerah Cigudeg, Kabupaten Bogor. Proses pasang baru ini dilaksanakan dengan cepat seiring dengan berkembangnya kebutuhan listrik bagi PT Batu Multindo Perkasa....

https://www.liputanbogor.com/jelang-hari-pelanggan-nasional-pln-bogor-energize-520-kva-untuk-pt-batu-multindo-perkasa/

LIPUTANBOGOR.COM - PLN Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Bogor melalui PLN Unit Layanan Pelanggan (ULP) Prima Pakuan, berhasil melakukan Energize Pasang Baru atas nama PT Batu Multindo Perkasa dengan 520 kVA. PT Batu Multindo Perkasa merupakan perusahaan yang bergerak di industri penggalian b...

LIPUTANBOGOR.COM - Jelang peringatan Hari Pelanggan Nasional, PT PLN (Persero) UP3 Bogor menyerahkan 14.000 unit pembeli...
30/08/2024

LIPUTANBOGOR.COM - Jelang peringatan Hari Pelanggan Nasional, PT PLN (Persero) UP3 Bogor menyerahkan 14.000 unit pembelian Renewable Energy Certificate (REC) atau setara dengan 14 MWh kepada PT Indocement Tunggal Prakarsa Tbk (Indocement). Sertifikat diserahkan oleh Senior Manager Niaga dan Manajemen Pelanggan PLN UID Jawa Barat, Eko Suharno, didampingi oleh PLH Manager PLN UP3 Bogor, Didi Kurniawan Abuhari, kepada perwakilan Indocement yaitu Utility Maintenance Departement Head, Habib....

https://www.liputanbogor.com/jelang-hari-pelanggan-nasional-pln-serahkan-14-000-unit-renewable-energy-certificate-kepada-pt-indocement-tunggal-prakarsa-tbk/

LIPUTANBOGOR.COM - Jelang peringatan Hari Pelanggan Nasional, PT PLN (Persero) UP3 Bogor menyerahkan 14.000 unit pembelian Renewable Energy Certificate (REC) atau setara dengan 14 MWh kepada PT Indocement Tunggal Prakarsa Tbk (Indocement). Sertifikat diserahkan oleh Senior Manager Niaga dan Manajeme...

LIPUTANBOGOR.COM - Pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bogor, Atang Trisnanto dan Annida Allivia, resmi mendaft...
29/08/2024

LIPUTANBOGOR.COM - Pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bogor, Atang Trisnanto dan Annida Allivia, resmi mendaftar di Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Bogor pada Kamis, 29 Agustus 2024. Pasangan yang diusung oleh Partai Keadilan Sejahtera (PKS) dan Partai Ummat ini menjadi pasangan terakhir yang mendaftar dalam kontestasi pemilihan kepala daerah Kota Bogor. Dengan membawa slogan "Bogor Nyaman," pasangan Atang-Annida disambut meriah oleh ratusan relawan yang hadir di lokasi pendaftaran....

https://www.liputanbogor.com/didukung-pks-dan-partai-ummat-atang-annida-siap-wujudkan-bogor-nyaman/

LIPUTANBOGOR.COM - Pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bogor, Atang Trisnanto dan Annida Allivia, resmi mendaftar di Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Bogor pada Kamis, 29 Agustus 2024. Pasangan yang diusung oleh Partai Keadilan Sejahtera (PKS) dan Partai Ummat ini menjadi pasangan terakhir....

LIPUTANBOGOR.COM - Bakal Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bogor yang diusung oleh PDI Perjuangan dan Partai Hanura, R...
29/08/2024

LIPUTANBOGOR.COM - Bakal Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bogor yang diusung oleh PDI Perjuangan dan Partai Hanura, Rena Da Frina dan Teddy Risandi, resmi mendaftar ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Bogor, Kamis (29/8) Pasangan ini tiba di KPU Kota Bogor sekitar pukul 15.13 WIB untuk menyerahkan berkas pendaftaran dalam rangka kontestasi Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kota Bogor Tahun 2024....

https://www.liputanbogor.com/usung-tagline-bogor-reddy-rena-dan-teddy-daftarkan-diri-ke-kpu-kota-bogor/

LIPUTANBOGOR.COM - Bakal Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bogor yang diusung oleh PDI Perjuangan dan Partai Hanura, Rena Da Frina dan Teddy Risandi, resmi mendaftar ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Bogor, Kamis (29/8) Pasangan ini tiba di KPU Kota Bogor sekitar pukul 15.13 WIB untuk menyerahka...

Kota Bogor – Menjadi pendaftar ketiga di KPU Kota Bogor, pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota, Dr. Raendi Rayend...
29/08/2024

Kota Bogor – Menjadi pendaftar ketiga di KPU Kota Bogor, pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota, Dr. Raendi Rayendra dan Eka Maulana, yang diusung oleh partai pengusung PKB dan PPP serta partai non parlemen yaitu PBB, PKB, Garuda dan Partai Buruh tiba di kantor KPU Kota Bogor dengan menaiki delman dan diiringi ratusan pendukung pada Kamis, 29 Agustus 2024....

