Cililinku

Cililinku Portal berita terkini khusus disiapkan dari Cililin dan sekitarannya. Selalu terdepan dalam menghantarkan berita terkini.

CILILINKU-Berbagai elemen masyarakat dan tokoh budaya dari padepokan di wilayah Cimahi dan Kabupaten Bandung Barat sepak...
09/02/2024

CILILINKU-Berbagai elemen masyarakat dan tokoh budaya dari padepokan di wilayah Cimahi dan Kabupaten Bandung Barat sepakat untuk mendeklarasikan pasangan Capres-Cawapres Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka. Deklarasi yang bertajuk kawargian ini digelar di padepokan Haur Wulung, Kampung Nyindung, Kota Cimahi Jumat 9 Februari 2024. Acara ini dihadiri oleh berbagai elemen masyarakat, termasuk warga kota Cimahi, tokoh budaya dari padepokan-pedepokan di sekitar Cimahi dan Bandung Barat, serta para pemuda dan pemudi....

CILILINKU-Berbagai elemen masyarakat dan tokoh budaya dari padepokan di wilayah Cimahi dan Kabupaten Bandung Barat sepakat untuk mendeklarasikan pasangan Capres-Cawapres Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka. Deklarasi yang bertajuk kawargian ini digelar di padepokan Haur Wulung, Kampung Nyindung,...

Relawan Untuk Majukan Indonesia (RUMI) mendapatkan dukungan dari puluhan tokoh kampung di Kabupaten Bandung Barat. Dukun...
30/01/2024

Relawan Untuk Majukan Indonesia (RUMI) mendapatkan dukungan dari puluhan tokoh kampung di Kabupaten Bandung Barat. Dukungan yang diterima oleh relawan RUMI bertepatan dengan giat sapa tokoh yang dilaksanakan di Lebak Cisiuk Café pada Selasa (30/1/2024). Menurut Dewan Pengarah RUMI KH. Iding Bahruddin mengatakan, saat ini pihaknya sedang melakukan pembagian tim untuk menyisir berbagai kabupaten/kota di Jawa Barat dengan tema sapa tokoh guna kejar target dua juta suara untuk Prabowo-Gibran, menurutnya saat ini waktu menuju pencoblosan sudah semakin dekat sehingga berbagai kegiatan harus lebih ditingkatkan....

Relawan Untuk Majukan Indonesia (RUMI) mendapatkan dukungan dari puluhan tokoh kampung di Kabupaten Bandung Barat. Dukungan yang diterima oleh relawan RUMI bertepatan dengan giat sapa tokoh yang dilaksanakan di Lebak Cisiuk Café pada Selasa (30/1/2024). Menurut Dewan Pengarah RUMI KH. Iding Bahrudd...

Blokir ISP merupakan pembatasan yang diberlakukan oleh penyedia layanan internet (ISP) terhadap akses ke situs web atau ...
12/05/2023

Blokir ISP merupakan pembatasan yang diberlakukan oleh penyedia layanan internet (ISP) terhadap akses ke situs web atau layanan tertentu. Namun, dengan menggunakan DNSCrypt, Anda dapat mengatasi pemblokiran tersebut dan mengakses konten yang dibatasi. Dalam artikel ini, kami akan memberikan panduan langkah demi langkah tentang cara membuka blokir ISP menggunakan DNSCrypt. I. Memahami DNSCrypt: DNSCrypt adalah sebuah protokol keamanan yang mengenkripsi lalu lintas DNS (Domain Name System) Anda....

https://cililinku.com/panduan-lengkap-cara-membuka-blokir-isp-menggunakan-dnscrypt/

Blokir ISP merupakan pembatasan yang diberlakukan oleh penyedia layanan internet (ISP) terhadap akses ke situs web atau layanan tertentu. Namun, dengan menggunakan DNSCrypt, Anda dapat mengatasi pemblokiran tersebut dan mengakses konten yang dibatasi. Dalam artikel ini, kami akan memberikan panduan....

Pada era digital saat ini, semakin banyak orang yang tertarik dengan industri pembuat konten dan menjadi content creator...
03/02/2023

Pada era digital saat ini, semakin banyak orang yang tertarik dengan industri pembuat konten dan menjadi content creator. Bukan hanya sebagai hobi, menjadi content creator kini menjadi pekerjaan yang menjanjikan dan menguntungkan.Bahkan, pekerjaan ini bisa dilakukan hanya dengan menggunakan smartphone untuk membuat konten yang menarik dan kreatif. Tidak hanya gamers yang memerlukan smartphone dengan spesifikasi yang mumpuni untuk main game berat atau main game di…...

https://cililinku.com/5-kriteria-ideal-smartphone-untuk-content-creator/

Pada era digital saat ini, semakin banyak orang yang tertarik dengan industri pembuatkonten dan menjadi content creator.

