Antara Jambi

Antara Jambi Perum LKBN Antara Biro Jambi

Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo melakukan peletakan batu pertama atau groundbreaking pembangunan pusat ekosiste...
14/06/2024

Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo melakukan peletakan batu pertama atau groundbreaking pembangunan pusat ekosistem transisi energi dan layanan digital yang pertama dan terbesar di Tanah Air atau PLN Hub di jantung Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara pada Rabu (5/6).

Dalam agenda tersebut, Presiden Jokowi menyatakan bahwa PLN Hub akan menjadi tempat bagi berkumpulnya semua stakeholder. Dengan adanya PLN Hub makin mengakselerasi transisi energi sekaligus beragam investasi di Indonesia.

Dalam kesempatan yang sama, Direktur Utama PLN, Darmawan Prasodjo menerangkan bahwa kehadiran PLN Hub bukan hanya untuk PLN, melainkan untuk ekosistem besar berisi mitra dan jejaring bisnis yang berkolaborasi bersama PLN terkait transisi energi.

Terkait pengembangan Energi Baru dan Terbarukan untuk IKN, PLTS berkapasitas 50 MW siap beroperasi secara penuh pada pelaksanaan upacara HUT Republik Indonesia mendatang.

Tidak hanya itu, PLN juga tengah mempersiapkan Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA) untuk turut memasok listrik berbasis energi bersih ke IKN.

PLN Hub juga menjadi Hub di bidang telekomunikasi bagi PLN ICON Plus. Terdiri dari 3 gedung dengan 14 lantai, PLN Hub akan dilengkapi dengan pusat perkantoran, pusat komersial, green hydrogen park, pusat studi dan penelitian, data center, pusat laboratorium, hunian karyawan, pusat olahraga, pusat kesehatan hingga creative center.



Untuk melindungi daya beli dan keterjangkauan harga pangan bagi konsumen di tengah fluktuasi harga komoditas global, Bad...
14/06/2024

Untuk melindungi daya beli dan keterjangkauan harga pangan bagi konsumen di tengah fluktuasi harga komoditas global, Badan Pangan Nasional melalui Bulog melaksanakan penyaluran Beras Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan (SPHP) di seluruh wilayah Indonesia.







Explore atmosfer yang menenangkan di Sentra UMKM Sanur, rumah bagi para pelaku UMKM yang terintegrasi dengan KEK Sanur.M...
14/06/2024

Explore atmosfer yang menenangkan di Sentra UMKM Sanur, rumah bagi para pelaku UMKM yang terintegrasi dengan KEK Sanur.

Menghadirkan kreativitas dari Pengusaha lokal di setiap kreasi, menampilkan produk lokal agar dikenal dan mampu bersaing, bekerja sama menjangkau market dan menciptakan peluang baru
sebagai upaya keberlanjutan pariwisata di Bali.

Nantikan Sentra UMKM Sanur, Hidden Gem di The Sanur .id 🤩
idnid




Hospitality

Halo JTzen,Perum Jasa Tirta I sebagai BUMN Pengelola Sumber Daya Air turut mendukung suksesnya 10th World Water Forum. K...
14/06/2024

Halo JTzen,
Perum Jasa Tirta I sebagai BUMN Pengelola Sumber Daya Air turut mendukung suksesnya 10th World Water Forum. Kami hadir dengan informasi pengelolaan sumber daya air di 5 wilayah sungai Indonesia dan memperkenalkan Jasa Tirta Water Management, sistem berbasis data real-time untuk keputusan cepat dan tepat. Sejalan dengan tema Water For Shared Prosperity, kami juga mengenalkan Sistem Penyediaan Air Minum (SPAM) untuk pembangunan berkelanjutan. Yuk, simak video berikut untuk info lebih lanjut!





World Health Assembly (WHA) merupakan badan pengambil keputusan WHO, sidang ini dihadiri oleh delegasi dari seluruh nega...
10/06/2024

World Health Assembly (WHA) merupakan badan pengambil keputusan WHO, sidang ini dihadiri oleh delegasi dari seluruh negara anggota WHO dan berfokus pada agenda kesehatan tertentu yang disiapkan oleh Dewan Eksekutif.

WHA diselenggarakan untuk menentukan kebijakan Organisasi, menunjuk Direktur Jenderal, mengawasi kebijakan keuangan, dan meninjau serta menyetujui anggaran program yang diusulkan.

