Team Taskyil

Team Taskyil Taskyil dengan lembut dan kasih sayang

tanda iman : datang dunia tdk senang dan hilang dunia tdk sedih. Iman itu adalah kesholehan. Sholeh itu adalah kecintaan...
08/01/2025

tanda iman : datang dunia tdk senang dan hilang dunia tdk sedih. Iman itu adalah kesholehan. Sholeh itu adalah kecintaan pada amal.

sahabat bertanya apakah aku sdh termasuk org sholeh ? sahabat lain jawab coba tawarkan dunia ke hati kamu kalo hati kamu msh senang berati kamu belum sholeh kalo menolak hati kamu berarti sdh sholeh.

kisah bilal disiksa pake batu malah merasa saat yg plg bahagia.

10 asas dakwah wali songo 1. Sugih tanpa banda (kaya tanpa harta)Artinya : jangan yakin pada harta, kebahagiaan dalam ag...
04/01/2025

10 asas dakwah wali songo

1. Sugih tanpa banda (kaya tanpa harta)

Artinya : jangan yakin pada harta, kebahagiaan dalam agama, dakwah jangan bergantung dengan harta

2. Ngluruk tanpa bala (menyerbu tanpa banyak orang/ tentera)

Artinya : jangan yakin dengan banyaknya jumlah kita, yakin dengan pertolongan Allah

3. Menang tanpa ngasorake (menang/unggul tanpa merendahkan orang)

Artinya : dakwah jangan menganggap hina musuh-musuh kita, kita pasti unggul tapi jangan merendahkan orang lain (jangan sombong).

4. Mulya tanpa punggawa (mulia tanpa anak buah)

Artinya : kemuliaan hanya dalam iman dan amalan agama bukan dengan banyaknya pengikut.

5. Mletik tanpa sutang (melompat jauh tanpa tanpa galah/ tongkat panjang)

Artinya : niat untuk dakwah ke seluruh alam, Allah yang berangkatkan kita bukan asbab-asbab keduniaan seperti harta dan sebagainya.

6. Mabur tanpa lar (terbang tanpa sayap)

Artinya : kita bergerak jumpa umat…dari orang ke orang, jumpa ke rumah-rumah mereka .

7. Digdaya tanpa aji-aji (sakti tanpa ilmu-ilmu kedigdayaan)

Artinya : kita dakwah, Allah akan bantu (jika kalian bantu agama Allah, maka pasti Allah akan tolong kalian dan Allah akan menangkan kalian).

8. Menang tanpa tanding (menang tanpa berperang)

Artinya : dakwah dengan hikmah, kata-kata yang sopan, akhlak yang mulia dan doa menangis-nangis pada Allah agar umat yang kita jumpai dan umat seluruh alam dapat hidayah, bukan dengan kekerasan.

Nabi saw bersabda yang maknanya lebih kurang : ‘Haram memerangi suatu kaum sebelum kalian berdakwah (berdakwah dengan hikmah) kepada mereka”

9. Kuncara tanpa wara-wara (menyebar/ terkenal tanpa gembar-gembur/ iklan-iklan dan sebagainya)

Artinya : bergerak terus jumpa umat, tidak perlu disiar-siarkan atau diumum-umumkan.

10 Kalimasada senjatane ( senjatanya kalimat iman (syahadat))

Artinya : selalu mendakwahkan kalimat iman, mengajak umat pada iman dan amal salih.

Asas dakwah ini sudah dikenal pada 600 tahun yang lalu, ternyata mirip dengan asas dakwah yang diamalkan Syaikh Maulana Ilyas, adakah Syaikh Maulana Ilyas sengaja mereka-reka usaha ini mengikut akal fikirannya, sudah tentunya tidak, kerana apa? Kerana sumber dakwah wali songo ini dan dakwah tabligh berasal dari sumber yang sama iaitu sunnah Nabi Muhammad s.a.w. maka bagaimana mungkin dapat berbeza. Pelik juga usaha lain yang ingin mengembangkan Islam tetapi masih mengikuti cara orang kafir?

Ada wali difoto ni
03/01/2025

Ada wali difoto ni

02/01/2025
01/01/2025

Bayan masyeikh

Apa tandanya masjid makmur?
26/12/2024

Apa tandanya masjid makmur?

Kalau kita tidak buat dakwah maka kita yang akan terdakwah oleh suasana dan keadaan di lingkungan kita. Hari ini Yahudi ...
22/12/2024

Kalau kita tidak buat dakwah maka kita yang akan terdakwah oleh suasana dan keadaan di lingkungan kita. Hari ini Yahudi dan Nasrani buat dakwah 24 jam dirumah kita melalui TV dengan siaran-siaran yang melalaikan dan bahkan merusak akhlak umat islam.

Acara ceramah di TV banyak yang nonton tapi disela-selanya ada iklan sabun lux yang mempertontonkan aurat, iklan sampo dsb malah lebih lama iklannya dari pada ceramahnya. Kebaikan tapi dibungkus dengan racun. Hidayah Ya Allah

Insya Allah kita niatkan sisa-sisa kehidupan kita yang sementara ini untuk mendakwahkan agama keseluruh alam.

Kemana taskyil tuan tuan untuk 2025?
21/12/2024

Kemana taskyil tuan tuan untuk 2025?

Jurd pelajar
15/12/2024

Jurd pelajar

Soheh
08/12/2024

Soheh

Kebon jeruk kemarin malam
06/12/2024

Kebon jeruk kemarin malam

Tempat orang orang yg akan berangkat ke negara jauh
29/11/2024

Tempat orang orang yg akan berangkat ke negara jauh

22/08/2024

Bayan subuh maqomi

21/08/2024

Pertemuan negri jauh

Bayan SripetalingDiibaratkan seperti orang buta yang sedang mengisar tepung namun dia terus mengisar sementara tepung be...
15/08/2024

Bayan Sripetaling

Diibaratkan seperti orang buta yang sedang mengisar tepung namun dia terus mengisar sementara tepung berserakan dan dia tak tahu sedangkan seekor anjing mengisapinya dari jatuhan tepung tadi hingga bersih.

Selesai mengisar maka datang anaknya bertanya : apakah ayah teklah mengisar tepung? Ayahnya katakan : Ya.

Anaknya bertanya : dimana Tepungnya?

Ayahnya katalan : itu di tempat kisaran.

Anaknya katakan : mana tak ada?

Ayahnya tak tahu bahwa hasil usahanya mengisar tepung telah berserakan dan dihisab oleh anjing.

Tuan tuan!!! Begitulah amalan yang ada sifat hasad, dengki, ghibah, orang tak terasa oleh yang beramal telah hancurkan amalannya.

10/08/2024

Taklim maqomi

Address

Medan

Alerts

Be the first to know and let us send you an email when Team Taskyil posts news and promotions. Your email address will not be used for any other purpose, and you can unsubscribe at any time.

Videos

Share