Gorontalo Unite

Gorontalo Unite "Berbagi Kabar Baik dari Gorontalo"
(4)

Beberapa jawaban netizen, yg di kolom pertanyaan story tadi, kita taruh di feed. Biar bisa dilihat semua orang. Maksud p...
23/11/2024

Beberapa jawaban netizen, yg di kolom pertanyaan story tadi, kita taruh di feed. Biar bisa dilihat semua orang.

Maksud pertanyaan itu, cara-cara Paslon berkampanye, penguasaan materi, program yang ditawarkan, cara penyajiannya, APK-nya, konten-kontennya, dll.

Jauh dari kata puas sebenarnya, tapi bolehlah. Inilah akhir dari adu gagasan empat Pasangan Calon Gubernur dan Calon Wak...
25/10/2024

Jauh dari kata puas sebenarnya, tapi bolehlah. Inilah akhir dari adu gagasan empat Pasangan Calon Gubernur dan Calon Wakil Gubernur Gorontalo. (Kita udah pakaikan subtitle)

Tentukan pilihanmu.

PT Pindad perkenalkan MV3 Garuda Limousine, kendaraan terbaru yang digunakan oleh Presiden, Prabowo Subianto & Wakil Pre...
20/10/2024

PT Pindad perkenalkan MV3 Garuda Limousine, kendaraan terbaru yang digunakan oleh Presiden, Prabowo Subianto & Wakil Presiden, Gibran Rakabuming Raka pada pelantikan Presiden & Wakil Presiden RI periode 2024-2029 di Gedung MPR/DPR RI pada Minggu, 20 Oktober 2024.

MV3 Garuda Limousine merupakan varian pengembangan terbaru dari MV3, didesain & dikembangkan untuk mengakomodir secara langsung arahan dari Presiden RI, Prabowo Subianto.

Garuda memiliki bobot 2,95 ton, dimensi panjang sekitar 5,05 m, lebar 2,06 m, tinggi 1,87 m serta desain long wheelbase yang nyaman dan lega. Kendaraan ini memiliki daya mesin 202 PS/199 HP, transmisi AT dengan 8 percepatan, dan memiliki kecepatan maksimum 100 Km/jam.

Pindad.

Para wakil-wakil rakyat Gorontalo yang akan memperjuangkan aspirasi di pusat. Hari ini akan diambil sumpah dan janji unt...
01/10/2024

Para wakil-wakil rakyat Gorontalo yang akan memperjuangkan aspirasi di pusat. Hari ini akan diambil sumpah dan janji untuk periode 2024-2029.

Selamat bekerja:

Bapak Rachmad Gobel
Bapak Rusli Habibie
Bapak Elnino Mohi

Bapak Fadel Muhammad
Bapak Syarief Mbuinga
Ibu Rahmijati Jahja
Bapak Jasin Dilo

Pariwisata, hal kecil sedang ataupun besar, tetap saja dia memberikan dampak. Kalo dari segi ekonomi, pendapatan masyara...
01/10/2024

Pariwisata, hal kecil sedang ataupun besar, tetap saja dia memberikan dampak.

Kalo dari segi ekonomi, pendapatan masyarakat sekitar meningkat. Pemasukan daerah dalam hal ini PAD juga ikut meningkat. Lingkungan terus terjaga, terlestarikan, masyarakatnya ikut senang, netizen punya tempat buat healing. 😃

Ada tidak ee, para calon-calon Kepala Daerah yang visi misinya ikut memprogramkan pengembangan pariwisata di Gorontalo? Nanti mo bahas di rapat kalo istilah le

Pilwako, semua orang kaya ngumpul disini. yang paling kaya  kemudian disusul . Perbedaannya, Ryan Kono didominasi tanah,...
27/09/2024

Pilwako, semua orang kaya ngumpul disini. yang paling kaya kemudian disusul . Perbedaannya, Ryan Kono didominasi tanah, Ramli Anwar didominasi kenderaan vespa.

Fakta menarik, semua yang difoto slide awal itu, alumni Golkar

Gorontalo Utara, benar-benar pertarungan antara eks Pimpinan Eksekutif head to head dengan eks Pimpinan Legislatif. dari...
27/09/2024

Gorontalo Utara, benar-benar pertarungan antara eks Pimpinan Eksekutif head to head dengan eks Pimpinan Legislatif. dari segi harta kekayaan dan juga partai pengusung sangat jauh berbeda.

Tapi hasil akhir selalu berbeda. Contoh? Twente saja bisa nahan imbang Manchester United yang kaya raya itu.

