PAPUA BARAT NEWS

PAPUA BARAT NEWS Contact information, map and directions, contact form, opening hours, services, ratings, photos, videos and announcements from PAPUA BARAT NEWS, Media/News Company, Irman Jaya Kelurahan Amban, Manokwari.
(10)

JAYAPURA, papuabaratnews.co - Masyarakat adat dan Dewan Perwakilan Rakyat Papua  atau DPRP meminta pusat membuka ruang u...
15/04/2021

JAYAPURA, papuabaratnews.co - Masyarakat adat dan Dewan Perwakilan Rakyat Papua atau DPRP meminta pusat membuka ruang untuk pembahasan Rancangan Undang-Undang Otonomi Khusus Papua. Dengan begitu, revisi regulasi ini dapat berjalan secara transparan dan sesuai dengan harapan masyarakat di Tanah Papua. Ketua Forum Masyarakat Adat Saereri Yonas Nusy berpendapat, diperlukan adanya ruang publik untuk membahas revisi Undang-Undang Otonomi Khusus (Otsus) Papua secara komprehensif bersama-sama....

http://papuabaratnews.co/editorial/diperlukan-pertemuan-daerah-pusat-rumuskan-ruu-otsus/

JAYAPURA, papuabaratnews.co – Masyarakat adat dan Dewan Perwakilan Rakyat Papua atau DPRP meminta pusat membuka ruang untuk pembahasan Rancangan Undang-Undang Otonomi Khusus Papua. Dengan be…

MANOKWARI, papuabaratnews.co - Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Papua Barat memperingatkan sejumlah d...
15/04/2021

MANOKWARI, papuabaratnews.co - Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Papua Barat memperingatkan sejumlah daerah rawan bencana dalam menghadapi cuaca ekstrim. Menurut Kepala BPBD Provinsi Papua Barat Derek Ampnir ada enam daerah yang diberi peringatan khusus terkait potensi bencana, yakni Kabupaten Manokwari, Raja Ampat, Teluk Wondama, Pegunungan Arfak, Manokwari Selatan, dan Kota Sorong. "Berdasarkan informasi dari BMKG di daerah itu berpotensi terjadi agin kencang, puting beliung, hujan lebat disertai kilat/petir, dan lain-lain hingga 19 April nanti....

http://papuabaratnews.co/papua-barat/cuaca-ekstrem-bpbd-warning-6-daerah-rawan-bencana/

MANOKWARI, papuabaratnews.co – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Papua Barat memperingatkan sejumlah daerah rawan bencana dalam menghadapi cuaca ekstrim. Menurut Kepala BPBD…

MANOKWARI, papuabaratnews.co - Masyarakat tujuh kampung yang berada di Distrik Testega, Kabupaten Pegunungan Arfak mende...
15/04/2021

MANOKWARI, papuabaratnews.co - Masyarakat tujuh kampung yang berada di Distrik Testega, Kabupaten Pegunungan Arfak mendesak Pemerintah Kabupaten Pegunungan Arfak untuk segera memekarkan Distrik Meidodga terpisah dari Distrik induk yakni Testega. Desakan ini dilator-belakangi oleh rencana penetapan tapal batas wilayah administrasi pemerintahan antara Pemda Pegunungan Arfak dan Pemda Teluk Bintuni. Sejumlah kampung yang selama ini menjadi wilayah Distrik Testega berpotensi masuk menjadi wilayah Teluk Bintuni....

http://papuabaratnews.co/papua-barat/masyarakat-minta-pemekaran-distrik-meidodga/

MANOKWARI, papuabaratnews.co – Masyarakat tujuh kampung yang berada di Distrik Testega, Kabupaten Pegunungan Arfak mendesak Pemerintah Kabupaten Pegunungan Arfak untuk segera memekarkan Distr…

MANOKWARI, papuabaratnews.co - PT Bank Negara Indonesia Tbk atau BNI, terus berupaya agar penyaluran dana Kredit Usaha R...
15/04/2021

MANOKWARI, papuabaratnews.co - PT Bank Negara Indonesia Tbk atau BNI, terus berupaya agar penyaluran dana Kredit Usaha Rakyat (KUR) berjalan maksimal dari tahun ke tahun. Untuk tahun 2021, Kantor Cabang BNI Manokwari memasang target realisasi penyaluran KUR mencapai Rp72 miliar. Jumlah ini mengalami peningkatan dua kali lipat dari tahun 2020 yaitu Rp32 miliar. "Tahun lalu realisasinya 100 persen, jadi tahun 2021 ada peningkatan," ujar Pimpinan Cabang BNI Manokwari Maruli Pardede, saat dikonfirmasi di ruang kerjanya, Rabu pagi (14/4/2021)....