PadaHari/Tgl : Senin, 10 Juni 2024Pukul : 12.00 WIB/ 13.00 WIB / 14.00 WIBDalam upaya terus mendorong peningkatan kapasi...
10/06/2024

Pada
Hari/Tgl : Senin, 10 Juni 2024
Pukul : 12.00 WIB/ 13.00 WIB / 14.00 WIB

Dalam upaya terus mendorong peningkatan kapasitas bisnis sektor pertanian, Holding BUMN Pangan ID FOOD memastikan kesiapan infrastruktur bisnis pertanian yang dimiliki oleh PT Sang Hyang Seri (SHS). Langkah ini diambil sebagai bagian dari komitmen untuk memperkuat sektor pertanian Indonesia melalui pemanfaatan teknologi dan pengembangan benih unggul.

Halo Sobat BUMN,Setelah informasi seputar Masjid Sheikh Zayed Solo yang bisa dijadikan referensi   untuk melaksanakan Sh...
10/06/2024

Halo Sobat BUMN,

Setelah informasi seputar Masjid Sheikh Zayed Solo yang bisa dijadikan referensi untuk melaksanakan Sholat Eid, selanjutnya mau sharing seputar Masjid Istiqlal Jakarta nih!

Masjid yang berlokasi di pusat kota Jakarta ini merupakan salah satu Masjid terbesar di Asia Tenggara yang memiliki daya tampung hingga 200.000 Jama’ah setiap harinya dan dapat dijadikan salah satu pilihan untuk melaksanakan Sholat Eid.

Selain digunakan sebagai tempat ibadah, Masjid ini juga menjadi icon kota Jakarta yang dapat dimanfaatkan sebagai wisata religi untuk lho!

Menarik bukan ? Ikutin info selanjutnya dari yaa😎




Halo Sobat BUMN, Ada yang spesial nih di Sarinah, Jakarta.  Bersama sinergi BUMN,  Perumnas ikut memeriahkan acara terse...
07/06/2024

Halo Sobat BUMN,

Ada yang spesial nih di Sarinah, Jakarta.

Bersama sinergi BUMN, Perumnas ikut memeriahkan acara tersebut lho.

Untuk kamu yang lagi cari solusi hunian yang gampang, terjangkau dan strategis, Perumnas hadir untuk menjawab kebutuhan hunianmu.

Cukup 2 jt-an aja bisa langsung punya hunian. Yuk kunjungi booth Perumnas di Sarinah.



 , WIKA berhasil mengantongi kontrak baru senilai Rp5,5 Triliun hingga April 2024. Kontribusi terbesar berasal dari segm...
07/06/2024

, WIKA berhasil mengantongi kontrak baru senilai Rp5,5 Triliun hingga April 2024. Kontribusi terbesar berasal dari segmen industri sebesar 41,71%, disusul dari segmen infrastruktur dan gedung, EPCC, properti dan investasi. ️

Tak hanya itu, WIKA juga mencetak milestone baru dengan telah terlaksana nya groundbreaking proyek Terminal 2 Bandara Internasional Hang Nadim Batam pada Kamis (30/5).

Perseroan dipercaya oleh PT Bandara Internasional Batam sebagai kontraktor utama dalam proyek rancang bangun pengembangan Bandara Internasional Hang Nadim Batam, dengan perolehan nilai kontrak sebesar Rp2,1 Triliun.

Melalui kelanjutan penyaluran bantuan pangan, Pemerintah melalui Bulog terus memastikan ketersediaan pangan berkualitas ...
07/06/2024

Melalui kelanjutan penyaluran bantuan pangan, Pemerintah melalui Bulog terus memastikan ketersediaan pangan berkualitas bagi masyarakat penerima manfaat di seluruh penjuru Tanah Air.






InJourney Destination Management (IDM) siapkan ribuan kios sementara bagi ribuan pedagang dengan bangunan yang nyaman. P...
07/06/2024

InJourney Destination Management (IDM) siapkan ribuan kios sementara bagi ribuan pedagang dengan bangunan yang nyaman. Pj Bupati Magelang secara langsung meresmikan lokasi ini, didampingi oleh Kepala Kejaksaan Negeri Kabupaten Magelang dan Direktur Operasi dan Layanan IDM. Ini bukan hanya peresmian, tapi pencapaian kolaboratif untuk memajukan pariwisata dan ekonomi lokal.

