Sejumlah Pengendara Mobil maupun Motor yang akan melintas ke Wilayah Barat Selatan Aceh dingatkan untuk berhati-hati karena ada tumpahan CPO di Puncak Gunung Geurute Kabupaten Aceh Jaya pada Rabu 14 Agutus 2024 pukul 7:30 Pagi.
*Reza Munawir-Zuhri Noviandi Pimpin AJI Banda Aceh 2024-2027*
*Banda Aceh* - Pasangan Reza Munawir - Zuhri Noviandi terpilih sebagai ketua dan sekretaris Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Kota Banda Aceh periode 2024-2027. Keduanya terpilih dalam Konferta AJI Banda Aceh ke X yang digelar di Hotel Permata Hati, Banda Aceh, Selasa, 28 Mei 2024.
Reza Munawir merupakan Jurnalis CNN Indonesia Tv. Sementara Zuhri Noviandi merupakan Redaktur Habaaceh.id. Pasangan ini memperoleh 43 suara, dan pasangan Zulkarnaini Masry-Irma Hafni 24 suara dan abstain 2, total 69 suara.
Pimpinan sidang Konferta X AJI Banda Aceh, Nurdin Hasan didampingi anggota Afifuddin Acal dan Mawaddatul Husna kemudian menetapkan pasangan Reza Munawir dan Zuhri Novinadi sebagai ketua dan sekretaris AJI Banda Aceh periode 2024-2027.
Ketua Umum AJI Indonesia, Nany Afrida yang hadir dalam Konferta X, menyampaikan selamat kepada ketua dan sekretaris terpilih. Ia juga meminta pasangan terpilih ini segera menyusun kepengurusan lengkap.
"Semoga di kepimpinan kali ini AJI semakin maju. Kita jalan sama-sama karena tantangan kita ke depan semakin berat. Saat ini kita sedang fokus advokasi menolak Revisi UU Penyiaran," kata Nany.
Ia meminta anggota AJI Banda Aceh untuk mentaati kode etik jurnalistik, apalagi jelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 2024.
"Jelang Pilkada teman-teman menjaga sikap jaga kode etik jurnalistik, kita harus netral bahwa kita adalah wartawan," tutur Nany.
Sementara itu, Ketua AJI Banda Aceh terpilih Reza Munawir menyampaikan terima kasih atas dukungan dan amanah yang diberikan untuk memimpin AJI satu periode kedepan.
"Kami harus dibantu selama 3 tahun ke depan, jaga kami dan kita sama-sama maju selangkah lagi selajutnya. Ini sudah dilakukan oleh pengurus-pengurus sebelumnya," kata Reza.
Selain memilih ketua dan sekretaris AJI Banda Aceh, Konferta X juga memilih Kepala Sekolah Muharram Journalism Collage (MJC), Majelis Pertimbangan dan Legislasi (MPL), dan Majelis Etik dan
BANDA ACEH | ACEH INFO – Presiden Republik Indonesia Joko Widodo, mengubah beberapa ketentuan dalam Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 100 Tahun 2014 tentang Percepatan Pembangunan Jalan Tol di Sumatera.
Perubahan tersebut tertuang dalam Peraturan Presiden Nomor 42 Tahun 2024 tentang Perubahan Ketiga atas Peraturan Presiden Nomor 100 Tahun 2014 tentang Percepatan Pembangunan Jalan Tol di Sumatera, yang ditandatangani pada Senin 25 Maret 2024, lalu.
Presiden Jokowi menugaskan PT Hutama Karya untuk melakukan pengusahaan terhadap 24 ruas Jalan Tol Trans Sumatera. Di dalam aturan tersebut, dilakukan pengusahaan terhadap 24 ruas Jalan Tol, untuk mempercepat pembangunan jalan tol di Sumatera tak terkecuali ruas Jalan Tol Lhokseumawe – Sigli dan Langsa – Lhokseumawe yang masuk dalam kategori tahap III.
Pengusahaan ruas jalan tol Tahap III sendiri dilakukan berdasarkan hasil evaluasi Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat, setelah mendapat pertimbangan dari Menteri Keuangan dan Menteri Badan Usaha Milik Negara. Sedangkan untuk Tahap I pengoperasiannya dilaksanakan paling lambat bulan Desember tahun 2024.
Penjabat Gubernur Aceh Bustami Hamzah, menyampaikan kabar baik ini merupakan harapan dari masyarakat Aceh, terkait kelanjutan pembangunan jalan Tol Sibanceh sampai ke perbatasan wilayah Sumatera Utara.
“Pemerintah dan rakyat Aceh tentu sangat berterima kasih dengan kebijakan Presiden atas terbitnya Perpres 100 ini, karena keberlanjutan pembangunan Tol di Aceh tentunya akan meningkatkan konektivitas jalan tol di Sumatera,” ujar Gubernur.
Bustami meyakini, keberlanjutan pembangunan Tol di Aceh akan memacu perkembangan kawasan dari berbagai sektor seperti sektor ekonomi, perdagangan, industri, wisata dan juga lainnya. Bagi pengguna jalan tol tentu akan memberikan nilai tambah bagi setiap penggunanya dalam memilih moda angkutan yang akan digunakan.
Untuk diketahui bersama, saat ini pembangunan Jalan Tol Sibanceh menyisakan 1 seksi (Padang Tiji – Seulimum
Azhari Cagee Banting Meja Saat Pleno Rekapitulasi Suara DPD RI di Gedung DPRK Pidie
Azhari Cagee Banting Meja Saat Pleno Rekapitulasi Suara DPD RI di Gedung DPRK Pidie
Jika AMIN menang, Anies Janjikan Bangun Stadion Bertaraf Internasional di Aceh
Calon Presiden Indonesia nomor urut 1, Anies Baswedan melakukan kampanye di pelataran Stadion H Dimurthala, Banda Aceh, Sabtu pagi (27/1/2024). Para pendukung memeriahkan agenda tersebut.
Dalam orasinya, jika terpilih sebagai Presiden RI, Anies berjanji akan membangun stadion bertaraf internasional di Aceh.
Gus Muhaimin Ziarah ke makam Abu Hasan Krueng Kalee, Darussalam, Aceh Besar.
#amin2024
#muhaimin
#gusmuhaimin
#pkb
#aniesbaswedan
Ziarah ke Makam Syiah Kuala, Gus Muhaimin Doakan Perjuangan Amin
#amin2024
Bendera Bintang Bulan berkibar saat upacara perayaan milad Gerakan Aceh Merdeka (GAM) ke 47 di Lapangan Sirong, Kecamatan Syamtalira Aron, Kabupaten Aceh Utara, Senin 4 Desember 2023.
Rudapaksa Anak Bawah Umur, Pria Asal Tamiang Diringkus Polisi
Jika tidak Ada Kesepakatan, Jubir MTA: APBA 2024 Kemungkinan Dipergubkan
Polda Aceh Serahkan Abu Laot dan Barang Bukti ke Jaksa
Tak Terbukti Terlibat Kasus 20 Kg Sabu, Seorang Caleg di Aceh Timur Dibebaskan
#acehtimur #aceh #zulmi #calegpkb
Lantik Pengurus Majelis Tastafi, Abu Mudi Minta Masyarakat Aceh Dilindungi dari Aliran Sesat
Alhudri dan Haji Irmawan Resmikan Jembatan Gantung Gampong Penampaan Uken Gayo Lues
Ditunjuk Sebagai Tim Pemenangan, Ghufran Ajak Masyarakat Aceh Menangkan Pasangan AMIN