http://papuabaratnews.co/papua-barat/2021-bni-manokwari-pasang-target-kur-rp72-miliar/

MANOKWARI, papuabaratnews.co – PT Bank Negara Indonesia Tbk atau BNI, terus berupaya agar penyaluran dana Kredit Usaha Rakyat (KUR) berjalan maksimal dari tahun ke tahun. Untuk tahun 2021, Ka…

MANOKWARI, papuabaratnews.co - Ketahanan keluarga menjadi wahana utama yang membentengi generasi muda dari pengaruh radi...
15/04/2021

MANOKWARI, papuabaratnews.co - Ketahanan keluarga menjadi wahana utama yang membentengi generasi muda dari pengaruh radikalisme dan aksi terorisme. Anggota DPR Papua Barat Adriana Leonora Nalle mengatakan, pembentukan mental dan karakter anak harus dilakukan sedini mungkin dari lingkungan keluarga. Selain itu, interaksi sosial anak di sekitar lingkungan tempat tinggal pun harus dipantau. "Penolakan radikalisme ini dimulai dari dalam keluarga dulu. Perlu didikan dari keluarga, bukan penolakan tapi tidak dibimbing," kata Adriana saat dikonfirmasi awak media, Rabu 14 April 2021....

http://papuabaratnews.co/papua-barat/ketahanan-keluarga-jadi-benteng-cegah-radikalisme/

MANOKWARI, papuabaratnews.co – Ketahanan keluarga menjadi wahana utama yang membentengi generasi muda dari pengaruh radikalisme dan aksi terorisme. Anggota DPR Papua Barat Adriana Leonora Nal…

JAYAPURA, papuabaratnews.co - Serangan kelompok kriminal bersenjata atau KKB terhadap warga sipil di Kabupaten Puncak, P...
15/04/2021

JAYAPURA, papuabaratnews.co - Serangan kelompok kriminal bersenjata atau KKB terhadap warga sipil di Kabupaten Puncak, Papua, belum terhenti. Paling terkini, seorang pengojek sepeda motor bernama Udin ditembak mati di Kampung Eromaga, Rabu 14 April 2021. KKB juga membakar dua rumah warga. Kepala Kepolisian Daerah Papua Inspektur Jenderal Mathius Fakhiri, saat ditemui di Markas Polda Papua, Jayapura, Rabu sore, mengatakan, korban terkena tembakan KKB setelah mengantar penumpang pada pukul 13.05 WIT....

http://papuabaratnews.co/lintas-papua/serangan-kkb-di-puncak-papua-belum-terhenti/

JAYAPURA, papuabaratnews.co – Serangan kelompok kriminal bersenjata atau KKB terhadap warga sipil di Kabupaten Puncak, Papua, belum terhenti. Paling terkini, seorang pengojek sepeda motor ber…

SORONG, papuabaratnews.co – Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Kabupaten Sorong kini mulai menjadi primadona. Sejumlah investo...
15/04/2021

SORONG, papuabaratnews.co – Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Kabupaten Sorong kini mulai menjadi primadona. Sejumlah investor dari dalam dan luar negeri berlomba untuk berinvestasi di kawasan tersebut Sejak diresmikan oleh presiden Jokowi pada beberapa bulan yang lalu, KEK Arar Kabupaten Sorong sudah dilirik banyak investor, khususnya di kawasan bagian depan pantai area KEK Arar, sudah tidak tersedia lagi yang kosong, semuanya sudah dikapling dan menjadi milik pengusaha....

http://papuabaratnews.co/papua-barat/kek-sorong-jadi-rebutan-investor/

SORONG, papuabaratnews.co – Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Kabupaten Sorong kini mulai menjadi primadona. Sejumlah investor dari dalam dan luar negeri berlomba untuk berinvestasi di kawasan tersebut …

MANOKWARI, papuabaratnews.co - Penyaluran bantuan untuk korban bencana alam yang terjadi di Provinsi Nusa Tenggara Timur...
15/04/2021

MANOKWARI, papuabaratnews.co - Penyaluran bantuan untuk korban bencana alam yang terjadi di Provinsi Nusa Tenggara Timur, terus berdatangan. Kali ini, Wanita Katolik Republik Indonesia (WKRI) DPD Provinsi Papua Barat menyerahkan bantuan berupa pakaian layak pakai sebanyak 23 koli. Ketua Panitia Konferda WKRI DPD Papua Barat Agnes Dwi Rianti Welerubun mengatakan, bantuan tersebut merupakan aksi penggalangan yang dilakukan oleh seluruh anggota WKRI baik cabang maupun ranting di Papua Barat....