Cililinku, -Pemerintah Desa Citapen melakukan penetapan Aggaran Pendapat dan Belanja Desa (APBDes) tahun 2023 di aula De...
22/12/2022

Cililinku, -Pemerintah Desa Citapen melakukan penetapan Aggaran Pendapat dan Belanja Desa (APBDes) tahun 2023 di aula Desa Citapen, Kabupaten Bandung Barat (KBB) pada Kamis, 22 Desember 2022. Tahun 2023, Pemdes Citapen bakal berfokus pada pemberdayaan masyarakat serta pembangunan infrastruktur. Ketua BPD Desa Citapen Ahmad Noor Hidayat mengatakan total APDes Citapen mencapai angka dua miliar lebih. "APBDes Citapen 2023 jumlahnya 2.877.173.000 rupiah....

https://cililinku.com/pemdes-citapen-punya-anggaran-rp28-miliar-fokus-bangun-infrastruktur/

Pemerintah Desa Citapen melakukan penetapan Aggaran Pendapat dan Belanja Desa (APBDes) tahun 2023 di aula Desa Citapen

Cililinku, Puskesmas Mukapayung lakukan pertemuan dengan para Kader Posyandu dalam rangka Lokal Karya Mini lintas sektor...
22/12/2022

Cililinku, Puskesmas Mukapayung lakukan pertemuan dengan para Kader Posyandu dalam rangka Lokal Karya Mini lintas sektor di Kantor Desa Mukapayung, Kecamatan Cililin, Kabupaten Bandung Barat, Kamis (22/12/2022). Kepala Puskesmas Mukapayung Teti Rustini menjelaskan Kader Posyandu di desa binaannya yang terdiri dari 6 Desa serta 77 Posyandu sudah berperan aktif dalam melayani masyarakat terkait kesehatan. "Alhamdulillah, para kader posyandu yang ada di 6 Desa dan 77 Posyandu sudah berperan aktif melayani masyarakat," jelasnya....

https://cililinku.com/kurangnya-pemahaman-masyarakat-dan-dukungan-lintas-sektor-jadi-kendala-pelayanan-posyandu/

Puskesmas Mukapayung lakukan pertemuan dengan para Kader Posyandu dalam rangka Lokal Karya Mini lintas sektor di Kantor Desa Mukapayung, Kecamatan Cililin, Kabupaten Bandung Barat, Kamis (22/12/2022).

Cililinku, -Pada Kamis, 22 Desember 2022 pertigaan BBS disergap macet akibat adanya perbaikan jalan rusak. Perbaikan ter...
22/12/2022

Cililinku, -Pada Kamis, 22 Desember 2022 pertigaan BBS disergap macet akibat adanya perbaikan jalan rusak. Perbaikan tersebut dilaksanakan pada malam hari sekitar pukul 11 malam. Kasi Pengawasan dan Pengendalian Dinas Perhubungan Kabupaten Bandung Barat Dedi Setiadi mengatakan perbaikan jalan rusak itu belum diketahui dengan pasti berasal dari mana. "Hingga saat ini belum tahu pasti siapa yang melakukan perbaikan ini. Soalnya tadi pagi udah kaya gini kondisinya....

https://cililinku.com/pertigaan-bbs-cihampelas-disergap-macet-ini-penyebabnya/

Cililinku, -Pada Kamis, 22 Desember 2022 pertigaan BBS disergap macet akibat adanya perbaikan jalan rusak. Perbaikan tersebut dilaksanakan pada malam hari sekitar pukul 11 malam. Kasi Pengawasan dan Pengendalian Dinas Perhubungan Kabupaten Bandung Barat Dedi Setiadi mengatakan perbaikan jalan rusak....

Cililinku,- Masalah pendidikan di wilayah Kecamatan Cililin, Kabupaten Bandung Barat sudah mulai tersebar sampai daerah ...
21/12/2022

Cililinku,- Masalah pendidikan di wilayah Kecamatan Cililin, Kabupaten Bandung Barat sudah mulai tersebar sampai daerah terpelosok. Kini pendidikan dari mulai PAUD, TK, SD, SMP, hingga SMA sudah cukup terpenuhi untuk masyarakat Cililin. "Untuk masalah pendidikan daerah Cililin sudah tersebar sampai terpelosok, anak-anak sudah bisa mendapat fasilitas PAUD, TK, SD, SMP, hingga SMA," ujar Ketua Tim Penggerak PKK Kecamatan Cililin Yeni Sekartiani di kantornya, Rabu (21/12/2022)....

https://cililinku.com/pendidikan-di-cililin-sudah-merata-tersebar-hingga-pelosok/

Masalah pendidikan di wilayah Kecamatan Cililin, Kabupaten Bandung Barat sudah mulai tersebar sampai daerah terpelosok.

