Carita Birawa Depok

  • Home
  • Carita Birawa Depok

Carita Birawa Depok Media berita dan informasi seputar Kota Depok dan Indonesia

21/04/2023

Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Partai Golkar Kota Depok, bersiap menuju Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kota Depok 2024. Bahkan, DPD Partai Golkar Kota Depok siap melawan Kaesang Pangarep putra dari Presiden Indonesia, Joko Widodo, jika menjadi menjadi kompetitor Pilkada Kota Depok.

21/04/2023

Anti Intoleransi termasuk bagian dari DNA Partai Solidaritas Indonesia, maka dari itu DPC PSI Cilodong Kota Depok laksanakan giat berbagai.

21/04/2023

Kebakaran terjadi pada kabel bawah tanah di Tol Krukut, Limo, Depok. Kebakaran itu disebabkan kabel yang korsleting.

21/04/2023

PKS meragukan hasil riset Setara Institute yang menempatkan Depok sebagai kota nomor dua di Indonesia yang paling intoleran.

21/04/2023

Kapolres Metro Depok Komisaris Besar Polisi Ahmad Fuady mengimbau masyarakat untuk tidak turun ke jalan atau konvoi saat malam takbiran Idul Fitri 1444 Hijriah.

18/04/2023

Disebutkan bahwa angket yang telah terkumpul 45 persen warga Depok menyatakan setuju bahwa Kaesang layak menjadi orang nomor satu di kota kelahiran Ayu Ting Ting.

26/01/2023

Heru Budi Hartono mengecek perkembangan proyek sodetan Kali Ciliwung menuju Kanal Banjir Timur (KBT) sebagai salah satu upaya penanggulangan banjir.

26/01/2023

Rupanya, sebagian roti yang dibagikan ke siswa itu sudah kedaluwarsa.

24/01/2023

Kolesterol naik setelah perayaan Imlek, tenang ada 6 daun ajaib yang bisa turunkan. Simak!

24/01/2023

Warga Jatijajar Depok mengatakan Lazada selama ini tidak pernah memberikan dana CSR ke masyarakat sekitar, kalau pun ada cuma Rp 100 ribu.

18/01/2023

Proyek underpas Dewi Sartika, Kota Depok akhirnya rampung. Rencananya, akses jalan yang menghubungkan wilayah Jalan Kartini, Margonda dan

18/01/2023

Ridwan Kamil bersama M Idris meresmikan underpass Dewi Sartika Kota Depok. RK meminta Pemkot Depok menambah CCTV untuk mencegah aksi vandalisme.

12/12/2022

Pemkot Depok bakal menggusur SDN Pondokcina 1 pada 9 Desember 2022. Bekas lahannya akan dipakai untuk membangun masjid

12/12/2022

Wakapolres Metro Depok AKBP Hari Setyo Budi mengatakan anak buahnya dari tingkat polsek hingga polres blusukan ke 900 RW di Depok

06/12/2022

Update informasi tentang 4 SMA terbaik di Kota Depok, Jawa Barat berdasarkan nilai UTBK 2022 versi TOP 1000 Sekolah LTMPT.

06/12/2022

Pencuri juga pilih-pilih saat memilih target sepeda motor yang akan dipetiknya. Mereka pilih motor yang mudah dijual kembali dengan cepat dan harganya tetap tin

06/10/2022

Buat pemilik SIM A dan Sim C yang masa berlakunya akan segera berakhir segera lakukan perpanjangan, berikut rincian biayanya.

04/10/2022

Mobil listrik Nissan-Mitsubishi dibanderol Rp 200 jutaan di Jepang. Apa saja kelebihan yang ditawarkan?

03/10/2022

Harga BBM RON 92 sejenis Pertamax, Shell Super, Revvo 92, hingga BP 92 turun baru-baru ini. Buat yang mau isi full tank, begini gambarannya.

03/10/2022

Tanggal Tayang: 27/09/2022Embrionya adalah program Seputar Jakarta yang pertama mengudara pada 1 November 1989 dan menyajikan berbagai perkembangan utama di ...

02/10/2022

Pemkot Depok menggelontorkan anggaran sebesar Rp 60 miliar untuk pembangunan alun-alun tersebut.

Address


Telephone

+81317711188

Website

Alerts

Be the first to know and let us send you an email when Carita Birawa Depok posts news and promotions. Your email address will not be used for any other purpose, and you can unsubscribe at any time.

Contact The Business

Send a message to Carita Birawa Depok:

Videos

Shortcuts

  • Address
  • Telephone
  • Alerts
  • Contact The Business
  • Videos
  • Claim ownership or report listing
  • Want your business to be the top-listed Media Company?

Share