Kabupaten Gorontalo. Hampir separuh DPT Provinsi Gorontalo ada disini, tidaklah heran nanti, Calon Gubernur akan mondar ...
27/09/2024

Kabupaten Gorontalo. Hampir separuh DPT Provinsi Gorontalo ada disini, tidaklah heran nanti, Calon Gubernur akan mondar mandir kampanye di antara 191 desa se-Kabupaten Gorontalo.

Nah, kontestan Pilkada Serentak di Kabupaten Gorontalo ini, pejabat semua (penyelenggara negara), jadi track record bisa dipantau.

Dan kontestan terbanyak, teramai, dari Boalemo ada lima pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati.
23/09/2024

Dan kontestan terbanyak, teramai, dari Boalemo ada lima pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati.

Bone Bolango suaranya mana. Pengundian nomor urut baru saja selesai.
23/09/2024

Bone Bolango suaranya mana. Pengundian nomor urut baru saja selesai.

yang di Kabupaten Gorontalo juga sudah punya nomor urut.
23/09/2024

yang di Kabupaten Gorontalo juga sudah punya nomor urut.

Here we Go. Empat Pasangan Calon Gubernur & Calon Wakil Gubernur Gorontalo
23/09/2024

Here we Go. Empat Pasangan Calon Gubernur & Calon Wakil Gubernur Gorontalo

Warga Kota Gorontalo, mana suaranya. Genderang pesta demokrasi sudah ditabuh. Pilih nomor???
23/09/2024

Warga Kota Gorontalo, mana suaranya. Genderang pesta demokrasi sudah ditabuh. Pilih nomor???

Gorontalo Utara, hanya tersisa ini. Head to Head bagus ini
23/09/2024

Gorontalo Utara, hanya tersisa ini. Head to Head bagus ini

Bundaran Monumen BJ Habibie. tepat berada di sentralnya Gorontalo, diantara pintu masuk Bandara Djalaludin Tantu dan Gor...
18/09/2024

Bundaran Monumen BJ Habibie. tepat berada di sentralnya Gorontalo, diantara pintu masuk Bandara Djalaludin Tantu dan Gorontalo Outer Ring Road serta Jl. Trans Sulawesi.

Fotonya ini nyata, sunset dan suasanannya sedikit dimanipulasi pakai Ps.

Innalillahi wa inna ilaihi rodjiun. Pelatih Sepak Takraw Gorontalo Herson Taha, meninggal dunia pada saat bertugas menda...
13/09/2024

Innalillahi wa inna ilaihi rodjiun.

Pelatih Sepak Takraw Gorontalo Herson Taha, meninggal dunia pada saat bertugas mendampingi atlet di PON XXI/2024 Aceh-Sumut.

Herson Taha meninggal dunia pada pukul 4 pagi waktu setempat di Rumah Sakit Umum Daerah dr. Zubir Mahmud Kabupaten Aceh Timur Provinsi Aceh.

Sebelumnya Almarhum sempat mendampingi anak asuhannya saat melakoni babak final nomor Quadrant dan meraih medali emas untuk Masyarakat Provinsi Gorontalo.

Raihan medali atlet-atlet asal Gorontalo terus bertambah. Cabang olahraga sepaktakraw masih terus menjadi langganan juar...
13/09/2024

Raihan medali atlet-atlet asal Gorontalo terus bertambah. Cabang olahraga sepaktakraw masih terus menjadi langganan juara. Cabor Taekwondo peroleh 3 medali.

Yang membanggakan, Silvana Lamanda akhirnya meraih medali emas di PON. Pada PON edisi sebelumnya Silvana hanya meraih medali perak, catatan tersebut juga berhasil diraih pada ajang Sea Games Vietnam 2021.

Gelaran PON masih terus berlanjut, Cabor Sepak Takraw masih satu kategori dengan target emas dan juga Cabor renang dan balap motor pada tanggal 17 & 19 September mendatang.

Address

Jalan Patimura. No. 3
Gorontalo
96112

Opening Hours

Monday 09:00 - 17:00
Tuesday 09:00 - 17:00
Wednesday 09:00 - 17:00
Thursday 09:00 - 17:00
Friday 09:00 - 17:00
Saturday 09:00 - 17:00

Telephone

+628114350404

Alerts

Be the first to know and let us send you an email when Gorontalo Unite posts news and promotions. Your email address will not be used for any other purpose, and you can unsubscribe at any time.

Contact The Business

Send a message to Gorontalo Unite:

Videos

Share


Other News & Media Websites in Gorontalo

Show All