Peresmian ini sebagai komitmen untuk keberlanjutan UMKM di Borobudur. Semoga ini menjadi dorongan bagi pertumbuhan ekonomi dan kesejahteraan masyarakat lokal.

[Lowongan Pengemudi Perum DAMRI]Semangat Pagi Sobat DAMRI!Perum DAMRI membuka kesempatan bagi rekan-rekan untuk berkarir...
07/06/2024

[Lowongan Pengemudi Perum DAMRI]

Semangat Pagi Sobat DAMRI!

Perum DAMRI membuka kesempatan bagi rekan-rekan untuk berkarir menjadi Pengemudi di Perum DAMRI.

Bagi rekan-rekan yang tertarik dan memenuhi kualifikasi, silakan scan barcode atau mengisi link https://bit.ly/RekrutmenPengemudiDAMRI. Anda juga dapat mengirimkan berkas lamaran Anda ke email [email protected] dengan subjek email Nama_Pengemudi_Kota yang dilamar (Contoh: Agus_Pengemudi_Jakarta).

Semoga beruntung!

Halo   ! ADHI tidak henti-hentinya memperlihatkan komitmen dalam mendukung kehidupan yang keberlanjutan. Hal ini dibukti...
07/06/2024

Halo !

ADHI tidak henti-hentinya memperlihatkan komitmen dalam mendukung kehidupan yang keberlanjutan. Hal ini dibuktikan melalui penerimaan penghargaan Transparansi Perhitungan Emisi dari InvestorTrust.

Penghargaan ini merupakan wujud dari dedikasi ADHI dalam mendukung praktik bisnis yang terbuka dan bertanggung jawab. Tidak hanya itu, penghargaan ini juga membuktikan kontribusi ADHI yang signifikan dalam mencapai target penurunan emisi baik secara nasional maupun internasional.

Semua ini menegaskan bahwa ADHI bukan hanya sekadar mengikuti tren, melainkan benar-benar mengambil peran aktif dalam memajukan agenda keberlanjutan. Dengan fokus yang jelas pada ESG (Environmental, Social, and Governance), ADHI membuktikan kesungguhannya dalam menciptakan dunia yang lebih berkelanjutan bagi generasi mendatang.






Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) RI memprakirakan cuaca mayoitas kota besar di Indonesia berawan hin...
07/06/2024

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) RI memprakirakan cuaca mayoitas kota besar di Indonesia berawan hingga hujan pada Jumat ini.

Melalui laman web resmi BMKG di Jakarta, Jumat, BMKG menyebut sejumlah wilayah diprakirakan berawan, di antaranya Padang, Pangkal Pinang, Semarang, Yogyakarta, Denpasar, Pontianak, Tarakan, Mamuju, Kendari, dan Manado.

Sejumlah wilayah juga diprakirakan cerah berawan, seperti Banda Aceh, Jambi, Pekanbaru, Palembang, Serang, dan Jakarta.

Sementara hujan dengan intensitas ringan diprakirakan turun di Medan, Tanjung Pinang, Bandung, Mataram, Kupang, Palangkaraya, Samarinda, Makassar, Gorontalo, Ternate, Manokwari, dan Jayapura.

Kemudian hujan dengan intensitas sedang diprakirakan turun di Ambon, serta hujan dengan disertai petir diprakirakan mengguyur Banjarmasin.

Adapun cuaca cerah diprakirakan hanya terjadi di Bengkulu, Bandar Lampung, dan Surabaya saja, dengan suhu udara berkisar 21-33 derajat celsius.

BMKG mengungkapkan suhu permukaan Jakarta meningkat signifikan sebesar 1,6 derajat Celsius dalam 130 tahun terakhir akibat perubahan lanskap dari sebelumnya dominan vegetasi tumbuhan menjadi kawasan properti.

Hal tersebut berakibat pada tren peningkatan secara signifikan dengan sifat curah hujan yang mengalami perubahan, seperti hujan semakin deras, namun durasi lebih pendek. Curah hujan meningkat saat pagi hari dan pergeseran hujan siang ke malam hari, serta peningkatan frekuensi dan intensitas hujan pada musim hujan.

