RadarPembangunan

RadarPembangunan Selamat datang di Official koran RADAR PEMBANGUNAN. Page "LIKE" untuk berinteraksi dengan Pembaca lainnya. media nasional berbasis masyarakat.

http://radarpembangunan.com/abdullah-azwar-anas-resmi-dilantik--menpan-rb
10/09/2022

http://radarpembangunan.com/abdullah-azwar-anas-resmi-dilantik--menpan-rb

Abdullah Azwar Anas, S.Pd., S.S., M.Si. (Lahir di Banyuwangi 6 Agustus 1973) adalah seorang politikus Indonesia yang saat ini menjabat sebagai Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi menggantikan Tjahjo Kumolo yang meninggal dunia. Pelantikan tersebut berdasarkan Keputusan Pres...

Tentang Pengelolaan Sumber Daya Air di Banyuwangi, belum berpihak kepada petani.
19/10/2016

Tentang Pengelolaan Sumber Daya Air di Banyuwangi, belum berpihak kepada petani.

HeadlineKebijakan Pemerintah Derah Banyuwangi, Belum Berpihak Kepada Petani 10 Oktober 2016 0 26 Sistem tata air telah membuat petani di beberapa wilayah resah dan marah. Pasalnya air yang merupakan mati hidupnya petani , kini banyak diambil alih untuk keperluan non pertanian seperti air bersih. Pen...

08/12/2015

Budidaya ikan nila di lokasi Kolam Pemancingan Dyah Pradna Paramita Desa Kumendung ,Kecamatan Muncar, Kab Banyuwangi - September 2015

11/10/2015

Kalau hutan lindung sudah berubah menjadi kebun kopi , seperti terjadi di kawasan gunung kumitir dan desa Jambewangi , siapa yang disalahkan ? Karena dampaknya sudah mulai terasa, dalam sepuluh tahun terakhir petani kesulitan air, bahkan debit aliran sungai baru dalam satu bulan ini tinggal
3,50 m3/dt dengan baku sawah 16.165 Ha, belum yang diwilayah sungai setail dan blambangan banyune netes saja tidak . Kita perlu gerakan bersama untuk mengatasi permaslahan ini . Bagaimana sikap Pemerintah Daerah terhadap alih fungsi hutan lindung ?

10/09/2015

Dagelan politik . Rapat kerja pada hari Rabu tgl 29 Sept 2015 ini membuktikan bahwa baik Pemerintah Daerah maupun DPRD Kab Banyuwangi tidak serius menangani permaslahan yang dihadapi oleh petani Banyuwangi Selatan . Dari pihak Pemerintah Daerah yang hadir hanya staf yang tidak punya peran apapun, sedang dari dewan hanya dihadiri oleh lima orang, termasuk pimpinan sidang , sedangkan dari HIPPA hanya dihadiri oleh satu induk HIPPA Tirto Raung , bagaimana dengan induk HIPPA yang lain , guyonan macam apa ini , seperti Induk HIPPA Tirto Arum yang mengalami dampak paling besar dari kebijakan Pemda Kab. Banyuwangi yang tidak pro petani , karena letaknya paling hilir , lalu bagaimana nasib petani kita , kejadian hari ini membuat para petani di hilir sungai setail marah besar dan resah . Sikap arogansi Dewan terhadap petani patut disesalkan

23/01/2015

Untuk memudahkan layanan kami dalam memberi kabar ke masyarakat,
Radar pembangunan news, http://radarpembangunan.net/
kini semakin mudah di akses oleh pengguna tab dan ponsel. Selain website responsip dan dinamis, juga kami sediakan apl launcher android. Dan akan menyusul blacberry apps.

http://www.radarpembangunan.net/kesiapan-menghadapi-banjir/
16/01/2013

http://www.radarpembangunan.net/kesiapan-menghadapi-banjir/

BANYUWANGI RP –Musim hujan segera tiba, setelah mengalami kemarau panjang . Kondisi tanah yang kering dan labil , tiba-tiba tergerus air hujan, maka bahaya banjir dan tanah longsor ada didepan mata. Sudah siapkah masyarakat Banyuwangi menghadapi fenomena ini ? Banjir merupakan bencana alam terbesar ...

07/01/2013

http://www.radarpembangunan.net/pupuk-kayu-jati-beredar-di-pasaran-wonsorejo/

Foto : Pupuk Kayu Jati yang beredar di pasaran Wongsorejo. BANYUWANGI RP - Beredarnya pupuk kayu jati milik Perum Perhutani Wilayah Jawa Timur di kalangan petani cabai / lombok membawa berkah, pasalnya pupuk kayu jati tersebut berdaya serap tinggi hingga membuat tanaman lombok dapat berproduksi...

03/01/2013

http://www.radarpembangunan.net/?p=915

“Untuk pembangunan masjid ini sebenarnya sudah tinggal melanjutkan, kondisi saat ini sudah terpasang pondasi dan bata keliling yang dananya didapat dari swadaya masyarakat. diteruskan dengan pengembangan pembuatan pagar dan tempat wudlu yang dananya berasal dari uang pribadi ky romli. Majid ini bera...

http://www.radarpembangunan.net/?page_id=2
31/12/2012

http://www.radarpembangunan.net/?page_id=2

VISI adalah gambaran masa depan ,pernyataan tentang cita-cita atau impian sebuah organisasi atau perusahaan yang ingin dicapai di masa depan.Visi juga merupakan pernyataan yang diinginkan dari sebuah organisasi atau perusahaan. Visi merupakan hal yang sangat penting bagi perusahaan untuk menjamin ke...