http://papuabaratnews.co/papua-barat/wkri-salurkan-bantuan-untuk-korban-bencana-di-ntt/

MANOKWARI, papuabaratnews.co – Penyaluran bantuan untuk korban bencana alam yang terjadi di Provinsi Nusa Tenggara Timur, terus berdatangan. Kali ini, Wanita Katolik Republik Indonesia (WKRI)…

MANOKWARI, papuabaratnews.co - Siswa Kelas akhir di setiap jenjang pendidikan Madrasah saat ini sudah diliburkan. Libura...
15/04/2021

MANOKWARI, papuabaratnews.co - Siswa Kelas akhir di setiap jenjang pendidikan Madrasah saat ini sudah diliburkan. Liburan tersebut diberlakukan seiring usainya pelaksanaan Ujian Madrasah (UM) sebagai salah satu persyaratan lulus pada lembaga pendidikan Madrasah yang ditempuhnya. "Jadi karena ujian sudah selesai, maka siswa kelas akhir sudah diliburkan. Sambil menunggu waktu pengumuman kelulusan nanti," ujar Kepala Seksi (Kasie) Pendidikan Islam (Pendis) Kantor Kemenag Manokwari Faridah di rumah kerjanya, Manokwari, Rabu 14 April 2021....

http://papuabaratnews.co/papua-barat/usai-ujian-madrasah-siswa-kelas-akhir-diliburkan/

MANOKWARI, papuabaratnews.co – Siswa Kelas akhir di setiap jenjang pendidikan Madrasah saat ini sudah diliburkan. Liburan tersebut diberlakukan seiring usainya pelaksanaan Ujian Madrasah (UM)…

MANOKWARI, papuabaratnews.co - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) meminta kepada Pemerintah Daerah Kabupaten Manokwar...
15/04/2021

MANOKWARI, papuabaratnews.co - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) meminta kepada Pemerintah Daerah Kabupaten Manokwari, untuk segera membereskan persoalan penyaluran dana desa ke 164 Kampung penerima manfaat di wilayah Manokwari. Hal itu mengingat deadline penyaluran dana desa tahap pertama sudah hampir selesai. "Apapun kendala yang mengakibatkan penyalurannya menjadi terhambat, segera diselesaikan agar Dana Desa bisa segera disalurkan ke kampung-kampung," ujar Anggota DPRD Kabupaten Manokwari Aloysius Siep di Manokwari, Rabu 14 April 2021....

http://papuabaratnews.co/papua-barat/pemda-manokwari-diminta-bereskan-penyaluran-dandes/

MANOKWARI, papuabaratnews.co – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) meminta kepada Pemerintah Daerah Kabupaten Manokwari, untuk segera membereskan persoalan penyaluran dana desa ke 164 Kampu…

MANOKWARI, papuabaratnews.co - Ikatan Mahasiswa Tambrauw (IMT)  kota studi Manokwari mendesak Panglima Komando Daerah XV...
15/04/2021

MANOKWARI, papuabaratnews.co - Ikatan Mahasiswa Tambrauw (IMT) kota studi Manokwari mendesak Panglima Komando Daerah XVIII Kasuari, Mayjen I Nyoman Cantiasa memecat secara tidak terhormat dua anggota oknum Tentara yang telah melakukan penganiayaan dan kekerasan fisik kepada Moses Yewen (48) salah satu warga Kampung Wayo, Distrik Feef, Kabupaten Tambrauw, pada Jumat (9/4/2021), pukul 21.00 WIT. Ketua Ikatan Mahasiswa Tambrauw (IMT) Manokwari, Septinus Asiti mengatakan tindakan kekerasan yang dilakukan oleh dua oknum Tentara kepada masyarakat sipil tidak dapat ditolerir....

http://papuabaratnews.co/hukrim/imt-manokwari-desak-pangdam-xviii-kasuari-pecat-oknum-tni-pelaku-kekerasan/

MANOKWARI, papuabaratnews.co – Ikatan Mahasiswa Tambrauw (IMT) kota studi Manokwari mendesak Panglima Komando Daerah XVIII Kasuari, Mayjen I Nyoman Cantiasa memecat secara tidak terhormat du…

MANSEL, papubaratnews.co - Manokwari Selatan (Mansel) menjadi daerah yang terkena dampak tidak langsung dari siklon trop...
15/04/2021