Cililinku,- Jembatan apung baru penghubung antar kampung di wilayah Desa Bongas, Kecamatan Cililin, Kabupaten Bandung Ba...
20/12/2022

Cililinku,- Jembatan apung baru penghubung antar kampung di wilayah Desa Bongas, Kecamatan Cililin, Kabupaten Bandung Barat kini sudah mulai berjalan. Proses pembuatan jembatan yang melintasi perairan saguling itu sudah dimulai dari hampir satu bulan yang lalu. "Ya ada pembangunan jembatan yang melintasi perairan saguling, sekitar hampir satu bulan kurang lebih proses pembangunannya dimulai," ujar Kepala Desa Bongas Asep Aang saat ditemui di kantornya, Selasa (20/12/2022)....

https://cililinku.com/persingkat-akses-jalan-warga-pembangunan-jembatan-apung-bacil-sudah-berjalan/

Jembatan apung baru penghubung antar kampung di wilayah Desa Bongas, Kecamatan Cililin, Kabupaten Bandung Barat kini sudah mulai berjalan.

Cililinku, -Telah terjadi kecelakaan lalulintas di Jalan Raya Batujajar, Kp. Citunjung, Desa Galanggang, Kabupaten Bandu...
19/12/2022

Cililinku, -Telah terjadi kecelakaan lalulintas di Jalan Raya Batujajar, Kp. Citunjung, Desa Galanggang, Kabupaten Bandung Barat (KBB) yang melibatkan mobil, pejalan kaki, dan gerobak pada Senin, 19 Desember 2022 sekitar pukul 11.30 WIB. Kecelakaan tersebut berawal dari sebuah mobil berwarna merah marun yang melaju ke arah Batujajar tiba-tiba kehilangan kendali. Pada saat yang bersamaan juga mobil menabrak gerobak dan beberapa pejalan kaki....

https://cililinku.com/hilang-kendali-pengemudi-mobil-tabrak-gerobak-dan-pejalan-kaki-di-batujajar/

Cililinku, -Telah terjadi kecelakaan lalulintas di Jalan Raya Batujajar, Kp. Citunjung, Desa Galanggang, Kabupaten Bandung Barat (KBB) yang melibatkan mobil, pejalan kaki, dan gerobak pada Senin, 19 Desember 2022 sekitar pukul 11.30 WIB. Kecelakaan tersebut berawal dari sebuah mobil berwarna merah m...

Cililinku, -Menjelang hari raya natal dan tahun baru, beberapa kebutuhan pokok terpantau sudah mengalami kenaikan meski ...
19/12/2022

Cililinku, -Menjelang hari raya natal dan tahun baru, beberapa kebutuhan pokok terpantau sudah mengalami kenaikan meski tidak terlalu besar. Kebutuhan pokok yang mengalami kenaikan diantaranya harga ayam potong per kilo, cabai merah, cabai rawit, jengkol, bawang merah dan bawang putih. Harga daging ayam satu kilo di Pasar Mekarmukti saat ini mencapai angka Rp35.000 hingga Rp36.000. Jumlah tersebut naik dari angka sebelumnya sebesar empat ribu rupiah....

https://cililinku.com/jelang-nataru-harga-kebutuhan-pokok-di-pasar-mekarmukti-naik-sedikit-sedikit/

Menjelang hari raya natal dan tahun baru, beberapa kebutuhan pokok terpantau sudah mengalami kenaikan meski tidak terlalu besar.

Cililinku,- Persiapan menuju malam Natal dan Tahun Baru (Nataru), Pemerintah Desa (Pemdes) Cililin bakal memfokuskan di ...
19/12/2022

Cililinku,- Persiapan menuju malam Natal dan Tahun Baru (Nataru), Pemerintah Desa (Pemdes) Cililin bakal memfokuskan di segi keamanan. Kepala Desa Ciliin Tedi Kusnadi mengatakan wilayahnya yang merupakan pusat di wilayah Kecamatan Cililin, Kabupaten Bandung Barat pasti bakal terjadi keramaian. "Sebelum malam tahun baru pun wilayahnya sudah diramaikan oleh masyarakat terutama di Alun-alun Cililin," kata Tedi saat diwawancarai di Kantor Desa, Senin (19/12/2022)....

https://cililinku.com/persiapan-malam-nataru-pemdes-cililin-fokus-pada-keamanan/

Cililinku,– Persiapan menuju malam Natal dan Tahun Baru (Nataru), Pemerintah Desa (Pemdes) Cililin bakal memfokuskan di segi keamanan. Kepala Desa Ciliin Tedi Kusnadi mengatakan wilayahnya yang merupakan pusat di wilayah Kecamatan Cililin, Kabupaten Bandung Barat pasti bakal terjadi keramaian. “...