Kota Bogor – Menjadi pendaftar ketiga di KPU Kota Bogor, pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota, Dr. Raendi Rayendra dan Eka Maulana, yang diusung oleh partai pengusung PKB dan PPP serta partai non parlemen yaitu PBB, PKB, Garuda dan Partai Buruh tiba di kantor KPU Kota Bogor dengan…

LIPUTANBOGOR.COM - Ribuan pendukung dari berbagai elemen, termasuk relawan, partai politik pengusung, dan simpatisan, tu...
29/08/2024

LIPUTANBOGOR.COM - Ribuan pendukung dari berbagai elemen, termasuk relawan, partai politik pengusung, dan simpatisan, turut serta mengantarkan pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bogor, Dedie Rachim-Jenal Mutaqin, menuju KPU Kota Bogor. Relawan Kawan Dedie A Rachim (Kader), dengan 150 anggotanya, turut hadir mengantarkan pasangan Dedie-Jenal untuk mendaftarkan diri ke KPU Kota Bogor dalam rangka kontestasi Pilkada 2024 pada Kamis, 29 Agustus 2024....

https://www.liputanbogor.com/totalitas-relawan-kader-kawal-dedie-jenal-menuju-kpu-kota-bogor/

LIPUTANBOGOR.COM - Ribuan pendukung dari berbagai elemen, termasuk relawan, partai politik pengusung, dan simpatisan, turut serta mengantarkan pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bogor, Dedie Rachim-Jenal Mutaqin, menuju KPU Kota Bogor. Relawan Kawan Dedie A Rachim (Kader), dengan 150 anggo...

LIPUTANBOGOR.COM - Pasangan calon Walikota dan Wakil Walikota Bogor, Sendi Fardiansyah dan Melli Darsa, resmi mendaftar ...
29/08/2024

LIPUTANBOGOR.COM - Pasangan calon Walikota dan Wakil Walikota Bogor, Sendi Fardiansyah dan Melli Darsa, resmi mendaftar untuk mengikuti Pilkada 2024 di Kantor KPU Kota Bogor, yang berlokasi di Jalan Julang, Kelurahan Tanah Sareal, Kecamatan Tanah Sareal, Kota Bogor, pada Kamis, 29 Agustus 2024. Bacawalkot dan Bacawawalkot Bogor ini didampingi oleh pimpinan partai pengusung mereka, yaitu Partai Nasdem, Partai Golkar, dan PSI, serta tim sukses pasangan Sendi Fardiansyah dan Melli Darsa....

https://www.liputanbogor.com/sendi-melli-optimis-daftarkan-diri-di-kpu-kota-bogor-harapkan-pilkada-lancar-dan-aman/

LIPUTANBOGOR.COM - Pasangan calon Walikota dan Wakil Walikota Bogor, Sendi Fardiansyah dan Melli Darsa, resmi mendaftar untuk mengikuti Pilkada 2024 di Kantor KPU Kota Bogor, yang berlokasi di Jalan Julang, Kelurahan Tanah Sareal, Kecamatan Tanah Sareal, Kota Bogor, pada Kamis, 29 Agustus 2024. Baca...

LIPUTANBOGOR.COM - Pasangan Dedie A Rachim dan Jenal Mutaqin secara resmi telah mendaftarkan diri sebagai Calon Wali Kot...
29/08/2024

LIPUTANBOGOR.COM - Pasangan Dedie A Rachim dan Jenal Mutaqin secara resmi telah mendaftarkan diri sebagai Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bogor pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kota Bogor tahun 2024. Pendaftaran dilakukan di Kantor Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Kota Bogor pada hari terakhir masa pendaftaran, 29 Agustus 2024. Dedie dan Jenal hadir di KPUD Kota Bogor didampingi oleh Ketua partai-partai gabungan Koalisi yang terdiri dari Partai Amanat Nasional (PAN), Partai Gerindra, Partai Demokrat, Partai Gelora, dan Partai Perindo....

https://www.liputanbogor.com/didampingi-koalisi-lima-partai-dedie-rachim-dan-jenal-mutaqin-daftarkan-diri-di-pilkada-kota-bogor/

LIPUTANBOGOR.COM - Pasangan Dedie A Rachim dan Jenal Mutaqin secara resmi telah mendaftarkan diri sebagai Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bogor pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kota Bogor tahun 2024. Pendaftaran dilakukan di Kantor Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Kota Bogor pada hari t...