MANSEL, papubaratnews.co - Manokwari Selatan (Mansel) menjadi daerah yang terkena dampak tidak langsung dari siklon tropis surigae. Dampak tidak langsung tersebut seperti curah hujan, kecepatan angin dan gelombang tinggi. Pengamat Meteorologi dan Geofisika Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Mansel Wendel Jan Pattipeilohy menjelaskan, dampak tidak langsung tersebut akan dirasakan 14-16 April ini. "Ada potensi kecepatan angin 3 sampai 20 knot, kecepatan angin tertinggi ada di wilayah utara pulau Papua....

http://papuabaratnews.co/manokwari-selatan/mansel-kena-dampak-tidak-langsung-siklon-tropis-surigae/

MANSEL, papubaratnews.co – Manokwari Selatan (Mansel) menjadi daerah yang terkena dampak tidak langsung dari siklon tropis surigae. Dampak tidak langsung tersebut seperti curah hujan, kecepat…

RANSIKI, papuabaratnews.co - Wakil Bupati Manokwari Selatan (Mansel) Wempi Rengkung menjelaskan, setiap pembangunan infr...
15/04/2021

RANSIKI, papuabaratnews.co - Wakil Bupati Manokwari Selatan (Mansel) Wempi Rengkung menjelaskan, setiap pembangunan infrastruktur perlu fungsi pengawasan. Hal ini berkaca pada pembangunan infrastruktur lampu jalan yang dilaksanakan Pemda Mansel beberapa waktu lalu. Di mana, lampu jalan yang dipasang hingga turunan bembab tersebut banyak yang dicuri. "Yang lalu setiap 40 meter sampai ke turunan bembab ada buat lampu jalan. Tapi ada yang dicuri....

http://papuabaratnews.co/manokwari-selatan/wabup-pembangunan-infrastruktur-butuh-pengawasan/

RANSIKI, papuabaratnews.co – Wakil Bupati Manokwari Selatan (Mansel) Wempi Rengkung menjelaskan, setiap pembangunan infrastruktur perlu fungsi pengawasan. Hal ini berkaca pada pembangunan inf…

RANSIKI, papuabaratnews.co - Kepala Dinas Pendidikan (Disdik) Manokwari Selatan (Mansel) Christofol Mandacan menyebut, h...
15/04/2021

RANSIKI, papuabaratnews.co - Kepala Dinas Pendidikan (Disdik) Manokwari Selatan (Mansel) Christofol Mandacan menyebut, hingga kini kebutuhan guru di Mansel sudah ada di angka 60 persen. Hal ini menurut dia, sudah cukup dalam memaksimalkan sektor pendidikan di daerah yang dihuni sekira 48 ribu jiwa tersebut. "Volume sekolah kita di sini masih skala kecil. Kalau ditambah dengan CPNS ini, maka sudah bisa dikatakan cukup terpenuhi," tuturnya, Rabu 14 April 2021....

http://papuabaratnews.co/manokwari-selatan/60-persen-kebutuhan-guru-terpenuhi/

RANSIKI, papuabaratnews.co – Kepala Dinas Pendidikan (Disdik) Manokwari Selatan (Mansel) Christofol Mandacan menyebut, hingga kini kebutuhan guru di Mansel sudah ada di angka 60 persen. Hal i…

RANSIKI, papuabaratnews.co - Pengamat Meteorologi dan Geofisika Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Mano...
15/04/2021

RANSIKI, papuabaratnews.co - Pengamat Meteorologi dan Geofisika Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Manokwari Selatan (Mansel) Wendel Jan Pattipeilohy menerangkan, semua fasilitas penunjang BMKG Mansel sudah sesuai dengan standar regulasi nasional. Fasilitas tersebut antara lain, seismograf, AWS sensor, Campbell Stokes, penakar hujan, sangkar meteo, panci penguapan dan alat radiasi matahari. "Jadi semia itu sudah lengkap, sesuai dengan standar nasional," tuturnya saat ditemui wartawan, Rabu 14 April 2021....

http://papuabaratnews.co/manokwari-selatan/fasilitas-bmkg-mansel-sesuai-regulasi-nasional/

RANSIKI, papuabaratnews.co – Pengamat Meteorologi dan Geofisika Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Manokwari Selatan (Mansel) Wendel Jan Pattipeilohy menerangkan, semua fasil…

Masyarakat Diimbau Tetap Waspada MANOKWARI, papuabaratnews.co - Pemkab Manokwari melakukan Koordinasi bersama BMKG, Basa...
15/04/2021