Cililinku, -Karang taruna RW 13 Desa Citapen menggelar aksi donor darah yang bekerjasama dengan Palang Merah Indonesia (...
18/12/2022

Cililinku, -Karang taruna RW 13 Desa Citapen menggelar aksi donor darah yang bekerjasama dengan Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Bandung Barat (KBB) yang dibantu oleh tenaga kesehatan dari Puskesmas Pataruman pada Minggu, 18 Desember 2022. Kegiatan ini merupakan bentuk kampanye mereka dalam gerakan kemanusiaan donor darah kepada masyarakat untuk membantu memenuhi stok kebutuhan darah di KBB. Ketua Karang Taruna RW 13 Desa Citapen Rizqi Akbar Purnama mengatakan kegiatan ini sudah rutin digelar sejak tahun 2017....

https://cililinku.com/gandeng-pmi-karang-taruna-rw-13-desa-citapen-gelar-donor-darah/

Karang taruna RW 13 Desa Citapen menggelar aksi donor darah yang bekerjasama dengan Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Bandung Barat

Cililnku,- Bantuan keuangan (Bankeu) dari Pemerintah Kabupaten Bandung Barat (KBB) sebesar 15 juta rupiah untuk para RW ...
17/12/2022

Cililnku,- Bantuan keuangan (Bankeu) dari Pemerintah Kabupaten Bandung Barat (KBB) sebesar 15 juta rupiah untuk para RW Desa Cililin telah cair. Salah satunya RW 05 Desa Cililin memanfaatkan bantuan itu untuk rabat beton di wilayah RT 02. "Di RW 05 kita lakukan rabat beton jalan gang yang ada di wilayah RT 02 dengan lebar 1 meter dan panjanganya 120 meter," ujar Ketua RW 05 Wawan Rusmana....

https://cililinku.com/bankeu-15-juta-cair-rw-05-desa-cililin-lakukan-rabat-beton-jalan-gang/

Cililnku,- Bantuan keuangan (Bankeu) dari Pemerintah Kabupaten Bandung Barat (KBB) sebesar 15 juta rupiah untuk para RW Desa Cililin telah cair. Salah satunya RW 05 Desa Cililin memanfaatkan bantuan itu untuk rabat beton di wilayah RT 02. “Di RW 05 kita lakukan rabat beton jalan gang yang ada di w...

Cililinku,- Anggaran Pemerintah Desa (Pemdes) Cililin Kabupaten Bandung Barat baru terealisasi sekitar 80 persen dari to...
17/12/2022

Cililinku,- Anggaran Pemerintah Desa (Pemdes) Cililin Kabupaten Bandung Barat baru terealisasi sekitar 80 persen dari total anggaran yang didapatkan dalam Anggaran Pendapatan Belanja Desa (APBDes) Tahun 2022 sebesar 1,6 miliar, Sabtu (17/12/2022) Dana APBDes dibagi menjadi 5 bidang yakni pemerintahan, penanggulangan bencana darurat dan mendesak, pemberdayaan masyarakat, pembinaan masyarakat, serta pembangunan. Kepala Desa Cililin Tedi Kusnadi merincikan pembagian dana di setiap bidang dari mulai Bidang Pemerintahan 849 juta, Pembangunan 599 juta, Pembinaan Masyarakat 145 juta, pemberdayaan 407 juta dan terakhir bindang penanggulangan bencana 644 juta....

https://cililinku.com/baru-terealisasi-80-persen-apbdes-cililin-tahun-2022-masih-dimoninasi-blt/

Cililinku,- Anggaran Pemerintah Desa (Pemdes) Cililin Kabupaten Bandung Barat baru terealisasi sekitar 80 persen dari total anggaran yang didapatkan dalam Anggaran Pendapatan Belanja Desa (APBDes) Tahun 2022 sebesar 1,6 miliar, Sabtu (17/12/2022) Dana APBDes dibagi menjadi 5 bidang yakni pemerintaha...