LIPUTANBOGOR.COM - Ribuan pendukung dari berbagai elemen seperti relawan, termasuk partai politik pengusung dan serta si...
29/08/2024

LIPUTANBOGOR.COM - Ribuan pendukung dari berbagai elemen seperti relawan, termasuk partai politik pengusung dan serta simpatisan pasang calon (Paslon) cawalkot dan wawalkot Bogor Dedie Rachim-Jenal Mutaqin siap antarkan menuju KPU Kota Bogor, Kamis (29/8/2024). Pantauan media Liputanbogor.com, sebelum menuju kantor KPU, mereka terlebih dahulu berkumpul di GOR Pajajaran, Kota Bogor, lokasi yang telah disepakati. Dengan berbagai atribut dukungan seperti, kaos bergambar paslon, spanduk dan lainnya, mereka tampak antusias untuk mengawal pendaftaran Dedie-Jenal....

https://www.liputanbogor.com/hari-terakhir-ribuan-relawan-antarkan-dedi-jenal-daftar-pertama-di-kpu-kota-bogor/

LIPUTANBOGOR.COM - Ribuan pendukung dari berbagai elemen seperti relawan, termasuk partai politik pengusung dan serta simpatisan pasang calon (Paslon) cawalkot dan wawalkot Bogor Dedie Rachim-Jenal Mutaqin siap antarkan menuju KPU Kota Bogor, Kamis (29/8/2024). Pantauan media Liputanbogor.com, sebel...

LIPUTANBOGOR.COM - Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polresta Bogor Kota berhasil mengungkap kasus pencurian data ide...
28/08/2024

LIPUTANBOGOR.COM - Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polresta Bogor Kota berhasil mengungkap kasus pencurian data identitas penduduk pada Sabtu (24/8/2024). Dua tersangka, Muhamad Rafi alias Pitek dan Lukman, berhasil ditangkap di dua lokasi berbeda di Kota Bogor. Kapolresta Bogor Kota, Kombes Pol Bismo Teguh Prakoso, menyatakan bahwa penangkapan ini berawal dari informasi terkait praktik pencurian data identitas kependudukan. "Pitek ditangkap di Kampung Muara RT 04 RW 11, Kelurahan Pasir Jaya, Kecamatan Bogor Barat," ujar Bismo kepada wartawan, Rabu (28/8/2024)....

https://www.liputanbogor.com/dua-tersangka-pencurian-data-identitas-dibekuk-di-kota-bogor/

LIPUTANBOGOR.COM - Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polresta Bogor Kota berhasil mengungkap kasus pencurian data identitas penduduk pada Sabtu (24/8/2024). Dua tersangka, Muhamad Rafi alias Pitek dan Lukman, berhasil ditangkap di dua lokasi berbeda di Kota Bogor. Kapolresta Bogor Kota, Kombes Po...

LIPUTANBOGOR.COM - Konstelasi Pilkada serentak di Kota Bogor dimulai. Pasangan Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bogor...
28/08/2024

LIPUTANBOGOR.COM - Konstelasi Pilkada serentak di Kota Bogor dimulai. Pasangan Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bogor Sendi Fardiansyah dan Melli Darsa akan mendaftar ke KPU Kota Bogor di hari terakhir pendaftaran, pada Kamis (29/8). Sebelum daftar, dukungan terhadap Sendi-Melli terus mengalir, satu diantaranya dari Relawan Nu Sendi. Ketua Pembina Relawan Nu Sendi, Rommy Prasetya mengungkapkan, bahwa pihaknya 100 persen mendukung dan akan all-out memenangkan pasangan Sendi-Melli di Pilkada Kota Bogor....

https://www.liputanbogor.com/relawan-nu-sendi-all-out-mendukung-pasangan-sendi-melli-di-pilwalkot-bogor/

LIPUTANBOGOR.COM - Konstelasi Pilkada serentak di Kota Bogor dimulai. Pasangan Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bogor Sendi Fardiansyah dan Melli Darsa akan mendaftar ke KPU Kota Bogor di hari terakhir pendaftaran, pada Kamis (29/8). Sebelum daftar, dukungan terhadap Sendi-Melli terus mengalir, s...

LIPUTANBOGOR.COM - Dalam rangka menyambut dan memeriahkan Hari Kemerdekaan RI ke-79 di tahun 2024, anggota Gereja Yesus ...
28/08/2024

LIPUTANBOGOR.COM - Dalam rangka menyambut dan memeriahkan Hari Kemerdekaan RI ke-79 di tahun 2024, anggota Gereja Yesus Kristus dari Orang-Orang Suci Zaman Akhir (OSZA) di Pasak Jakarta mengadakan Festival Seni Budaya Indonesia pada Sabtu, 24 Agustus 2024. Acara ini melibatkan peserta dari wilayah Jabodetabek dan Bandung, serta menampilkan berbagai lagu dan tarian tradisional dari berbagai daerah di Indonesia, mulai dari Aceh hingga Papua....

https://www.liputanbogor.com/40334-2/

LIPUTANBOGOR.COM - Dalam rangka menyambut dan memeriahkan Hari Kemerdekaan RI ke-79 di tahun 2024, anggota Gereja Yesus Kristus dari Orang-Orang Suci Zaman Akhir (OSZA) di Pasak Jakarta mengadakan Festival Seni Budaya Indonesia pada Sabtu, 24 Agustus 2024. Acara ini melibatkan peserta dari wilayah J...