Masyarakat Diimbau Tetap Waspada MANOKWARI, papuabaratnews.co - Pemkab Manokwari melakukan Koordinasi bersama BMKG, Basarnas dan Forkopimda mengatisipasi dampak Bibit Siklon Tropis 94W di Wilayah Manokwari dan Papua Barat Barat pada umumnya, bertempat di ruang rapat Sekda, Rabu 14 April 2021. Kepala BMKG Manokwari, Daniel Tandi menyampaikan rekomendasi kepada Pemkab Manokwari untuk mengimbau masyarakat diwilayah perairan (pesisir) untuk tidak melaut. Hal ini diperkirakan adanya peringatan gelombang tinggi, yakni mencapai 2,5 hingga 4 meter....

http://papuabaratnews.co/manokwari/antisipasi-bibit-siklon-tropis-pemkab-lakukan-koordinasi-lintas-sektor/

Masyarakat Diimbau Tetap Waspada MANOKWARI, papuabaratnews.co – Pemkab Manokwari melakukan Koordinasi bersama BMKG, Basarnas dan Forkopimda mengatisipasi dampak Bibit Siklon Tropis 94W di Wil…

MANOKWARI, PB News - Lokasi pemakaman terdampak pembangunan perpanjangan runway badara Rendani akan dipindahkan Jumat (1...
15/04/2021

MANOKWARI, PB News - Lokasi pemakaman terdampak pembangunan perpanjangan runway badara Rendani akan dipindahkan Jumat (16/4/2021) besok. Asisten 1 Bidang Tata Praja Setda Kabupaten Manokwari, Wanto mengatakan, pihaknya tengah mempersiapkan lahan atau lokasi pemakaman yang baru di Soribo, Distrik Manokwari Barat. Adapun jumlah makam yang akan dipindahkan untuk sementara sebanyak 32 makam. Hingga saat ini pihaknya masih terus melakukan identifikasi terhadap makam-makam yang ada dilokasi tersebut....

http://papuabaratnews.co/manokwari/pemakaman-terdampak-perpanjangan-runway-dipindahkan-besok/

MANOKWARI, PB News – Lokasi pemakaman terdampak pembangunan perpanjangan runway badara Rendani akan dipindahkan Jumat (16/4/2021) besok. Asisten 1 Bidang Tata Praja Setda Kabupaten Manokwari,…

MANOKWARI, papuabaratnews.co - Pemkab Manokwari melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Manokwari membuka pos...
15/04/2021

MANOKWARI, papuabaratnews.co - Pemkab Manokwari melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Manokwari membuka posko penggalangan dana bagi korban bencana alam Nusa Tenggara Timur (NTT). (Plt) Kepala BPBD, Wanto menyebutkan hingga hari kedua, Selasa (13/4/2021) dana yang terkumpul sebanyak sekira Rp.80 juta dan pihaknya kembali membuka posko pada, Rabu 14 April 2021. Dijelaskan Wanto, sebelumnya pihaknya berencana hanya membuka posko selama dua hari, (Senin-Selasa), tetapi hasil yang dicapai dinilai belum maksimal sehingga pihaknya kembali membuka posko....

http://papuabaratnews.co/manokwari/dua-hari-penggalangan-dana-bencana-alam-ntt-bpbd-kumpulkan-rp80-juta/

MANOKWARI, papuabaratnews.co – Pemkab Manokwari melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Manokwari membuka posko penggalangan dana bagi korban bencana alam Nusa Tenggara Timur (NTT)…

SORONG, papuabaratnews.co - Sebagai salah satu bentuk kepedulian kepada masyarakat, PLN Unit Induk Wilayah Papua & Papua...
15/04/2021

SORONG, papuabaratnews.co - Sebagai salah satu bentuk kepedulian kepada masyarakat, PLN Unit Induk Wilayah Papua & Papua Barat (PLN UIW P2B) menyalurkan bantuan sebuah unit ambulans senilai Rp349.670.000. Bantuan tersebut diserahkan langsung oleh Manager PLN UP3 Sorong Martha Adi Nugraha kepada Ketua Yayasan Peduli Suku Bangsa (Yapessa) Hartini Dumayang di Kantor Yapessa, Sorong, pada Rabu 14 April 2021. Hartini Dumayang memberikan apresiasi terhadap kepedulian PLN terhadap kesejahteraan masyarakat khususnya di bidang kesehatan....

http://papuabaratnews.co/papua-barat/pln-serahkan-bantuan-ambulans-untuk-yapessa-sorong/

SORONG, papuabaratnews.co – Sebagai salah satu bentuk kepedulian kepada masyarakat, PLN Unit Induk Wilayah Papua & Papua Barat (PLN UIW P2B) menyalurkan bantuan sebuah unit ambulans senil…