Cililinku,- Maraknya terjadi kasus pencabulan anak dan pergaualan seks bebas, Kepala Puskesmas Batujajar Drajat Prih Han...
16/12/2022

Cililinku,- Maraknya terjadi kasus pencabulan anak dan pergaualan seks bebas, Kepala Puskesmas Batujajar Drajat Prih Handono berpendapat hal itu sangat merugikan sekali. Pasalnya, terjadinya kasus pencabulan anak maupun pergaulan seks bebas bisa menimbulkan tingginya penyakit menular seksusal. "Itu sangat merugikan dan bepengaruh sekali terhadap penyakit menular seksual, sehingga angkanya pun akan terus menaik" ujar Drajat saat diwawancarai melalui pesang singkat whats app, Jumat (16/12/2022)....

https://cililinku.com/marak-terjadi-pergaulan-bebas-dan-kejahatan-seksual-begini-tanggapan-kepala-pkm-batujajar/

Cililinku,- Maraknya terjadi kasus pencabulan anak dan pergaualan seks bebas, Kepala Puskesmas Batujajar Drajat Prih Handono berpendapat hal itu sangat merugikan sekali. Pasalnya, terjadinya kasus pencabulan anak maupun pergaulan seks bebas bisa menimbulkan tingginya penyakit menular seksusal. “It...

Cililinku, -Penguatan perekonomian masyarakat terus dilakukan oleh Pemerintah Desa Batujajar Barat demi terciptanya kese...
16/12/2022

Cililinku, -Penguatan perekonomian masyarakat terus dilakukan oleh Pemerintah Desa Batujajar Barat demi terciptanya kesejahteraan, Jumat, 16 Desember 2022. Kepala Desa Batujajar Barat Erfan Hariawan mengatakan pihaknya selalu memonitoring para pelaku UMKM di wilayahnya. Hal tersebut menjadi salah satu cara pemdes untuk menjaga perekonomian masyarakat tetap positif dan berkelanjutan. "Untuk meningkatkan perekonomian kita selalu memonitoring dan bekerjasama dengan pelaku UMKM di Batujajar Barat," kata Erfan....

https://cililinku.com/penguatan-ekonomi-pemdes-batujajar-barat-dorong-pelaku-umkm/

Penguatan perekonomian masyarakat terus dilakukan oleh Pemerintah Desa Batujajar Barat demi terciptanya kesejahteraan

Cililinku, -Jalan Galanggang, Kabupaten Bandung Barat (KBB) yang rusak parah kini tengah diperbaiki, Jumat, 16 Desember ...
16/12/2022

Cililinku, -Jalan Galanggang, Kabupaten Bandung Barat (KBB) yang rusak parah kini tengah diperbaiki, Jumat, 16 Desember 2022. Ketua RW 11 Desa Galanggan Rohamana mengatakan jalan tersebut sudah rusak sejak tiga tahun yang lalu. Ia juga menyebut jika selama itu belum ada perbaikan yang dilakukan oleh dinas terkait. "Perbaikan jalan sementara ini berasal dari Pemda KBB. Baru kali ini. Kalau tahun-tahun sebelumnya cuman pengukuran aja tanpa realisasi," katanya dilokasi....

https://cililinku.com/jalan-rusak-di-desa-galanggang-akhirnya-diperbaiki-warga-kami-senang/

Cililinku, -Jalan Galanggang, Kabupaten Bandung Barat (KBB) yang rusak parah kini tengah diperbaiki, Jumat, 16 Desember 2022. Ketua RW 11 Desa Galanggan Rohamana mengatakan jalan tersebut sudah rusak sejak tiga tahun yang lalu. Ia juga menyebut jika selama itu belum ada perbaikan yang dilakukan oleh...

Cililinku,- Puskesmas Batujajar mendapatkan bantuan satu unit kendaraan ambulan dari Dana Bagi Hasil Cukai Hasil Tembaka...
15/12/2022

Cililinku,- Puskesmas Batujajar mendapatkan bantuan satu unit kendaraan ambulan dari Dana Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau (DBHCHT) 2022, Kamis (15/12/2022). "Alhamdulillah Puskesmas Batujajar satu unit kendaraan operasional ambulan dari DBHCHT 2022," ujar Kepala Puskesmas Batujajar Drajat Prih Handono melalui pesan singkat whats app. Ambulan itu bakal digunakan untuk meningkatkan pelayanan kesehatan yang ada di wilayah Puskesmas Batujajar, Kabupaten Bandung Barat....

https://cililinku.com/puskesmas-batujajar-dapatkan-bantuan-ambulan-dari-dbhcht-2022/

Cililinku,- Puskesmas Batujajar mendapatkan bantuan satu unit kendaraan ambulan dari Dana Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau (DBHCHT) 2022, Kamis (15/12/2022). “Alhamdulillah Puskesmas Batujajar satu unit kendaraan operasional ambulan dari DBHCHT 2022,” ujar Kepala Puskesmas Batujajar Drajat Prih H...