LIPUTANBOGOR.COM - Desy Yanthi Utami, anggota legislatif dari Partai Golkar yang mewakili Daerah Pemilihan (Dapil) 1 Tim...
27/08/2024

LIPUTANBOGOR.COM - Desy Yanthi Utami, anggota legislatif dari Partai Golkar yang mewakili Daerah Pemilihan (Dapil) 1 Timur-Tengah, resmi dilantik menjadi anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Bogor periode 2024-2029. Pelantikan ini menandai puncak perjalanan politik Desy, yang berkat dukungan kuat dari tim sukses, relawan, dan keluarga besarnya, berhasil melenggang ke Gedung DPRD yang berlokasi di Jalan Pemuda, Tanah Sareal....

https://www.liputanbogor.com/perjuangkan-hak-perempuan-dan-anak-desy-yanthi-utami-gelar-syukuran-usai-dilantik/

LIPUTANBOGOR.COM - Desy Yanthi Utami, anggota legislatif dari Partai Golkar yang mewakili Daerah Pemilihan (Dapil) 1 Timur-Tengah, resmi dilantik menjadi anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Bogor periode 2024-2029. Pelantikan ini menandai puncak perjalanan politik Desy, yang berkat du...

LIPUTANBOGOR.COM - PT PLN (Persero) menggelar apel siaga kelistrikan di Kawasan Inti Pusat Pemerintahan (KIPP) Ibu Kota ...
27/08/2024

LIPUTANBOGOR.COM - PT PLN (Persero) menggelar apel siaga kelistrikan di Kawasan Inti Pusat Pemerintahan (KIPP) Ibu Kota Nusantara (IKN) untuk memastikan kelancaran upacara Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan ke-79 Republik Indonesia (RI) pada Sabtu, (17/8) besok. Direktur Utama PLN, Darmawan Prasodjo yang memimpin langsung apel siaga dari IKN memastikan kesiapan PLN dalam menghadirkan listrik bersih dan andal serta kesiagaan personel untuk mendukung upacara HUT RI di IKN....

https://www.liputanbogor.com/gelar-apel-siaga-pln-_all-out_-sukseskan-upacara-hut-ri-79-di-ikn-sabtu-esok/

LIPUTANBOGOR.COM - PT PLN (Persero) menggelar apel siaga kelistrikan di Kawasan Inti Pusat Pemerintahan (KIPP) Ibu Kota Nusantara (IKN) untuk memastikan kelancaran upacara Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan ke-79 Republik Indonesia (RI) pada Sabtu, (17/8) besok. Direktur Utama PLN, Darmawan Prasodjo...

LIPUTANBOGOR.COM - PT PLN (Persero) sukses menghadirkan pasokan listrik yang andal, hijau dan tanpa kedip sepanjang gela...
27/08/2024

LIPUTANBOGOR.COM - PT PLN (Persero) sukses menghadirkan pasokan listrik yang andal, hijau dan tanpa kedip sepanjang gelaran Upacara Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) di Ibu Kota Nusantara (IKN). Direktur Utama PLN Darmawan Prasodjo menyatakan bahwa momen ini menjadi kebanggaan bagi segenap insan PLN yang terlibat dalam menjaga keandalan pasokan listrik di IKN. Perlu diketahui, Darmawan terjun langsung memimpin 450 personel PLN yang bersiaga di 17 posko pada venue-venue rangkaian HUT ke-79 RI, baik yang berlokasi pada Kawasan Inti Pusat Pemerintahan (KIPP), maupun pada area-area strategis IKN lainnya....

https://www.liputanbogor.com/upacara-hut-ke-79-ri-di-ikn-berlangsung-khidmat-listrik-pln-aman-tanpa-kedip/

LIPUTANBOGOR.COM - PT PLN (Persero) sukses menghadirkan pasokan listrik yang andal, hijau dan tanpa kedip sepanjang gelaran Upacara Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) di Ibu Kota Nusantara (IKN). Direktur Utama PLN Darmawan Prasodjo menyatakan bahwa momen ini menjadi ke...