"Kita akan terus mengalami perubahan itu, tetapi yang pasti perubahan lanskap dan lingkungan akan menghasilkan konsekuensi, salah satunya konsekuensi terhadap iklim," tutur Praktisi Cuaca dan Iklim Ekstrem BMKG Siswanto.*

Info berita lainnya dapat anda cek di : www.antaranews.com

Berdedikasi dan mengutamakan kepentingan Bangsa dan Negara atau yang kita kenal dengan value Loyal pada AKHLAK dapat kit...
06/06/2024

Berdedikasi dan mengutamakan kepentingan Bangsa dan Negara atau yang kita kenal dengan value Loyal pada AKHLAK dapat kita terapkan dalam mengoptimalkan Sales Culture ID FOOD!
Simak yuk hal apa saja yang dapat kita terapkan dengan mentaati dan melaksanakan kesepakatan yang telah dibuat agar menjadi pribadi yang terus menanamkan value Loyal!
Mari kita terus budayakan values AKHLAK sebagai perilaku utama kita dalam bekerja sehari hari!
Tumbuh Bersama Membangun Ketahanan Pangan Indonesia!

Bali International Hospital (BIH) segera hadir di  💫BIH sebagai leading medical tourism destinantion di Indonesia mengha...
06/06/2024

Bali International Hospital (BIH) segera hadir di 💫

BIH sebagai leading medical tourism destinantion di Indonesia menghadirkan centres of excellence CONGO (Cardiology, Oncology, Neurology, Gastroenterohepatology, Orthopaedic).

Nantikan layanan medis yang unggul didukung fasilitas dan obat-obatan bertaraf international 🤩






Halo  Ada lagi nih produk andalan Dharmabrand, si paling pas libas hama, Dharmabas 500 EC sangat ampuh untuk mengendalli...
06/06/2024

Halo
Ada lagi nih produk andalan Dharmabrand, si paling pas libas hama, Dharmabas 500 EC sangat ampuh untuk mengendallikan hama terkhusus pada jenis tanaman padi, dan efektif mengendalikan hama pada tanaman lainnya.



Kawan JM dan  , Jasa Marga melalui PT Jasamarga Jalanlayang Cikampek selaku pengelola Jalan Layang Mohammed Bin Zayed (M...
06/06/2024

Kawan JM dan , Jasa Marga melalui PT Jasamarga Jalanlayang Cikampek selaku pengelola Jalan Layang Mohammed Bin Zayed (MBZ) selalu memastikan keamanan infrastruktur Jalan Layang MBZ aman dilalui oleh pengguna jalan.

Jalan Layang MBZ telah memenuhi persyaratan laik fungsi secara teknis, administratif dan sistem operasi tol, sehingga dapat dioperasikan. Tahap Uji Laik Fungsi dan Uji Laik Operasi tersebut dilaksanakan oleh Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR), Kementerian Perhubungan dan Korlantas POLRI serta Komisi Keselamatan Jembatan dan Terowongan Jalan (KKJTJ) yang selanjutnya akan ditetapkan tarif tol melalui Keputusan Menteri PUPR sesuai dengan peraturan yang berlaku.

Oiya Sahabat MBZ, pada saat pelaksanaan konstruksi, kontraktor pelaksana dan konsultan pengawas telah melakukan pengujian pada benda uji dan dinyatakan memenuhi mutu minimal sebagaimana yang telah direncanakan konsultan desain.



, Sobat!

TASPEN terus memberikan kemudahan bagi para peserta dalam layanan yang cepat dan responsif dengan menghadirkan saluran pengaduan untuk penanganan keluhan peserta melalui [email protected].

Dengan kanal aduan resmi ini, dapat dengan mudah mendapatkan informasi dan mengajukan keluhan atau pertanyaan terkait layanan.





Kawan JM dan  , Jasa Marga melalui PT Jasamarga Jalanlayang Cikampek selaku pengelola Jalan Layang Mohammed Bin Zayed (M...
03/06/2024

Kawan JM dan , Jasa Marga melalui PT Jasamarga Jalanlayang Cikampek selaku pengelola Jalan Layang Mohammed Bin Zayed (MBZ) selalu memastikan keamanan infrastruktur Jalan Layang MBZ aman dilalui oleh pengguna jalan.

Jalan Layang MBZ telah memenuhi persyaratan laik fungsi secara teknis, administratif dan sistem operasi tol, sehingga dapat dioperasikan. Tahap Uji Laik Fungsi dan Uji Laik Operasi tersebut dilaksanakan oleh Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR), Kementerian Perhubungan dan Korlantas POLRI serta Komisi Keselamatan Jembatan dan Terowongan Jalan (KKJTJ) yang selanjutnya akan ditetapkan tarif tol melalui Keputusan Menteri PUPR sesuai dengan peraturan yang berlaku.