Cililnku,- Walau bukan daerah perkotaan, perekonomian di Kecamatan Cililin, Kabupaten Bandung Barat sudah cukup baik, Ra...
14/12/2022

Cililnku,- Walau bukan daerah perkotaan, perekonomian di Kecamatan Cililin, Kabupaten Bandung Barat sudah cukup baik, Rabu (14/12/2022). "Alhamdulillah kini perekonomian di Ciliiln sudah cukup baik," ujar Ketua TP PKK Kecamatan Cililin Yeni Sekartiani. Yeni menyebutkan dengan kondisi sekarang jalan di wilayah Cililin sudah mulus sangat berpengaruh terhadap kegiatan ekonomi masyrakat. "Apalagi sekarang jalan sudah mulus, tentu saja itu sangat signifikan sekali dengan kegiatan perekonomian masyarakat yang mengalami peningkatan," sebut Yeni....

https://cililinku.com/kondisi-ekonomi-cililin-ketua-tp-pkk-kecamatan-sebut-sudah-cukup-baik/

Walau bukan daerah perkotaan, perekonomian di Kecamatan Cililin, Kabupaten Bandung Barat sudah cukup baik, Rabu (14/12/2022).

Cililinku, -Jembatan Alfian yang sebelumnya sempat ditutup karena adanya pembersihan sampah di perairan saguling dan per...
14/12/2022

Cililinku, -Jembatan Alfian yang sebelumnya sempat ditutup karena adanya pembersihan sampah di perairan saguling dan perbaikan kini sudah bisa dilewati kembali, Rabu, 14 November 2022. Sebelumnya Satgas Citarum Harum sektor 9 melakukan pengangkutan sampah yang berada di pinggir jembatan tersebut. Oleh sebab itu, demi kenyamanan dan keselamatan jembatan untuk sementara tidak bisa digunakan oleh masyarakat. "Sudah bisa dilewati lagi oleh masyarakat," kata Wastam salah satu petugas jembatan....

https://cililinku.com/jembatan-apung-alfian-sudah-bisa-dilewati-pengendara-hilir-mudik/

Jembatan Alfian yang sebelumnya sempat ditutup karena adanya pembersihan sampah di perairan saguling dan perbaikan kini sudah bisa dilewati kembali

Cililinku, -Covid-19 masih menghantui masyarakat meskipun pemerintah telah menetapkan masa transisi dari pandemi ke ende...
14/12/2022

Cililinku, -Covid-19 masih menghantui masyarakat meskipun pemerintah telah menetapkan masa transisi dari pandemi ke endemi, Rabu, (14/12/2022). Apalagi menjelang akhir tahun 2022, potensi kenaikan angka Covid-19 bisa saja terjadi jika masyarakat abai terhadap protokol kesehatan. Sebab seperti diketahui di bulan ke dua belas ini terdapat hari penting seperti natal dan pergantian tahun baru. Tak jarang masyarakat merayakan hari libur Nataru dengan cara berkumpul bersama keluarga dan orang terdekat, bahkan menggelar pesta....

https://cililinku.com/antisipasi-covid-19-saat-euforia-natal-dan-tahun-baru-sekcam-batujajar-jaga-prokes-dan-ketertiban/

Covid-19 masih menghantui masyarakat meskipun pemerintah telah menetapkan masa transisi dari pandemi ke endemi

Cililinku, -HIV/AIDS masih menjadi penyakit yang menakutkan bagi masyarakat karena bisa sampai merenggut nyawa jika tida...
14/12/2022

Cililinku, -HIV/AIDS masih menjadi penyakit yang menakutkan bagi masyarakat karena bisa sampai merenggut nyawa jika tidak ada upaya pencegahan, Rabu, 14 Desember 2022. Untuk mengatasi hal tersebut, Puskesmas Batujajar melakukan tes kesehatan reproduksi kepada para calon pengantin. "Jadi kita ada program kesehatan reproduksi untuk para calon pengantin untuk mengantisipasi HIV AIDS," kata Kepala Puskesmas Batujajar Drajat Prih Handono. Selain itu, Drajat menyebut bahwa pihaknya juga melakukan sosialisasi dan edukasi kepada masyarakat terutama remaja tentang bahayanya seks menyimpang....

https://cililinku.com/tak-ada-peningkatan-kasus-hiv-aids-di-batujajar-pengobatan-antiretroviral-masih-jadi-andalan/

HIV/AIDS masih menjadi penyakit yang menakutkan bagi masyarakat karena bisa sampai merenggut nyawa jika tidak ada upaya pencegahan