LIPUTANBOGOR.COM - PLN Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Bogor melalui PLN Unit Layanan Pelanggan (ULP) Prima Pak...
26/08/2024

LIPUTANBOGOR.COM - PLN Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Bogor melalui PLN Unit Layanan Pelanggan (ULP) Prima Pakuan, berhasil melakukan Energize Perubahan Daya atas nama Unit Percetakan Al-Qur’an dari daya 345 kVA menjadi daya 520 kVA. Unit Percetakan Al-Qur’an (UPQ) merupakan Unit Pelaksana Teknis (UPT) pada Kementerian Agama, berada di bawah dan bertanggungjawab kepada Direktur Jenderal Bimbingan Masyarakat Islam, secara teknis dan administrative dibina oleh Sekretaris Direktorat Jendeal Bimbingan Masyarakat Islam....

https://www.liputanbogor.com/jelang-hari-pelanggan-nasional-pln-bogor-energize-520-kva-untuk-unit-percetakan-al-quran-milik-kemenag/

LIPUTANBOGOR.COM - PLN Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Bogor melalui PLN Unit Layanan Pelanggan (ULP) Prima Pakuan, berhasil melakukan Energize Perubahan Daya atas nama Unit Percetakan Al-Qur’an dari daya 345 kVA menjadi daya 520 kVA. Unit Percetakan Al-Qur’an (UPQ) merupakan Unit Pelak...

LIPUTANBOGOR.COM - Himpunan Wanita Karya (HWK) Kota Bogor menggelar berbagai lomba dalam rangka memperingati Hari Kebaya...
25/08/2024

LIPUTANBOGOR.COM - Himpunan Wanita Karya (HWK) Kota Bogor menggelar berbagai lomba dalam rangka memperingati Hari Kebaya Nasional yang jatuh pada 24 Juli 2024 dan HUT RI ke-79. Acara ini mengusung tema "Bersama HWK Kita Wujudkan Merdeka Berkarya Menuju Wanita Indonesia Maju" dan mewajibkan peserta mengenakan dress code kebaya. Kegiatan yang diawali dengan upacara bendera ini berlangsung di Sekolah Yapis, Kecamatan Tanah Sareal, Kota Bogor, pada Minggu, 25 Agustus 2024....

https://www.liputanbogor.com/hwk-kota-bogor-gelar-aneka-lomba-peringati-hari-kebaya-nasional-dan-hut-ri-ke-79/

LIPUTANBOGOR.COM - Himpunan Wanita Karya (HWK) Kota Bogor menggelar berbagai lomba dalam rangka memperingati Hari Kebaya Nasional yang jatuh pada 24 Juli 2024 dan HUT RI ke-79. Acara ini mengusung tema "Bersama HWK Kita Wujudkan Merdeka Berkarya Menuju Wanita Indonesia Maju" dan mewajibkan peserta m...

LIPUTANBOGOR.COM - Setelah keluarnya Surat Rekomendasi dari Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Gerindra untuk pasangan De...
24/08/2024

LIPUTANBOGOR.COM - Setelah keluarnya Surat Rekomendasi dari Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Gerindra untuk pasangan Dedie A Rachim dan Jenal Mutaqin, Partai Gerindra Kota Bogor segera mengambil langkah-langkah strategis baik internal maupun eksternal. Evaluasi dan restrukturisasi Pimpinan Anak Cabang (PAC) serta ranting partai terus dilakukan, diikuti dengan komunikasi intensif dengan partai koalisi dan partai lain. Hari ini, Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Gerindra Kota Bogor mengadakan rapat konsolidasi yang dihadiri oleh pengurus DPC, anggota dewan terpilih, dan ketua sayap partai....

https://www.liputanbogor.com/pasca-rekomendasi-dpp-gerindra-kota-bogor-siapkan-langkah-strategis-dan-konsolidasi-pilwalkot-2024/

LIPUTANBOGOR.COM - Setelah keluarnya Surat Rekomendasi dari Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Gerindra untuk pasangan Dedie A Rachim dan Jenal Mutaqin, Partai Gerindra Kota Bogor segera mengambil langkah-langkah strategis baik internal maupun eksternal. Evaluasi dan restrukturisasi Pimpinan Anak Cab...

LIPUTANBOGOR.COM - Biznet kembali melanjutkan gelaran Biznet Festival dan memilih Kota Bogor sebagai tuan rumah Biznet F...
24/08/2024

LIPUTANBOGOR.COM - Biznet kembali melanjutkan gelaran Biznet Festival dan memilih Kota Bogor sebagai tuan rumah Biznet Festival Bogor 2024. Acara ini akan diselenggarakan pada hari Sabtu, 24 Agustus 2024, di GOR Pajajaran Kota Bogor, dengan menghadirkan musisi papan atas, The Changcuters dan Mr. Jono Joni. Tidak hanya menghadirkan hiburan musik, Biznet Festival Bogor 2024 juga menjadi ruang bagi masyarakat Bogor, khususnya generasi muda, untuk menunjukkan bakat dan ide kreatif mereka melalui berbagai kompetisi, seperti Modern Dance, Cosplay, MOBA, dan Band....