BNPB Ingatkan Potensi Cuaca Ekstrem MANOKWARI, papuabaratnews.co - Setelah siklon tropis di Samudera Hindia sebelah sela...
14/04/2021

BNPB Ingatkan Potensi Cuaca Ekstrem MANOKWARI, papuabaratnews.co - Setelah siklon tropis di Samudera Hindia sebelah selatan Indonesia menghilang, giliran perairan utara Indonesia yang bergejolak. Bibit siklon 94W di Samudera Pasifik sebelah utara Papua terus menguat dan diprediksi menjadi siklon tropis. Masyarakat diminta mewaspadai cuaca ekstrem dampak siklon tersebut hingga tiga hari mendatang. Laporan Pusat Peringatan Siklon Tropis Jakarta-Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) menunjukkan, pada Selasa (13/4/2021), bibit siklon 94W berada di posisi 7,1 Lintang Utara dan 139,9 Bujur Timur sekitar 1.010 kilometer sebelah utara timur laut Biak, Provinsi Papua....

http://papuabaratnews.co/editorial/bibit-siklon-94w-menguat-di-utara-papua/

BNPB Ingatkan Potensi Cuaca Ekstrem MANOKWARI, papuabaratnews.co – Setelah siklon tropis di Samudera Hindia sebelah selatan Indonesia menghilang, giliran perairan utara Indonesia yang bergejo…

MANOKWARI, papuabaratnews.co - Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara (KPPN) Manokwari mencatat, realisasi penyaluran da...
14/04/2021

MANOKWARI, papuabaratnews.co - Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara (KPPN) Manokwari mencatat, realisasi penyaluran dana desa tahap satu dari Januari sampai 8 April 2021 baru mencapai Rp52,94 miliar atau sekitar 9,6% dari total pagu. "Baru 9,6% dari total pagu sebesar Rp546,229 miliar," ujar Kepala Seksi Bank KPPN Manokwari Haerul Harun, saat dikonfirmasi awak media, Selasa 12 April 2021. Ia merincikan, penyaluran tersebut untuk 155 desa dari dua kabupaten yakni Teluk Bintuni dan Wondama....

http://papuabaratnews.co/papua-barat/kppn-manokwari-catat-penyaluran-dana-desa-baru-96/

MANOKWARI, papuabaratnews.co – Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara (KPPN) Manokwari mencatat, realisasi penyaluran dana desa tahap satu dari Januari sampai 8 April 2021 baru mencapai Rp52,…

SORONG, papuabaratnews.co - Penyidikan terhadap kasus dugaan korupsi anggaran ATK dan barang cetakan tahun 2017 di BPKAD...
14/04/2021

SORONG, papuabaratnews.co - Penyidikan terhadap kasus dugaan korupsi anggaran ATK dan barang cetakan tahun 2017 di BPKAD Kota Sorong dan puskesmas keliling pada Dinas Kesehatan Kabupaten Tambrauw tahun 2016 masih berjalan. Kepala Kejaksaan Negeri Sorong, Erwin Saragih memastikan pihaknya masih melakukan penyidikan terhadap dua kasus dugaan korupsi tersebut. Penegasan ini sekaligus membantah isu yang beredar di publik bahwa Kejaksaan Negeri Sorong menghentikan penyidikan kasus dugaan korupsi, terlebih dugaan korupsi ATK dan barang cetakan tahun 2017 di BPKAD Kota Sorong pasca Wali Kota Sorong, Lambert Jitmau diperiksa sebagai saksi, pada 23 Maret 2021 lalu....

http://papuabaratnews.co/hukrim/penyidikan-kasus-atk-dan-pusling-masih-berlanjut/

SORONG, papuabaratnews.co – Penyidikan terhadap kasus dugaan korupsi anggaran ATK dan barang cetakan tahun 2017 di BPKAD Kota Sorong dan puskesmas keliling pada Dinas Kesehatan Kabupaten Tamb…

MANOKWARI, papuabaratnews.co – Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) meluncurkan program Pendataan ...
14/04/2021

MANOKWARI, papuabaratnews.co – Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) meluncurkan program Pendataan Keluarga 2021 (Program PK21). Program ini sangat penting karena akan menghasilkan data mikro tentang kondisi keluarga. Setiap keluarga akan didata, bagaimana kondisinya, ketersediaan air bersih, makanan yang dikonsumsi hingga kondisi rumahnya. Data ini sangat penting karena akan menjadi dasar pengambilan kebijakan pemerintah. Terutama kebijakan yang berhubungan dengan keluarga berencana....

http://papuabaratnews.co/papua-barat/data-keluarga-jadi-dasar-kebijakan-pembangunan/