Cililinku,- Jabar Bergerak Kabupaten Bandung Barat (KBB) bidang sosial menyalurkan bantuan beras untuk para lansia yang ...
13/12/2022

Cililinku,- Jabar Bergerak Kabupaten Bandung Barat (KBB) bidang sosial menyalurkan bantuan beras untuk para lansia yang berada di Kp Manapa, Desa Karangtanjung, Kecamatan Cililin, KBB, Selasa (13/12/2022). Bantuan beras itu berasal dari Yayasan Ruang Insan Berbagi sebanyak 60 paket. "Alhamduillah, saya menerima bantuan dari Yayasan Ruang Insan Berbagi berupa beras untuk para lansia sebanyak 60 paket," ujar Ketua Jabar Bergerak KBB bidang sosial Abdul Rojak melalui pesan singkat whats app....

https://cililinku.com/jabar-bergerak-kbb-bidang-sosial-salurkan-60-paket-beras-ke-lansia-desa-karangtanjung/

Jabar Bergerak Kabupaten Bandung Barat (KBB) bidang sosial menyalurkan bantuan beras untuk para lansia yang berada di Kp Manapa, Desa Karangtanjung, Kecamatan Cililin, KBB, Selasa (13/12/2022).

CILILINKU, Batujajar-Pemerintah Desa Batujajar Barat memberikan bantuan tabung oksigen dan alat tensi darah ke 16 RW yan...
13/12/2022

CILILINKU, Batujajar-Pemerintah Desa Batujajar Barat memberikan bantuan tabung oksigen dan alat tensi darah ke 16 RW yang ada di wilayahnya pada Selasa, 13 Desember 2022. Bantuan tersebut diserahkan kepada 16 ketua RW di Aula Desa Batujajar Barat, Kecamatan Batujajar, Kabupaten Bandung Barat. Pembagian dilakukan di sela acara sosialisasi PPKM level 1 sesuai dengan INMENDAGRI No.47 Tahun 2022 Kepala Desa Batujajar Barat Erfan Hariawan mengatakan bantuan ini merupakan upaya Pemdes dalam mendukung penerapan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM)....

https://cililinku.com/pemdes-batujajar-barat-salurkan-oksigen-dan-alat-tensi-darah/

CILILINKU, Batujajar-Pemerintah Desa Batujajar Barat memberikan bantuan tabung oksigen dan alat tensi darah ke 16 RW yang ada di wilayahnya pada Selasa, 13 Desember 2022. Bantuan tersebut diserahkan kepada 16 ketua RW di Aula Desa Batujajar Barat, Kecamatan Batujajar, Kabupaten Bandung Barat. Pembag...

Cililinku, -Pemerintah Desa Cihampelas, Kabupaten Bandung Barat (KBB) terus berupaya untuk menyukseskan pendataan Sustai...
12/12/2022

Cililinku, -Pemerintah Desa Cihampelas, Kabupaten Bandung Barat (KBB) terus berupaya untuk menyukseskan pendataan Sustainable Development Goals (SDGs) di tahun 2023. Keberhasilan pemerintah desa dalam melaksanakan program SDGs ini dapat dilihat dari kesejahteraan masyarakatnya. Kasi pelayanan Desa Cihampelas Iis Liyana Yulianti menuturkan pada tahun 2022, Pemdes berhasil melaksanakan 10 dari 18 tujuan SDGs itu sendiri. "Upaya dalam pencapaian SDGs Desa Cihampelas dalam situasi Covid-19 di tahun 2022 diprioritaskan untuk membiayai kegiatan yang mendukung pencapaian sepuluh SDGs Desa Cihampelas yang berkaitan dengan pemulihan ekonomi nasional," kata Liya sapaan akrabnya saat ditemui di kantor desa pada Senin, 12 Desember 2022....

https://cililinku.com/sukseskan-sdgs-desa-pemdes-cihampelas-bakal-lakukan-pemutakhiran-data-di-2023/

Cililinku, -Pemerintah Desa Cihampelas, Kabupaten Bandung Barat (KBB) terus berupaya untuk menyukseskan pendataan Sustainable Development Goals (SDGs) di tahun 2023. Keberhasilan pemerintah desa dalam melaksanakan program SDGs ini dapat dilihat dari kesejahteraan masyarakatnya. Kasi pelayanan Desa C...

