
19/02/2025
PSV Eindhoven punya catatan kandang yang luar biasa pada musim ini. Sejak 4 Agustus lalu, PSV belum pernah merasakan kekalahan di kandang. Catatan ini menjadi peringatan serius bagi Juventus. Meskipun Bianconeri memiliki keunggulan 2-1 dari leg pertama, laga di Philips Stadion tidak akan mudah.
Baca selengkapnya di Beritajuve.id