https://www.liputanbogor.com/biznet-festival-bogor-2024-ruang-kreasi-untuk-generasi-muda-dengan-the-changcuters-dan-esports/

LIPUTANBOGOR.COM - Biznet kembali melanjutkan gelaran Biznet Festival dan memilih Kota Bogor sebagai tuan rumah Biznet Festival Bogor 2024. Acara ini akan diselenggarakan pada hari Sabtu, 24 Agustus 2024, di GOR Pajajaran Kota Bogor, dengan menghadirkan musisi papan atas, The Changcuters dan Mr. Jon...

LIPUTANBOGOR.COM  - Keluarga besar Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kota Bogor antusias mengikuti beragam lomba dalam ...
24/08/2024

LIPUTANBOGOR.COM - Keluarga besar Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kota Bogor antusias mengikuti beragam lomba dalam memeriahkan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Republik Indonesia (RI). Perlombaan khas Agustusan yang digelar mulai dari lomba makan kerupuk, memasukkan paku ke dalam botol, memindahkan gelas menggunakan balon, dan memindahkan sedotan dengan hidung. Acara yang digelar perdana di halaman Sekretariat PWI Kota Bogor ini tidak hanya diikuti oleh pengurus dan anggota PWI Kota Bogor, juga anak-anak sampai ibu-ibu yang tergabung dalam Ikatan Keluarga Wartawan Indonesia (IKWI) Kota Bogor, pada Sabtu 24 Agustus 2024....

https://www.liputanbogor.com/meriahkan-hut-ri-pwi-dan-ikwi-kota-bogor-gelar-lomba-dan-ngeliwet-bersama/

LIPUTANBOGOR.COM - Keluarga besar Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kota Bogor antusias mengikuti beragam lomba dalam memeriahkan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Republik Indonesia (RI). Perlombaan khas Agustusan yang digelar mulai dari lomba makan kerupuk, memasukkan paku ke dalam botol, memindahkan....

LIPUTANBOGOR.COM - Dalam rangka menyambut Hari Pelanggan Nasional yang jatuh pada tanggal 4 September 2024, Yayasan Bait...
22/08/2024

LIPUTANBOGOR.COM - Dalam rangka menyambut Hari Pelanggan Nasional yang jatuh pada tanggal 4 September 2024, Yayasan Baitul Maal (YBM) PLN bersama dengan Srikandi PLN Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Bogor menyelenggarakan kegiatan pemeriksaan kesehatan gratis bagi anak-anak dan juga dewasa di wilayah Kp. Pasir Buncir RT 01 RW 04, Kecamatan Caringin, Kabupaten Bogor. Bertempat di Posyandu Anggrek 5, kegiatan diikuti oleh 66 anak-anak dan 80 dewasa....

https://www.liputanbogor.com/ybm-dan-srikandi-pln-bogor-lakukan-pemeriksaan-kesehatan-gratis-bagi-anak-anak-dalam-menyambut-hari-pelanggan-nasional/

LIPUTANBOGOR.COM - Dalam rangka menyambut Hari Pelanggan Nasional yang jatuh pada tanggal 4 September 2024, Yayasan Baitul Maal (YBM) PLN bersama dengan Srikandi PLN Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Bogor menyelenggarakan kegiatan pemeriksaan kesehatan gratis bagi anak-anak dan juga dewasa d...

LIPUTANBOGOR.COM - Jelang Hari Pelanggan Nasional yang jatuh pada tanggal 4 September 2024 mendatang, PLN Unit Pelaksana...
22/08/2024

LIPUTANBOGOR.COM - Jelang Hari Pelanggan Nasional yang jatuh pada tanggal 4 September 2024 mendatang, PLN Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Bogor hadirkan promo “Belanja Nyaman, Listrik Aman” yang berlaku hingga 31 Agustus 2024. PLH Manager PLN UP3 Bogor, Didi Kurniawan Abuhari mengatakan, Produk Belanja Nyaman Listrik Aman merupakan pemberian keringanan biaya penyambungan listrik kepada pelanggan dengan besaran diskon yang dapat diatur sendiri sesuai berapa besar transaksi belanja produk elektronik maupun kendaraan listrik di marketplace pada aplikasi PLN Mobile berlogo Special Deals....

https://www.liputanbogor.com/jelang-hari-pelanggan-nasional-pln-bogor-hadirkan-promo-belanja-untuk-dapatkan-e-voucher-tambah-daya-hingga-2-juta-rupiah/

LIPUTANBOGOR.COM - Jelang Hari Pelanggan Nasional yang jatuh pada tanggal 4 September 2024 mendatang, PLN Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Bogor hadirkan promo “Belanja Nyaman, Listrik Aman” yang berlaku hingga 31 Agustus 2024. PLH Manager PLN UP3 Bogor, Didi Kurniawan Abuhari mengatakan...