31/12/2012

redaksi dan segenap jajaran anggota media
"RADAR PEMBANGUNAN" mengucapkan
Selamat NATAL 2012 dan menyongsong Tahun Baru 2013"
kita tingkatkan semangat positif dalam memberi informasi melalui media, kita tingkatkan kreatifitas dalam berkarya, dalam melayani masyarakat.
untuk pembangunan Indonesia menuju masyarakat madani.

17/12/2012

http://www.radarpembangunan.net/?p=726

Jember, RP - Sidang gugatan class action yang dilakukan para Korban Kebakaran dan penggusuran pasar Kencong kepada bupati Jember, MZA Djalal dan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Jember mulai disidangkan di Pengadilan Negeri Jember. Padang sidang perdana, Rabu (28/11) majelis hakim yang dipimp...

17/12/2012

http://www.radarpembangunan.net/?p=748

BANYUWANGI RP – Embung Umbul P**e merupakan salah satu infrastruktur sumber daya air yang pengelolaannya ada pada Dinas PU Pengairan Kabupaten Banyuwangi. Embung yang terletak di Desa Sumbergondo, Kecamatan Glenmore Kabupaten Banyuwangi mengairi sawah seluas 172 Ha. Dari Kota Banyuwangi berjarak k...

17/12/2012

BANYUWANGI RP – Embung Umbul P**e merupakan salah satu infrastruktur sumber daya air yang pengelolaannya ada pada Dinas PU Pengairan Kabupaten Banyuwangi. Embung yang terletak di Desa Sumbergondo, Kecamatan Glenmore Kabupaten Banyuwangi mengairi sawah seluas 172 Ha. Dari Kota Banyuwangi berjarak k...

11/12/2012

http://www.radarpembangunan.net/?p=758

Pujisyukur kehadirat tuhan YME atas pemberian karunia alam yang melimpah. Mungkin Itulah gambaran kebahagiaan masyarakat muncar saat menyelenggarakan pesta petik laut yang selalu diperingati padaawal-awaltahun baru hijriah,seperti pada tahun ini, yang di laksanakan pada 29-11-2012. Di desa muncar,...

Wisuda angkatan V UNIBA dihadiri menpora BANYUWANGI-RP Wisuda merupakan momen penting yang sangat ditunggu-tunggu oleh p...
05/11/2012

Wisuda angkatan V UNIBA dihadiri menpora
BANYUWANGI-RP Wisuda merupakan momen penting yang sangat ditunggu-tunggu oleh paramahasiswa.Karena ini adalah bukti dia sudah lulus dan berhak mendapatkan gelar yang didapat. “WISUDA ANGKATAN V” tepatnya di UNIVERSITAS PGRI BANYUWANGI. Jumlah Mahasiswa yang telah melaksanakan...
http://www.radarpembangunan.net/?p=79

Pantai Sukomade merupakan pantai yang tenang dan indah. Ditemukan oleh Pemerintah Hindia Belanda pada tahun 1927. Di Suk...
05/11/2012

Pantai Sukomade merupakan pantai yang tenang dan indah. Ditemukan oleh Pemerintah Hindia Belanda pada tahun 1927. Di Sukamade terdapat perkebunan karet, kopi dan coklat...
http://www.radarpembangunan.net/?p=79

Pada tanggal 15 Oktober 2012 , Banyuwangi bertambah satu lagi media dengan lahirnya Media Radar Pembangunan , Media nasi...
05/11/2012

Pada tanggal 15 Oktober 2012 , Banyuwangi bertambah satu lagi media dengan lahirnya Media Radar Pembangunan , Media nasional berbasis masyarakat .disampaikan oleh Panitia peresmian media Radar Pembangunan dalam sambutannya” Kami berharap bahwa pendirian media Radar Pembangunan dapat menambah gairah dunia jurnalistik utamanya di Kabupaten Banyuwangi. Pemerintah daerah membutuhkan media yang mampu mengawal dan memfasilitasi pembangunan dan penggalian potensi daerah, sehingga pembangunan yang dilaksanakan benar-benar sesuai dengan aspirasi serta harapan masyarakat “.
Dengan misi menjadi media komunikasi dan informasi yang handal dan terpercaya untuk Pembangunan Daerah menuju masyarakat madani, maka tugas pokok media radar pembangunan adalah :
(1) membantu pemerintah dan pemerintah daerah dalam menggali potensi daerah, mensejahterakan masyarakat, mengurangi kemiskinan dan kesenjangan wilayah.
(2) menjadi sarana komunikasi bagi masyarakat Indonesia untuk menyampaikan aspirasinya.
(3) menjadi media pemerintah dan pemerintah daerah dalam menyampaikan program dan kegiatannya.
(4) mengupas permasalahan dan kendala pembangunan daerah secara transparan.
Lebih jauh panitia berharap bahwa adanya bantuan dan kerjasamanya agar pembangunan menuju masyarakat madani dapat terwujud.
http://www.radarpembangunan.net/

Address

Jalan Blambangan No. 31. Mangunrejo. Blambangan
Banyuwangi

Alerts

Be the first to know and let us send you an email when RadarPembangunan posts news and promotions. Your email address will not be used for any other purpose, and you can unsubscribe at any time.

Share


Other News & Media Websites in Banyuwangi

Show All

You may also like