Oiya Sahabat MBZ, pada saat pelaksanaan konstruksi, kontraktor pelaksana dan konsultan pengawas telah melakukan pengujian pada benda uji dan dinyatakan memenuhi mutu minimal sebagaimana yang telah direncanakan konsultan desain.



 🚨  Ticket ON SALE🚨Tiket FIFA Match Day Kualifikasi Piala Dunia R2 sudah bisa di beli sekarang!🆚 IRAK — 6/6/2024🆚 FILIPI...
03/06/2024



🚨 Ticket ON SALE🚨

Tiket FIFA Match Day Kualifikasi Piala Dunia R2 sudah bisa di beli sekarang!
🆚 IRAK — 6/6/2024
🆚 FILIPINA — 11/6/2024

Pembelian tiket lewat fitur Livin’ Sukha akses melalui Livin’ by Mandiri dan dapetin diskon 20% atau free merchandise*
Info lengkap 👉🏼bmri.id/timnastiket

Dukung langsung Timnas Indonesia, dan Sekarang saatnya Timnas Garuda 🔥

https://www.instagram.com/p/C7sovl6vcy-/?igsh=MjlrcDZ6MjFqdTYx


17 Perjalanan KA Berangkat dari Stasiun JatinegaraSelama pembangunan eskalator di Stasiun Pasar Senen, KAI mengadakan re...
03/06/2024

17 Perjalanan KA Berangkat dari Stasiun Jatinegara

Selama pembangunan eskalator di Stasiun Pasar Senen, KAI mengadakan rekayasa operasi untuk 17 kereta api dengan skema berhenti luar biasa (BLB) di Stasiun Jatinegara mulai 6 Mei hingga 30 November 2024. Kamu bisa pilih naik dari Stasiun Pasar Senen atau Stasiun Jatinegara untuk kenyamananmu.

Kebijakan ini bertujuan untuk menghindari kepadatan penumpang dan memberikan opsi yang lebih fleksibel bagi kamu. Yuk, cek postingan di atas untuk informasi daftar 17 KA yang berhenti di Stasiun Jatinegara!


Electrizen, Direktur Utama PLN meninjau langsung Posko Utama Kelistrikan untuk memastikan pasokan listrik yang andal dan...
03/06/2024

Electrizen, Direktur Utama PLN meninjau langsung Posko Utama Kelistrikan untuk memastikan pasokan listrik yang andal dan tanpa kedip demi menyukseskan gelaran Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) World Water Forum (WWF) ke-10 di Bali pada 18 - 25 Mei 2024.

PLN juga menyiagakan sejumlah infrastruktur untuk pengamanan kelistrikan berlapis yang meliputi 55 unit Uninterruptible Power Supply (UPS), 17 Unit Gardu Bergerak (UGB) dan 19 unit Genset serta 1.160 personel siaga yang siap mengawal kelancaran pasokan listrik.

Mari kita dukung dan sukseskan KTT WWF 2024!




Bank Mandiri bersama Kementerian BUMN konsisten mengadakan program Tanggung Jawab Sosial Lingkungan (TJSL), salah satuny...
31/05/2024

Bank Mandiri bersama Kementerian BUMN konsisten mengadakan program Tanggung Jawab Sosial Lingkungan (TJSL), salah satunya melalui kegiatan bertajuk “Mandiri Sahabat Desa”✨

Melalui program ini, Bank Mandiri berikan pelatihan dan ragam bantuan yang berfokus pada sarana umum, pendidikan, dukungan UMKM, kesehatan, dan sosial kemasyarakatan, bagi masyarakat di Desa Bungintende, Kecamatan Bungku Selatan, Kabupaten Morowali, Sulawesi Tengah 🇮🇩




Injourney Destination Management berkolaborasi dengan  dan  mengadakan Mindful Walking Meditation. Sebuah perjalanan spi...
31/05/2024

Injourney Destination Management berkolaborasi dengan dan mengadakan Mindful Walking Meditation. Sebuah perjalanan spiritual dalam rangka yang mengajak peserta untuk menemukan kedamaian dalam setiap langkah.

Dari Pradaksina hingga Meditasi Menyentuh Bumi. Pengalaman berharga ini membawa harapan untuk kehidupan yang lebih bermakna dan seimbang.



Halo sobat Perumnas!Perumnas kembali hadir dengan mewujudkan Program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan    di Sulawesi...
31/05/2024

Halo sobat Perumnas!