LIPUTANBOGOR.COM - Dalam rangka menyambut Hari Pelanggan Nasional yang akan jatuh pada 4 Septembe 2024 mendatang, PT PLN...
22/08/2024

LIPUTANBOGOR.COM - Dalam rangka menyambut Hari Pelanggan Nasional yang akan jatuh pada 4 Septembe 2024 mendatang, PT PLN (Persero) Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Bogor melaksanakan program Beauty Class untuk para front liner yang bertugas di tiap Unit PLN. Front liner sebagai garda terdepan yang berhadapan langsung setiap harinya dengan pelanggan. Kegiatan ini sebagai bagian dari upaya peningkatan kualitas layanan dan kepuasan pelanggan....

https://www.liputanbogor.com/pln-bogor-gelar-beauty-class-untuk-tingkatkan-layanan-jelang-hari-pelanggan-nasional/

LIPUTANBOGOR.COM - Dalam rangka menyambut Hari Pelanggan Nasional yang akan jatuh pada 4 Septembe 2024 mendatang, PT PLN (Persero) Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Bogor melaksanakan program Beauty Class untuk para front liner yang bertugas di tiap Unit PLN. Front liner sebagai garda terdepa...

LIPUTANBOGOR.COM - Ratusan anggota Perkumpulan Dewan Perwakilan Anggota Sejahtera Bersama, yang menaungi Perwakilan Alia...
22/08/2024

LIPUTANBOGOR.COM - Ratusan anggota Perkumpulan Dewan Perwakilan Anggota Sejahtera Bersama, yang menaungi Perwakilan Aliansi KSP SB Bersatu, menggelar aksi unjuk rasa di halaman Kantor Pengadilan Negeri Bogor Kelas 1A, Jalan Pengadilan Kota Bogor, pada Kamis, 22 Agustus 2024. Massa aksi yang berasal dari anggota KSP SB ini menyuarakan tuntutan agar aset digital yang disita oleh Kejaksaan Negeri Bogor segera dikembalikan sesuai dengan putusan Hakim Pengadilan Negeri Bogor No....

https://www.liputanbogor.com/ratusan-anggota-ksp-sb-bersatu-gelar-aksi-di-pn-bogor-tuntut-pengembalian-aset-yang-di-sita/

LIPUTANBOGOR.COM - Ratusan anggota Perkumpulan Dewan Perwakilan Anggota Sejahtera Bersama, yang menaungi Perwakilan Aliansi KSP SB Bersatu, menggelar aksi unjuk rasa di halaman Kantor Pengadilan Negeri Bogor Kelas 1A, Jalan Pengadilan Kota Bogor, pada Kamis, 22 Agustus 2024. Massa aksi yang berasal....

LIPUTANBOGOR.COM - Pengadilan Negeri (PN) Bogor Kelas 1A resmi Launching Ruang Pelayanan Terpadu Satu Pintu (RPTSP) pada...
22/08/2024

LIPUTANBOGOR.COM - Pengadilan Negeri (PN) Bogor Kelas 1A resmi Launching Ruang Pelayanan Terpadu Satu Pintu (RPTSP) pada Kamis, 22 Agustus 2024. Acara peresmian tersebut dihadiri oleh Dirjen Badan Pengadilan Umum Mahkamah Agung RI, Bambang Miyanto, Kepala Pengadilan Tinggi Jawa Barat serta sejumlah pejabat penting lainnya seperti Pj Walikota Bogor Heri Antasari, dan Ketua DPRD Kota Bogor, Atang Trisnanto. Bambang Miyanto menyampaikan bahwa peresmian RPTSP ini merupakan langkah strategis dalam meningkatkan pelayanan kepada masyarakat....

https://www.liputanbogor.com/pengadilan-negeri-bogor-resmikan-rptsp-dorong-transformasi-layanan-pengadilan/

LIPUTANBOGOR.COM - Pengadilan Negeri (PN) Bogor Kelas 1A resmi Launching Ruang Pelayanan Terpadu Satu Pintu (RPTSP) pada Kamis, 22 Agustus 2024. Acara peresmian tersebut dihadiri oleh Dirjen Badan Pengadilan Umum Mahkamah Agung RI, Bambang Miyanto, Kepala Pengadilan Tinggi Jawa Barat serta sejumlah....