MANOKWARI, papuabaratnews.co – Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) meluncurkan program Pendataan Keluarga 2021 (Program PK21). Program ini sangat penting karena akan menghasi…

JAYAPURA, papuabaratnews.co - Dewan Perwakilan Rakyat Papua menyiapkan 300 poin usulan untuk Rancangan Undang-undang Oto...
14/04/2021

JAYAPURA, papuabaratnews.co - Dewan Perwakilan Rakyat Papua menyiapkan 300 poin usulan untuk Rancangan Undang-undang Otonomi Khusus. Tujuannya agar dengan usulan tersebut maka penetapan regulasi tersebut sesuai dengan keinginan masyarakat Papua. Hal ini disampaikan Ketua Panitia Khusus Otsus Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Papua, Thomas Sondegau di Jayapura pada Selasa (13/4/2021). Thomas menuturkan, pihaknya akan mempresentasikan 300 poin tersebut di kantor DPRD Papua pada Kamis ini....

http://papuabaratnews.co/lintas-papua/dprd-papua-siapkan-300-poin-usulan-ruu-otsus/

JAYAPURA, papuabaratnews.co – Dewan Perwakilan Rakyat Papua menyiapkan 300 poin usulan untuk Rancangan Undang-undang Otonomi Khusus. Tujuannya agar dengan usulan tersebut maka penetapan regul…

MANOKWARI, papuabaratnews.co - Ketua Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Provinsi Papua Barat, Orgenes Wonggor mengingatkan Me...
14/04/2021

MANOKWARI, papuabaratnews.co - Ketua Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Provinsi Papua Barat, Orgenes Wonggor mengingatkan Menteri Dalam Negeri (Mendagri), untuk menghargai keberadaan dua lembaga representasi orang Papua yakni Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) dan Majelis Rakyat Papua (MRP), terkait pengusulan pemekaran Daerah Otonomi Baru di Provinsi Papua dan Papua Barat. Menurut Wonggor, Pemerintah pusat tidak boleh membuat kebijakan sendiri dengan mengesampingkan rekomendasi dan persetujuan dari lembaga legislatif dan kultur di dua provinsi tersebut....

http://papuabaratnews.co/parlementaria/usulan-pemekaran-dob-harus-dapat-persetujuan-dprd-dan-mrp/

MANOKWARI, papuabaratnews.co – Ketua Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Provinsi Papua Barat, Orgenes Wonggor mengingatkan Menteri Dalam Negeri (Mendagri), untuk menghargai keberadaan dua lembaga …

MANOKWARI, papuabaratnews.co – Gubernur Papua Barat, Dominggus Mandacan memperpendek jam kerja Aparatur Sipil Negara (AS...
14/04/2021

MANOKWARI, papuabaratnews.co – Gubernur Papua Barat, Dominggus Mandacan memperpendek jam kerja Aparatur Sipil Negara (ASN) Pemprov Papua Barat selama bulan ramadan. Putusan tersebut tertuang dalam Surat Keputusan (SK) No.800/943/2021 tentang Penetapan Jam Kerja pada Bulan Ramadhan 1442 Hijriah bagi pegawai, baik ASN maupun non ASN di Papua Barat. Surat Keputusan Gubernur Papua Barat ini merujuk pada Surat Edaran (SE) Menpan-RB No.9/2021 tentang Penetapan Jam Kerja pada Bulan Ramadhan 1442 Hijriah....

http://papuabaratnews.co/papua-barat/gubernur-pangkas-jam-kerja-pegawai-saat-ramadan/

MANOKWARI, papuabaratnews.co – Gubernur Papua Barat, Dominggus Mandacan memperpendek jam kerja Aparatur Sipil Negara (ASN) Pemprov Papua Barat selama bulan ramadan. Putusan tersebut tertuang dalam …

MANOKWARI, papuabaratnews.co - Program nasional pendataan keluarga tahun 2021 (PK21) di Wilayah Manokwari dibantu oleh s...
14/04/2021

MANOKWARI, papuabaratnews.co - Program nasional pendataan keluarga tahun 2021 (PK21) di Wilayah Manokwari dibantu oleh sejumlah kader yang disiapkan oleh Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak dan Keluarga Berencana (DP3AKB) Kabupaten Manokwari. Proses pendataan dilakukan selama dua bulan terhitung sejak 1 April 2021 sampai dengan 31 Mei 2021. "Proses pendataan sudah kita mulai pada 1 April 2021 lalu. Pencanangannya kita lakukan di kediaman Bapak Bupati, selanjutnya Bapak Wakil Bupati dan Ibu Plt Sekda," ujar Kepala Dinas P3AKB Kabupaten Manokwari Maria M....