Perumnas kembali hadir dengan mewujudkan Program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan di Sulawesi Tenggara bersama dengan Proyek Samesta Haluoleo.

Perumnas membangun Taman Baca di Sekolah Pondok Pesantren Tahfizul Qur'an Darul Raihanun Nahdatul Wahtan. Inisiatif ini bukan sekadar komitmen, tapi juga langkah nyata dalam meningkatkan literasi di komunitas, membuka jendela pengetahuan untuk santri dan masyarakat sekitar.

Mari bersama-sama memperkaya pendidikan dan membangun masa depan yang lebih cerah📚✨

Halo Sobat BUMN,Untuk menyambut momen Hari Raya Idul Adha,   mau sharing informasi seputar masjid-masjid KaryaKita yang ...
31/05/2024

Halo Sobat BUMN,

Untuk menyambut momen Hari Raya Idul Adha, mau sharing informasi seputar masjid-masjid KaryaKita yang bisa dijadikan referensi untuk melaksanakan Sholat Eid nih!

Untuk masjid yang pertama, ada Masjid megah yang merupakan icon baru dari kota Solo dan juga merupakan replika dari Masjid dengan nama serupa di Uni Arab Emirate. Yap, apalagi kalau bukan Masjid Sheikh Zayed, Solo.

Masjid yang berlokasi di Surakarta, Jawa Tengah ini memiliki daya tampung hingga 10.000 Jama’ah setiap harinya dan dapat dijadikan salah satu pilihan untuk melaksanakan Sholat Eid.

Selain digunakan sebagai tempat ibadah, Masjid ini juga dimanfaatkan sebagai wisata religi dan fasilitas pendidikan bagi yang ini belajar lebih dalam lagi mengenai Islam dengan adanya Perpustakaan dan juga Islamic Center didalamnya.

Menarik bukan ? Ikutin info selanjutnya dari yaa😎





 dan PT Daesang Agung Indonesia telah melakukan penandatanganan kontrak kerja sama kedistributoran produk bumbu instan d...
31/05/2024

dan PT Daesang Agung Indonesia telah melakukan penandatanganan kontrak kerja sama kedistributoran produk bumbu instan dan bahan makanan.

Kerja sama ini merupakan salah satu langkah strategis dalam meningkatkan jangkauan pasar dan distribusi produk untuk sampai ke masyarakat. Adapun produk-produk ini terdiri dari produk mamasuka diantaranya tepung bumbu, tepung roti, bumbu instan, bumbu kuah bakso, mayonaise, krim sup, merica bubuk, dan berbagai produk lainnya.



Hai   tahukah kamu ternyata selain manis, tebu juga memiliki 3 macam jenis yang dapat dikonsumsi loh!Mulai dari tebu hit...
30/05/2024

Hai tahukah kamu ternyata selain manis, tebu juga memiliki 3 macam jenis yang dapat dikonsumsi loh!
Mulai dari tebu hitam, tebu kuning hingga tebu telur yang mungkin belum orang tahu. Yuk, cari tahu informasi selengkapnya berikut ini!

TASPEN Salurkan Bantuan untuk Korban Bencana di Sumatera Barat dan Sumatera SelatanPT TASPEN (Persero) menunjukkan komit...
30/05/2024

TASPEN Salurkan Bantuan untuk Korban Bencana di Sumatera Barat dan Sumatera Selatan

PT TASPEN (Persero) menunjukkan komitmennya dalam membantu masyarakat dengan menyalurkan bantuan kepada korban bencana banjir bandang dan longsor di Sumatera Barat dan banjir di Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU), Sumatera Selatan.

Bantuan tersebut meliputi kebutuhan pokok seperti makanan, beras, susu, telur, obat-obatan, sembako, peralatan mandi, dan makanan bayi. Bantuan diserahkan kepada pemerintah daerah untuk kemudian didistribusikan kepada para korban terdampak bencana.

Upaya ini merupakan bagian dari Program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) TASPEN sebagai bentuk kepedulian perusahaan terhadap masyarakat yang terkena dampak bencana alam.





Address

Jalan Zainir Havis Kota Baru Kota Jambi Provinsi
Jambi

Alerts

Be the first to know and let us send you an email when Antara Jambi posts news and promotions. Your email address will not be used for any other purpose, and you can unsubscribe at any time.

Share

Category


Other Media in Jambi

Show All

You may also like