LIPUTANBOGOR.COM - Kitabisa, Yayasan Salam Setara, dan Komunitas Sahabat Dermawan berkolaborasi untuk memberikan bekal s...
22/08/2024

LIPUTANBOGOR.COM - Kitabisa, Yayasan Salam Setara, dan Komunitas Sahabat Dermawan berkolaborasi untuk memberikan bekal sarapan pagi gratis di Yayasan Pendidikan Islam Annisa Nurul Sa'adah, SDIT Annisa Sentul, Kecamatan Babakan Madang pada ada Senin, 19 Agustus 2024. Ketiga organisasi tersebut mengunjungi SDIT Annisa di Kampung Banceui, Kecamatan Babakan Madang, untuk memulai program sarapan gratis bagi para murid. Program ini akan berlangsung selama tiga bulan dan juga mencakup lima sekolah lainnya di wilayah Kabupaten Bogor, Depok, Jakarta Pusat, dan Tangerang Selatan....

https://www.liputanbogor.com/kitabisa-yayasan-salam-setara-dan-komunitas-sahabat-dermawan-berkolaborasi-berikan-sarapan-gratis-untuk-siswa-sdit-annisa-sentul/

LIPUTANBOGOR.COM - Kitabisa, Yayasan Salam Setara, dan Komunitas Sahabat Dermawan berkolaborasi untuk memberikan bekal sarapan pagi gratis di Yayasan Pendidikan Islam Annisa Nurul Sa'adah, SDIT Annisa Sentul, Kecamatan Babakan Madang pada ada Senin, 19 Agustus 2024. Ketiga organisasi tersebut mengun...

LIPUTANBOGOR.COM - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Bogor menggelar sosialisasi terkait Peraturan KPU (PKPU) Nomor 8 Tah...
22/08/2024

LIPUTANBOGOR.COM - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Bogor menggelar sosialisasi terkait Peraturan KPU (PKPU) Nomor 8 Tahun 2024 tentang pencalonan gubernur, wakil gubernur, bupati, wakil bupati, wali kota, dan wakil wali kota. Sosialisasi ini bertujuan untuk memberikan pemahaman mengenai tahapan pencalonan kepada seluruh pemangku kepentingan di masyarakat. Komisioner KPU Kota Bogor, Dian Askhabul Yamin, menyatakan bahwa sosialisasi ini masih menggunakan PKPU yang lama meskipun ada dinamika baru terkait putusan Mahkamah Konstitusi (MK) yang baru saja dibacakan....

https://www.liputanbogor.com/sosialisasi-pkpu-nomor-8-tahun-2024-kpu-kota-bogor-siapkan-pemangku-kepentingan-jelang-pilkada/

LIPUTANBOGOR.COM - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Bogor menggelar sosialisasi terkait Peraturan KPU (PKPU) Nomor 8 Tahun 2024 tentang pencalonan gubernur, wakil gubernur, bupati, wakil bupati, wali kota, dan wakil wali kota. Sosialisasi ini bertujuan untuk memberikan pemahaman mengenai tahapan pen...

LIPUTANBOGOR.COM - Festival Merah Putih (FMP) 2024 membawa terobosan baru dengan menghadirkan program "Generasi Emas Mer...
21/08/2024

LIPUTANBOGOR.COM - Festival Merah Putih (FMP) 2024 membawa terobosan baru dengan menghadirkan program "Generasi Emas Merah Putih." Program ini didasarkan pada dua nilai utama yang tercermin dari bendera nasional Indonesia, yakni Merah dan Putih, yang mewakili Nasionalisme dan Generasi Muda yang Menginspirasi. Berdasarkan nilai-nilai tersebut, FMP 2024 memberikan apresiasi kepada generasi muda Indonesia yang telah berkontribusi positif di bidang kesehatan, pendidikan, lingkungan, kewirausahaan, teknologi, dan kebudayaan, serta dianggap mampu menginspirasi banyak orang....

https://www.liputanbogor.com/gebrakan-baru-festival-merah-putih-2024-hadirkan-generasi-emas-merah-putih-sebagai-cahaya-inspirator-muda-untuk-indonesia-emas-2045/

LIPUTANBOGOR.COM - Festival Merah Putih (FMP) 2024 membawa terobosan baru dengan menghadirkan program "Generasi Emas Merah Putih." Program ini didasarkan pada dua nilai utama yang tercermin dari bendera nasional Indonesia, yakni Merah dan Putih, yang mewakili Nasionalisme dan Generasi Muda yang Meng...

Address

Bogor

Opening Hours

Monday 09:00 - 17:00
Tuesday 09:00 - 17:00
Wednesday 09:00 - 17:00
Thursday 09:00 - 17:00
Friday 09:00 - 17:00
Saturday 09:00 - 14:00

Telephone

+6282122147288

Alerts

Be the first to know and let us send you an email when Liputan Bogor posts news and promotions. Your email address will not be used for any other purpose, and you can unsubscribe at any time.

Contact The Business

Send a message to Liputan Bogor:

Videos

Share

Nearby media companies


Other News & Media Websites in Bogor

Show All