http://papuabaratnews.co/papua-barat/pendataan-keluarga-di-manokwari-dibantu-sejumlah-kader/

MANOKWARI, papuabaratnews.co – Program nasional pendataan keluarga tahun 2021 (PK21) di Wilayah Manokwari dibantu oleh sejumlah kader yang disiapkan oleh Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlind…

MANOKWARI, papuabaratnews.co - Masyarakat Manokwari diingatkan untuk mewaspadai dan bersiap-siaga menghadapi ancaman cua...
14/04/2021

MANOKWARI, papuabaratnews.co - Masyarakat Manokwari diingatkan untuk mewaspadai dan bersiap-siaga menghadapi ancaman cuaca ekstrim yang kemungkinan melanda Manokwari. Laporan Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Stasiun Meteorologi Kelas I Domine Edward Osok Sorong merilis peringatan dini bahwa akan terjadi gelombang tinggi selama tiga hari, yaitu 14 - 16 April 2021. "Bibit siklon tropis 94W terpantau di Samudra Pasifik Utara Papua yang membentuk area pertemuan angin di wilayah perairan Papua Barat," ujar Kepala Bidang (Kabid) Pencegahan dan Kesiapsiagaan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Manokwari Ronny Tamalea kepada Papua Barat News di Manokwari, Selasa (13/4/2021)....

http://papuabaratnews.co/papua-barat/masyarakat-diingatkan-untuk-waspadai-cuaca-ektrim/

MANOKWARI, papuabaratnews.co – Masyarakat Manokwari diingatkan untuk mewaspadai dan bersiap-siaga menghadapi ancaman cuaca ekstrim yang kemungkinan melanda Manokwari. Laporan Badan Meteorolog…

MANOKWARI, papuabaratnews.co - Lembaga Pemasyarakatan Perempuan (LPP)  Kelas III Manokwari mendukung penuh komitmen pemb...
14/04/2021

MANOKWARI, papuabaratnews.co - Lembaga Pemasyarakatan Perempuan (LPP) Kelas III Manokwari mendukung penuh komitmen pemberantasan peredaran gelap narkoba di dalam Lapas. Tidak hanya pengawasan dilakukan kepada warga binaan namun juga kepada pegawai Lapas. Kepala LPP Kelas III Manokwari, Enggelina Hukubun mengatakan pihaknya berkomitmen memberantas jaringan peredaran narkoba di dalam Lapas. Dia menegaskan, narkoba adalah musuh bersama yang harus dilawan. Tidak boleh ada tempat di dalam maupun di luar Lapas bagi jaringan peredaran gelap narkoba....

http://papuabaratnews.co/hukrim/lpp-komitmen-berantas-narkoba-di-lapas/

MANOKWARI, papuabaratnews.co – Lembaga Pemasyarakatan Perempuan (LPP) Kelas III Manokwari mendukung penuh komitmen pemberantasan peredaran gelap narkoba di dalam Lapas. Tidak hanya pengawasa…

RANSIKI, papuabaratnews.co - Penyaluran bantuan sembako Program Keluarga Harapan (PKH) Manokwari Selatan (Mansel) dihent...
14/04/2021

RANSIKI, papuabaratnews.co - Penyaluran bantuan sembako Program Keluarga Harapan (PKH) Manokwari Selatan (Mansel) dihentikan sementara. Hal ini terungkap dalam surat yang diterbitkan pendamping PKH, Senin 12 April 2021. Pada surat yang ditempel di pintu masuk Kantor Dinas Sosial Kabupaten Manokwari Selatan tersebut, ada empat point penting yang disampaikan pendamping PKH. Empat point penting itu terkait pemberhentian sementara pelayanan penyaluran PKH tahap satu dan tahap dua tahun 2021, lantaran tiadanya biaya operasional pelayanan pemutakhiran data dan penyaluran PKH dari Kepala Bidang....

http://papuabaratnews.co/manokwari-selatan/terkendala-biaya-operasinal-penyaluran-pkh-dihentikan-sementara/

RANSIKI, papuabaratnews.co – Penyaluran bantuan sembako Program Keluarga Harapan (PKH) Manokwari Selatan (Mansel) dihentikan sementara. Hal ini terungkap dalam surat yang diterbitkan pendampi…

Address

Irman Jaya Kelurahan Amban
Manokwari
98312

Alerts

Be the first to know and let us send you an email when PAPUA BARAT NEWS posts news and promotions. Your email address will not be used for any other purpose, and you can unsubscribe at any time.

Share


Other Media/News Companies in Manokwari

Show All