Cililinku,- Babinsa Koramil 0901 Peltu Ade Sumarna lakukan kegiatan gotong royong membuat lapangan voli di Kp Gombong, D...
12/12/2022

Cililinku,- Babinsa Koramil 0901 Peltu Ade Sumarna lakukan kegiatan gotong royong membuat lapangan voli di Kp Gombong, Desa Budiharja, Kecamatan Cililin, Kabupaten Bandung Barat, Senin (12/12/2022). Kegiatan itu dilakukan dalam rangka giat Karya Bhakti TNI membantu masyarakat di bidang olahraga. "Saya lakukan dalam rangka Karya Bhakti membantu warga dalam pembangunan sarana olahraga," ujar Peltu Ade. Peltu Ade menyebutkan pembangunan lapangan voli itu berasal dari hasil swadaya masyarakat dan bantuan dari Komisi IV DPRD Jabar Fraksi Golkar Edi Rusyandi....

https://cililinku.com/satukan-kekompakan-warga-babinsa-koramil-cililin-ikut-gotong-royong-bangun-lapangan-voli/

Babinsa Koramil 0901 Peltu Ade Sumarna lakukan kegiatan gotong royong membuat lapangan voli di Kp Gombong, Desa Budiharja, Kecamatan Cililin, Kabupaten Bandung Barat, Senin (12/12/2022).

Cililinku, -Antisipasi melonjaknya kasus Covid-19 di Kecamatan Batujajar menjelang libur natal dan tahun baru (Nataru), ...
12/12/2022

Cililinku, -Antisipasi melonjaknya kasus Covid-19 di Kecamatan Batujajar menjelang libur natal dan tahun baru (Nataru), Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) level satu bakal diterapkan kembali, Senin, (12/12/2022). Kepala Puskesmas Batujajar Drajat Prih Hardono menuturkan penerapan PPKM diberlakukan hingga tanggal 1 Januari 2023. "Maka dari itu pemerintah untuk mengantisipasi liburan nataru PPKM level 1 diberlakukan sampai tanggal 1 Januari 2023," tuturnya....

https://cililinku.com/antisipasi-covid-19-jelang-libur-nataru-ppkm-bakal-diterapkan-kembali-di-batujajar/

Antisipasi melonjaknya kasus Covid-19 di Kecamatan Batujajar menjelang libur natal dan tahun baru (Nataru), PPKM level satu bakal diterapkan kembali.

Cililinku, -Pemerintah Desa Galanggang dorong masyarakat untuk bisa berinovasi dalam pemulihan ekonomi menghadapi resesi...
12/12/2022

Cililinku, -Pemerintah Desa Galanggang dorong masyarakat untuk bisa berinovasi dalam pemulihan ekonomi menghadapi resesi 2023. Kepala Desa Galanggang Muhammad Hidayat menuturkan jika pihaknya berusaha agar membuat warganya siap dalam menghadapi kemerosotan ekonomi yang diprediksi oleh Menteri Keuangan Sri Mulyadi Indrawati terjadi di tahun depan. "Kalau ketahanan pangan, memang kan kalau desa itu kan batasnya stimulan, intervensinya stimulan. Jadi yang bisa menyelesaikan masalahnya itu warga itu sendiri....

https://cililinku.com/hadapi-resesi-2023-pemdes-galanggang-dorong-masyarakat-tingkatkan-kreatifitas-dan-inovasi/

Pemerintah Desa Galanggang dorong masyarakat untuk bisa berinovasi dalam pemulihan ekonomi menghadapi resesi 2023.

Cililinku,- Masyarakat Desa Cililin, Kabupaten Bandung Barat (KBB) berdasarkan survei Pemerintah Desa (Pemdes) kebanyaka...
12/12/2022

Cililinku,- Masyarakat Desa Cililin, Kabupaten Bandung Barat (KBB) berdasarkan survei Pemerintah Desa (Pemdes) kebanyakan pingin adanya bantuan modal usaha dan perbaikan jalan gang. "Masyarakat Desa Cililin ingin semua jalan desa atau jalan gang diperbaiki dan ada bantuan modal usaha," ujar Sekretaris Desa Cililin Asep Muhtadin saat diwawancarai di Kantornya, Senin (12/12/2022). Terdapat beberapa titik yang masih rusak yakni Kampung Radio, Babakan, Pasir Malang, dan Nunuk....

https://cililinku.com/berdasarkan-survei-pemdes-masyarakat-desa-cililin-ingin-bantuan-modal-usaha-dan-perbaikan-jalan-gang/

Masyarakat Desa Cililin, Kabupaten Bandung Barat (KBB) berdasarkan survei Pemerintah Desa (Pemdes) kebanyakan pingin adanya bantuan modal usaha dan perbaikan jalan gang.

Address

Perumahan Alam Sanggar Indah Blok ASIR NOMOR 223
Cililin
40562

Alerts

Be the first to know and let us send you an email when Cililinku posts news and promotions. Your email address will not be used for any other purpose, and you can unsubscribe at any time.

Share


Other Cililin media companies

Show All